Teknik Pengumpulan dan Analisa Data

Tabel 3.2 Cara Menilai Awalan dan Tolakan Nilai Penjelasan Keterangan 4 Apabila empat deskriptor muncul tampak Nilai 4 = A 3 Apabila tiga deskriptor muncul tampak Nilai 3 = B 2 Apabila dua deskriptor muncul tampak Nilai 2 = C 1 Apabila satu deskriptor muncul tampak Nilai 1 = K b. Sikap Badan di Udara Deskriptor penilaian sikap badan saat di udara adalah sebagai berikut: 1 Mengangkat kedua kaki keatas ke arah lompatan 2 Sikap badan di udara jongkok 3 Membulatkan badan dengan kedua lutut ditekuk 4 Kedua tangan di depan Tabel 3.3 Cara Menilai Sikap Badan di Udara Nilai Penjelasan Keterangan 4 Apabila empat deskriptor muncul tampak Nilai 4 = A 3 Apabila tiga deskriptor muncul tampak Nilai 3 = B 2 Apabila dua deskriptor muncul tampak Nilai 2 = C 1 Apabila satu deskriptor muncul tampak Nilai 1 = K c. Sikap Mendarat Deskriptor penilaian sikap mendarat adalah sebagai berikut: 1 Mendarat dengan bagian tumit terlebih dahulu 2 Berat badan dibawa ke depan 3 Kepala ditundukan 4 Kedua lengan ke depan Tabel 3.4 Cara Menilai Sikap Mendarat Nilai Penjelasan Keterangan 4 Apabila empat deskriptor muncul tampak Nilai 4 = A 3 Apabila tiga deskriptor muncul tampak Nilai 3 = B 2 Apabila dua deskriptor muncul tampak Nilai 2 = C 1 Apabila satu deskriptor muncul tampak Nilai 1 = K Keterangan: Aspek yang di nilai ada tiga aspek yaitu awalan dan tolakan, sikap di udara, dan sikap mendarat. Setiap aspek nilai tertinggi adalah 4, jadi skor ideal adalah 4 x 3 = 12. Rumus sebagai berikut: Nilai yang di peroleh x 10 Nilai ideal 2. Analisis Data Analisis data menurut Moleong 1998: 103 adalah proses pengorganisasian dan mengurutkan data ke dalam pola, kategori, dan satuan uraian dasar sehingga dapat ditemukan tema dan dapat dirumuskan hipotesis kerja seperti yang disarankan oleh data. Dari uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa proses pengolahan dan analisis data dalam penelitian ini dimulai dengan menelaah dan mempelajari semua data yang terkumpul dari berbagai sumber, kemudian data tersebut di reduksi dengan jalan membuat abstraksi yaitu merangkumnya menjadi intisari yang terjaga kebenarannya. Selanjutnya data tersebut disusun dan dikategorikan, disajikan, diberi makan, disimpulkan, dan diperiksa keabsahannya. Secara umum kegiatan pengolahan data dan analisis data dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mengumpulkan format hasil observasi dari setiap pembelajaran pada setiap siklus tindakan yang sudah dilakukan. 2. Menganalisa perubahan perilaku siswa dari seluruh format observasi dan catatan guru setelah tiga siklus pembelajaran dilaksanakan. 3. Menganalisa hasil tes awal dengan tes akhir keterampilan lompat jauh. 4. Menyimpulkan jumlah siswa yang dapat meningkatkan keterampilan gerak dasar pada lompat jauh gaya jongkok melalui kegiatan lompat kotak kardus dan keset pada siswa kelas V SDN I Gegesik Kulon Kecamatan gegesik Kabupaten Cirebon dalam penelitian ini. Pengolahan nilai ini menggunakan rumus : 5 X 100 51

G. Validasi Data

Kriteria keberhasilan ditentukan dengan melihat hasil kemajuan atau peningkatan dari setiap aspek yang menjadi fokus penelitian dalam mencek keabsahan data. Dari hasil ini tindakan selanjutnya dideskripsikan sesuai tujuan penelitian. Teknik validasi untuk memeriksa keabsahan data yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Triangulasi Triangulasi menurut Moleong 1988: 178 adalah teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain di luar data itu untuk keperluan pengecekan atau sebagai pembanding terhadap data itu. Dalam proses triangulasi peneliti melakukan pengecekan derajat kepercayaan terhadap validasi data yang diperoleh dengan cara mengkonfirmasikan data atau informasi dengan memanfaatkan sumber data, metode pengumpulan data dan memanfaatkan teori lain yang menunjang. 2. Member Check Member Check adalah cara untuk memperoleh keabsahan data terhadap kebenaran data yang di peroleh setelah selesai mengumpulkan data, yaitu dengan cara mengkonfirmasikan kepada subyek penelitian maupun sumber lain yang berkopenten malalui diskusi balikan. 3. Pemeriksaan Sejawat Melalui Diskusi Menurut Moleong 1988: 179 bahwa teknik ini dilakukan dengan cara mengekspos hasil sementara atau hasil akhir yang di peroleh dalam bentuk diskusi analitik dengan rekan-rekan sejawat. Maksud penggunaan teknik ini adalah agar peneliti tetap mempertahankan sikap terbuka dan kejujuran, memberikan kesempatan awal yang baik untuk mulai menjajaki dan menguji hipotesis yang muncul dari pemikiran peneliti.

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR TOLAKAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN MELOMPATI PARIT PADA SISWA KELAS V SDN CILANGKAP I KECAMATAN BUAHDUA KABUPATEN SUMEDANG.

0 29 100

MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN MENYUSUN KATA DI KELAS V SDN CIBOBOKO KECAMATAN JATIGEDE KABUPATEN SUMEDANG.

0 2 37

MENINGKATKAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN ENGKLEK DI KELAS IV SDN BAGINDA II KECAMATAN SUMEDANG SELATAN KABUPATEN SUMEDANG.

0 0 412

PENERAPAN MODEL MACE AND BENN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA KELAS V SDN 2 JATIMULYA KECAMATAN CIDAHU KABUPATEN KUNINGAN.

1 2 40

MENINGKATKAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN LOMPAT ANGKA : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas IV SDN Weru Kidul 1 Kecamatan Weru Kabupaten Cirebon.

0 4 61

MENINGKATKAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN MELEWATI PERTAHANAN MUSUH DI KELAS V SDN ARJASARI KACAMATAN SERANGPANJANG SUBANG.

0 1 43

MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN BERPOS PADA SISWA KELAS IV SDN BABAKAN LAPANG KECAMATAN SOLOKAN JERUK KABUPATEN BANDUNG.

0 0 48

MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN BERPOS PADA SISWA KELAS IV SDN BABAKAN LAPANG KECAMATAN SOLOKAN JERUK KABUPATEN BANDUNG.

0 1 48

MENINGKATKAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN LOMPAT RINTANGAN

0 0 11

MENINGKATKAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI LOMPAT RINTANGAN DI 07 PAKIT MULAU

0 0 13