Proses Ekesekusi Program Keluaran Data Output

Gambar 5.7 Input kurva pompa 5. Reservoir Pada analisa ini reservoir yang dimaksud merupakan tempat penampungan air dari masing – masing sumber mata air. Pada reservoir data yang diinput yaitu besarnya kapsitas reservoir initial quality . Langkah yang dilakukan untuk memasukkan input yaitu dengan memilih ikon reservoir pada toolbar .

5.3 Proses Ekesekusi Program

Proses dilakukan setelah semua input yang diperlukan dimasukkan pada setiap komponen maka dilakukan proses eksekusi terhadap jaringan pemipaan yang telah dibuat. Eksekusi ini akan menunjukkan bisa atau tidaknya jaringan yang telah direncanakan dapat beroperasi dengan baik. Langkah eksekusi dilakukan dengan memilih ikon run pada toolbar . Setelah dilakukan proses eksekusi maka akan dihasilkan gambaran visual dari sistem jaringan distribusi tersebut. Universitas Sumatera Utara 5.8 Gambaran visual jaringan distribusi

5.4 Keluaran Data Output

Setelah dilakukan eksekusi terhadap program maka akan ada keluaran data. Adapun keluaran data tersebut yaitu berupa kapasitas masing-masing pipa, kecepatan aliran, unit head loses dan kerugian gesek. Besarnya keluaran data dapat dilihat pada tabel berikut. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.1 Nilai kapasitas, kecepatan aliran dan kerugian gesek out put EPANET Link id Kapasitas Liter per detik kecepatan ms Unit head loses mkm Faktor gesekan Pipa 1 11,897320 0,38 0,9 0,025 Pipa 2 3,590512 0,20 0,40 0,028 Pipa 3 0,824133 0,05 0,03 0,035 Pipa 4 6,863317 0,39 1,32 0,026 Pipa 5 19,828380 0,40 0,78 0,023 Pipa 6 2,231962 0,13 0,06 0,030 Pipa 7 0,691195 0,09 0,14 0,034 Pipa 8 0,071286 0,051 Pipa 9 1,407663 0,18 0,5 0,031 Pipa 10 18,392710 0,37 0,68 0,024 Pipa 11 11,097370 0,35 0,79 0,025 Pipa 12 2,301171 0,13 0,17 0,030 Pipa 13 1,285960 0,07 0,06 0,033 Pipa 14 2,367964 0,13 0,18 0,030 Pipa 15 1,620472 0,09 0,09 0,032 Pipa 16 0,259004 0,03 0.02 0,04 Pipa 17 1,228083 0,16 0.39 0,031 Pipa 18 6,507593 0,21 0,29 0,027 Pipa 19 4,552287 0,26 0,62 0,027 Pipa 20 0,344935 0,02 0,01 0,065 Pipa 21 0,652920 0,08 0,12 0,035 Pipa 22 0,338545 0,02 0,61 0,040 Pipa 23 1,361468 0,08 0,07 0,033 Pipa 24 0,747492 0,10 0,16 0,034 Pipa 25 0,065286 0,01 0,049 Pipa 26 1,022923 0,06 0,04 0,034 Pipa 27 0,957637 0,12 0,25 0,033 Pipa .28 0,102081 0,01 0,045 Pipa 29 0,646530 0,08 0,12 0,035 Pipa 30 3,732163 0,21 0,43 0,028 Pipa 31 0,457668 0,06 0,06 0,036 Pipa 32 0,169115 0,01 0,044 Pipa 33 2,877003 0,16 0,26 0,029 Pipa 34 1,585613 0,20 0,63 0,030 Pipa 35 7,295336 0,23 0,36 0,026 Pipa 36 3,613613 0,20 0,40 0,028 Pipa 37 3,323335 0,19 0,34 0,029 Pipa 38 0,121703 0,01 0,047 Pipa 39 1,969774 0,11 0,13 0,031 Pipa 40 0,575163 0,07 0,10 0,035 Universitas Sumatera Utara

5.5 Perbandingan Kapasitas