Tanda Verbal dan Nonverbal

kontak mata dan tersenyum, orang-orang yang terlibat mengindikasikan bahwa mereka tertarik dengan persoalan yang sedang diperbincangkan. Kategori selanjutnya dari komunikasi nonverbal adalah proxemics, yaitu suatu cara bagaimana orang-orang yang terlibat dalam suatu tindak komunikasi berusaha untuk merasakan dan menggunakan ruang space. Contoh komunikasi verbal, antara lain adalah berbicara dengan seseorang atau kelompok orang, mendengarkan radio, membaca buku, menulis surat lamaran atau pun berpidato dihadapan orang banyak. Contoh komunikasi non verbal bisa dilakukan dengan berbagai cara diantaranya: sentuhan, vokalik, gerakan tubuh dan lingkungan. Sentuhan dapat termasuk: bersalaman, menggenggam tangan, berciuman, sentuhan di punggung, mengelus-elus, pukulan, dan lain-lain. Masing-masing bentuk komunikasi ini menyampaikan pesan tentang tujuan atau perasaan dari sang penyentuh. Sentuhan juga dapat menyebabkan suatu perasaan pada sang penerima sentuhan, baik positif ataupun negatif. Dalam komunikasi nonverbal, kinesik atau gerakan tubuh meliputi kontak mata, ekspresi wajah, isyarat, dan sikap tubuh. Gerakan tubuh biasanya digunakan untuk menggantikan suatu kata atau frase, misalnya mengangguk untuk mengatakan “ya” untuk mengilustrasikan atau menjelaskan sesuatu, menunjukkan perasaan, misalnya memukul meja untuk menunjukkan kemarahan, untuk mengatur atau mengendalikan jalannya percakapan, atau untuk melepaskan ketegangan. Vokalik atau paralanguage adalah unsur nonverbal dalam suatu ucapan, yaitu cara berbicara. Contohnya adalah nada bicara, nada suara, keras atau lemahnya suara, kecepatan berbicara, kualitas suara, intonasi, dan lain-lain. Lingkungan juga dapat digunakan untuk menyampaikan pesan-pesan tertentu. Diantaranya adalah penggunaan ruang, jarak, temperatur, penerangan, dan warna. 42

BAB III GAMBARAN UMUM

A. Sejarah Singkat PT. Amanah Surga Productions

Amanah Surga Productions disingkat AS Productions adalah rumah produksi yang dimiliki oleh Elang Mahkota Teknologi sebagai pemilik empat stasiun televisi di Indonesia, yakni SCTV, Indosiar, O Channel Jakarta dan Garuda Vision TV Bandung. Perusahaan ini memproduksi sinetron, film televisi dan film layar lebar, yang berkantor pusat di Jalan Muhammad Husni Thamrin, Jakarta. Rumah produksi ini didirikan pada tanggal 1 Maret 2012 setelah hengkang dari Verona Pictures. 1 Sementara Bapak Syaiful Drajat dan Bapak Nasrul Warid telah terkenal akan kesuksesannya dalam pekerjaan mereka sebagai penulis naskah produser eksekutif untuk acara-acara TV, seperti “ISLAM KTP” SCTV, 2010. AS Produksi menjadi Rumah Produksi yang bekerjasama dengan PT. Indosiar Visual Mandiri di bawah naungan EMTEK GROUP. Perusahaan ini memproduksi serial TV yang berkualitas, tidak hanya sekedar menghibur tapi juga menyuguhkan tontonan yang segar dan sarat akan nilai pendidikan, berbeda dan penuh makna bagi rakyat Indonesia dengan menghadirkan tiga serial berkualitas.

B. Visi dan Misi Amanah Surga Productions

Visi AS Produktions adalah yang terdepan dalam menghasilkan sinetron untuk rakyat Indonesia yang tidak hanya menghibur 1 http:id.wikipedia.orgwikiAmanah_Surga_Productions Tapi juga menutun. Adapun Misi nya adalah menuntun masyarakat lewat program-program kami dengan memproduksi sinetron yang segar, menghibur, ringan, tapi juga sarat dengan makna yang memudahkan masyarakat untuk memahami pesan yang tersirat di dalam cerita 2 . B. Sinopsis Sinetron Emak Ijah Pengen ke Mekkah Emak Ijah merupakan sosok ibu yang sangat sabar, taat dalam beribadah, santun, dan jujur. Semenjak ditinggal sang suami untuk selama- lamanya, Emak Ijah menghidupi anak-anaknya dengan berjualan gado- gado. Seperti umat Muslim pada umumnya, Emak Ijah pun memiliki cita- cita ke Mekah untuk menunaikan ibadah haji. Sayang, kondisi keuangan Emak Ijah jauh dari cukup. Lain halnya dengan Hajah Ida, yang merupakan orang kaya di kampung, sehingga tidak heran jika setiap tahun selalu pergi umrah bersama anak dan menantu. Namun ibadah mereka tidak dibarengi dengan perbuatan, lantaran baik Hajah Ida selalu pamer kekayaan dan meledek Emak Ijah yang berangan-angan pergi haji.

C. Pemain Sinetron Emak Ijah Pengen ke Mekkah

1. Irwansyah Berperan sebagai Abbas 2. Asha Shara Berperan sebagai Munaroh 3. Rina Diana 2 http:raynold-varenza.blogspot.com2015_03_01_archive.html Berperan sebagai Anisa 4. Aty Cancer Zein BerperanSebagaiEmakIjah Lahir, di Lampung 10 Juli 1949 5. Aldiansyah Taher BerperanSebagai Jacky Demong Lahir, di Jayapura 25 Oktober 1983 6. Shinta Mu’in BerperanSebagaiHajahIdha Lahir,diJakarta 3 September 1950 7. Bobby Maulana BerperanSebagaiKored Lahir, di Sukabumi 12 Juni 1988 8. Ucup Nirin BerperanSebagai Bang Ocid Lahir : 21 Februari 1972 9. Misca Fortuna Berperan sebagai Mancung 10. Linda Nirin Berperan sebagai Ibunya Mancung 11. Peppy Berperan sebagai Bang Jabrik, Ayah Mancung 12. Andro Trynanda Berperan sebagai Akmal, anak kandung Jacky dan Munaroh 13. Sekar Rafifah Berperan sebagai Lala, kakak dari Akmal, anak kandung Jacky dan Munaroh 14. H. Malih Berperan sebagai Haji Romlih, suami Hajah Romlah 15. Hj. Tonah Berperan sebagai Hajah Romlah, Istri H.Romlih 16. Soni Setiawan Berperan sebagai Wakwaw, pembuat gaduh warga kampung.

D. Tim Produksi

Sinetron Emak Ijah Pengen ke Mekkah dibuat oleh Amanah Surga Productions AS Productions, merupakan unit usaha dari PT. Surya Citra Media. PT Surya Citra Media Tbk, atau selanjutnya disebut „Perseroan’, didirikan pada 29 Januari1999 dengan fokus bidang usaha meliputi jasa multimedia, hib uran dan komunikasi, terutama di bidang pertelevisian. Perseroan yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia dengan kode saham “SCMA” ini menyelenggarakan bidang usaha pertelevisian tersebut melalui anak usahanya, PT Surya Citra Televisi SCTV, di mana Perseroan menguasai 99,99 persen sahamnya. Kepemilikan SCTV ini dilakukan secara bertahap, dimana pada tahun 2004, SCTV telah dimiliki sepenuhnya oleh SCM sebanyak 100 persen saham SCTV memulai siarannya secara komersial pada tahun 1990 yang mencakup wilayah kota Surabaya, dan mulai beroperasi secara Nasional

Dokumen yang terkait

Analisis Isi Pesan Dakwah Dalam Novel Moga Bunda Disayang Allah

0 5 91

Analisis isi pesan dakwah dalam kegiatan dzikir Syaikh Abdul Qadir Jailani di Majlis Dzikir Pondok Pesantern Al-Ishlah Cikarang Utara Bekasi

3 36 83

Analisis isi pesan dakwah dalam novel Mahligai Perkawinan karya Anni Iwasaki

2 21 0

Analisis isi pesan dakwah dalam novel pesantren ilalang karya Amar De Gapi

8 60 92

PENGGAMBARAN KARAKTER KERJA KERAS PADA TOKOH EMAK IJAH DAN ABBAS DALAM SINETRON EMAK IJAH Penggambaran Karakter Kerja Keras Pada Tokoh Emak Ijah Dan Abbas Dalam Sinetron Emak Ijah Pengen Ke Mekah Episode 1-3 (Analisis Isi untuk Pembelajaran Pendidikan P

0 2 16

PENDAHULUAN Penggambaran Karakter Kerja Keras Pada Tokoh Emak Ijah Dan Abbas Dalam Sinetron Emak Ijah Pengen Ke Mekah Episode 1-3 (Analisis Isi untuk Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

0 3 6

PENGGAMBARAN KARAKTER KERJA KERAS PADA TOKOH EMAK IJAH DAN ABBAS DALAM SINETRON EMAK IJAH Penggambaran Karakter Kerja Keras Pada Tokoh Emak Ijah Dan Abbas Dalam Sinetron Emak Ijah Pengen Ke Mekah Episode 1-3 (Analisis Isi untuk Pembelajaran Pendidikan Pa

0 2 15

PESAN DAKWAH ISLAM DALAM FILM Pesan Dakwah Islam Dalam Film (Studi Analisis Isi Pesan Dakwah Islam Dalam Film Sang Pencerah).

0 1 15

PESAN DAKWAH ISLAM DALAM FILM (Studi Analisis Isi Pesan Dakwah Islam Dalam Film Sang Pencerah) Pesan Dakwah Islam Dalam Film (Studi Analisis Isi Pesan Dakwah Islam Dalam Film Sang Pencerah).

0 1 15

PENDAHULUAN Analisis Isi Pesan Dakwah dalam Film Emak Ingin Naik Haji.

0 1 36