Metode Pembelajaran Langkah-lahkah Pembelajaran.

 Siswa lain dipersilahkan untuk memberikan sanggahan, pertanyaan, atau pendapat.  Setelah itu guru membuat kesimpulan dari hasil diskusi dan presentasi siswa  Guru kemudian melanjutkan pembahasan mengenai tokoh lokal yang memiliki persamaan dengan Siddharta Gautama yang rela meninggalkan kehidupan mewahnya untuk membantu kehidupan masyarakat. 3. Kegiatan akhirPenutup  Bersama siswa guru membuat kesimpulan atau rangkuman.  Melakukan evalusi untuk mengukur penguasaan materi yang baru saja dipelajari oleh siswa.  Guru memberikan rambu-rambu tentang materi yang akan dibahas pada pertemuan selanjutnya yaitu Muncul, berkembang dan mundurnya kerajaan Kutai dan Tarumanegara.  Memberikan salam penutup kepada siswa

E. Alatmedia dan Sumber Belajar 1. Alat dan media pembelajaran

Alat : Laptop, LCD, Proyektor, papan tulis, spidol boardmarker. Media pembelajaran : Buku, power point, hasil diskusi, gambar-gambar kebudayan Hindu-budha yang ada di Indonesia.

2. Sumber pembelajaran

1. Magdalia Alfian, dkk. 2007. Sejarah untuk SMA dan MA Kelas XI Program Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta : ESIS. 2. I Wayan Badrika. 2006. Sejarah untuk SMA Kelas XI. Jakarta : Erlangga. 3. ______________. 2000. Sejarah Nasional Indonesia dan Umum untuk SMU Kelas 2. Jakarta : Erlangga. 4. ______________. 1997. Sejarah Nasional Indonesia dan Umum untuk SMU Kelas 2. Jakarta : Erlangga. 5. Siti Waridah, dkk. 2005. Sejarah Nasional untuk SMA Kelas 2 IPS. Jakarta : Bumi Aksara. 6. Internet

F. Penilaian. a. Penilaian Nontes

No Nama Siswa Aspek yang Dinilai 1 2 3 4 5 6 Jml nilai 1 2 3 4 Dst Aspek yang Dinilai Meliputi 1. Keaktifan menggali sumber. 2. Kemampuan bekerjasama 3. Keaktifan bertanya 4. Akurasi pertanyaan. 5. Kemampuan memberikan kritik dan saran 6. Kemampuan menanggapi pertanyaan. Catatan : Skala Penilaian 1-4 4 : Sangat Aktif. 3 : Aktif 2 : Kurang Aktif 1: Tidak aktif. Kriteria Penilaian : 21-24 : A 17-20 : B 12-16 : C 6-11 : D D perlu bimbingan.

b. Penilaian Tes

1. Jelaskan latar belakang proses lahirnya agama Hindhu-Budha di India 2. Analisilah teori Brahmana sebagai proses masuknya agama Hindu-Budha di Indonesia 3. Analisilah teori Ksatria sebagai proses masuknya agama Hindu-Budha di Indonesia 4. Analisilah teori Waisya sebagai proses masuknya agama Hindu-Budha di Indonesia