Melakukan penyelidikan LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan 2

Lampiran 2: Penilaian Sikap Sosial Instrumen Penilaian Sikap: Digunakan untuk menilai sikap sosial peserta didik dalam hal rasa ingin tahu, tanggung jawab dan kerja sama Lembar Penilaian Sikap No Nama Siswa Sikap Yang Dinilai Jumlah Skor Nilai Rasa Ingin Tahu Tanggung Jawab Kerja Sama 1 2 3 4 5 6 Rubrik Penilaian No Aspek Yang Dinilai Skor Rubrik 1 Rasa Ingin Tahu 3 Menunjukkan rasa ingin tahu yag besar, antusias, aktif dalam kegiatan kelompok 2 Menunjukkan rasa ingin tahu, namun tidak terlalu antusias, dan baru terlibat aktif dalam kegiatan kelompok ketika disuruh 1 Tidak menunjukkan antusias dalam pengamatan, sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok 2 Tanggung Jawab 3 Memiliki tanggung jawab yang tinggi dalam kegiatan kelompok dan individu 2 Memiliki tanggung jawab pada kegiatan individu 1 Tidak menunjukkan rasa tanggung jawab di setiap kegiatan 3 Kerja sama 3 Dapat bekerja sama dalam kelompok dengan baik 2 Tidak menunjukkan kerja sama yang baik dalam kegiatan kelompok 1 Tidak dapat bekerja sama dalam kegiatan kelompok Kriteria Penilaian: Nilai : Lampiran 3: Penilaian Pengetahuan Instrument tes tulis: Digunakan untuk menilai peserta didik pada materi pokok unsur, senyawa, dan campuran Soal Pilihan Ganda: 1. Pernyataan yang paling tepat mengenai unsur adalah… a. Zat tunggal yang sudah tak dapat dibagi lagi b. Zat tunggal yang tidak dapat bercampur dengan zat tunggal lain c. Zat tunggal yangtidak dapat bersenyawa dengan zat tunggal alin d. Zat tunggal yang secara kimia biasa tidak dapat diuraikan lagi 2. Diantara sifat zat berikut: 1 Terdiri atas dua jenis zat tunggal 2 Komposisi tertentu 3 Sifat komponen masih kelihatan 4 Pemisahan atas komponennya merupakan proses kimia Manakah yang merupakan sifat senyawa? a. 1,2,3,dan 4 c. 1 dan 3 b. 1,2,dan 4 d. 2 dan 4 3. Diantara zat berikut: 1 air, 2 udara, 3 bensin, 4 perunggu, yang tergolong campuran adalah… a. 1,2, dan 3 c. 1 dan 2 b. 1 dan 3 d. 2 dan 4 Soal Uraian: 1. Golongkanlah zat-zat di bawah ini dengan memberi tanda check list No Zat Unsur Senyawa Campuran 1 Gula 2 Air 3 Emas 4 Seng 5 Larutan gula 2. Jelaskan perbedaan antara campuran homogen dan heterogen 3. Sebutkan contoh yang termasuk campuran homogen dan heterogen? Lampiran 4: Penilaian Keterampilan Instrumen Penilaian Ketrampilan: No Nama Siswa Aspek Yang Dinilai Jumlah Skor Nilai Pelaksanaan Percobaan Melakukan Analisa Data Menarik Kesimpulan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Rubrik Penilaian No Aspek Yang Dinilai Skor Rubrik 1 Pelaksanaan Percobaan 2 Melaksanakan percobaan sesuai prosedur 1 Melaksanakan percobaan tidak sesuai prosedur 2 Melakukan Analisa data 2 Melakukan analisa data dengan benar 1 Melakukan analisa data kurang benar 3 Membuat Kesimpulan 2 Membuat kesimpulan dengan tepat 1 Membuat kesimpulan kurang tepat Kriteria Penilaian: Nilai :