Kerangka Konsep Definisi Operasional

BAB III KERANGKA KONSEP dan DEFINISI OPERASIONAL

A. Kerangka Konsep

Kerangka konsep adalah abstraksi dari suatu realita agar dapat dikomunikasikan dan membentuk suatu teori yang menjelaskan keterkaitan antar variabel baik variabel yang diteliti maupun tidak diteliti Nurusalam, 2002, hlm. 55. Kerangka konsep dalam penelitian yang berjudul Pengetahuan Ibu Nifas tentang Penyembuhan Luka Episiotomi di Rumah Bersalin Winna Medan Tahun 2010 adalah sebagai berikut : Bagan 3.1 Penyembuhan luka episiotomi mencakup: - Definisi episiotomi - Tujuan episiotomi - Penyebab episiotomi - Perawatan luka episiotomi - Faktor-faktor yang mempengaruhi penyembuhan luka episiotomi Pengetahuan Ibu nifas : Kurang Cukup Karakteristik: - Umur - Pendidikan - Sumber Informasi - Pekerjaan - Paritas Universitas Sumatera Utara

B. Definisi Operasional

No Variabel Penelitian Defenisi Operasional Alat Ukur Cara Ukur Hasil Ukur Skala 1. Pengetahuan Hasil dari tahu yang terjadi setelah ibu nifas dengan episiotomi di Rumah Bersalin Winna Medan 2010 melakukan penginderaan terhadap objek tertentu. Kuesioner Wawancara 1. Kurang: bila responden menjawab benar pertanyaan 0-10 dari jumlah pertanyaan 2. Cukup: bila responden menjawab benar pertanyaan 11-20 dari jumlah pertanyaan 3. Baik: bila responden menjawab benar pertanyaan 21-30 dari jumlah pertanyaan Ordinal 2. Umur Lamanya ibu nifas dengan episiotomi di Rumah Bersalin Winna 2010 menjalani hidup terhitung sejak ulang tahun pertama Kuesioner Wawancara 1. 20 tahun 2. 20-35 tahun 3. 35 tahun Interval 3. Pendidikan Jenjang pendidikan formal terakhir yang telah dilalui ibu nifas dengan episiotomi di Rumah Bersalin Winna Medan Kuesioner Wawancara 1. Pendidikan dasar: TK dan SD 2. Pendidikan menengah: SMP dan SMA sederajat Ordinal Universitas Sumatera Utara 2010 saat diwawancarai 3. Perguruan tinggi: D-I, D-II, DIII, D-IV, S-I, S-II, S-III 4. Pekerjaan Status sosial ibu nifas dengan episiotomi di Rumah Bersalin Winna Medan 2010 di dalam keluarga yang biasanya menghasilkan financial bagi keluarga Kuesioner Wawancara 1. Ibu Rumah Tangga 2. PNS TNI Polri 3. Pegawai swasta BUMN 4. Wiraswata Nominal 5. Sumber Informasi Media yang digunakan ibu nifas dengan episiotomi di Rumah Bersalin Winna Medan 2010 untuk mendapatkan informasi tentang penyembuhan luka episiotomi Kuesioner Wawancara 1. Langsung: keluarga, teman, dan tenaga kesehatan 2. Tidak langsung: media cetak, media elektronik, media papan Ordinal 6. Paritas Jumlah anak yang telah dilahirkan ibu nifas dengan episiotomi di Rumah Bersalin Winna Medan 2010 Kuesioner Wawancara 1. Primipara 1 2. Multipara 2-5 3. Grandemulti para 5 Ordinal Universitas Sumatera Utara

BAB IV METODE PENELITIAN