Uji normalitas Uji linearitas

Dinarty Sh Manurung : Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek Pada Pengguna Kartu Pra- Bayar Simpati, 2009. USU Repository © 2009 Berikut ini akan dipaparkan hasil uji asumsi normalitas, linearitas dan hasil pengolahan data pengaruh kepuasan konsumen terhadap loyalitas merek kartu pra-bayar Simpati.

1. Hasil uji asumsi

a. Uji normalitas

1 Uji normalitas sebaran pada skala kepuasan konsumen dilakukan dengan metode statistik one sample Kolmogrov – Smirnov test. Data dapat dikatakan terdistribusi normal jika memiliki nilai p 0,005. Hasil uji normalitas diperoleh nilai Z = 0.626 dan p = 0.829 dapat dilihat dalam lampiran 2. Hasil uji normalitas ini menunjukkan bahwa distribusi data skala kepuasan konsumen telah menyebar secara normal. 2 Uji normalitas sebaran pada skala loyalitas merek dilakukan dengan metode statistik one sample Kolmogrov-Smirnov test. Data dapat dikatakan terdistribusi normal jika memiliki nilai p 0,005. Hasil uji normalitas diperoleh nilai Z = 1.012 dan p = 0.257 dapat dilihat dalam lampiran 2. Hasil uji normalitas ini menunjukkan bahwa distribusi data skala loyalitas merek telah menyebar secara normal. Untuk lebih jelas, dapat dilihat pada tabel 10, gambar 1, dan gambar 2 di bawah ini: Tabel 10. Hasil Uji Normalitas Variabel Z P Keterangan Kepuasan konsumen 0.626 0.829 Sebaran Normal Loyalitas merek 1.012 0.257 Sebaran Normal Dinarty Sh Manurung : Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek Pada Pengguna Kartu Pra- Bayar Simpati, 2009. USU Repository © 2009 Gambar 1. Gambaran Normalitas Skala Kepuasan Konsumen Gambar 2. Gambaran Normalitas Skala Loyalitas Merek Dinarty Sh Manurung : Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek Pada Pengguna Kartu Pra- Bayar Simpati, 2009. USU Repository © 2009

b. Uji linearitas

Uji linearitas dilakukan dengan menggunakan uji F, yang menunjukkan bahwa data variable bebas kepuasan konsumen berkorelasi secara linear terhadap variabel tergantung loyalitas merek. Data penelitian dikatakan berkorelasi secara linear apabila p 0.05 Santoso, 2000. Dari hasil uji linearitas diperoleh nilai F = 85.148 dan p = 0.000 Lampiran 2. Hasil tersebut menunjukkan variabel kepuasan konsumen memiliki hubungan yang linear dengan loyalitas merek. Hubungan linearitas antara kepuasan konsumen terhadap loyalitas merek kartu pra-bayar Simpati dapat dilihat pada tabel 11 berikut: Tabel 11. Hasil Uji Linearitas Variabel df F Sig. Keterangan Hubungan antara kepuasan konsumen dengan loyalitas merek 1 85.148 .000 Linier Hubungan linear diatas dapat pula dilihat pola penyebaran skor skalanya dengan menggunakan teknik interactive graph yang menghasilkan diagram pencar scatter plot berikut: Gambar 3. Gambaran Linearitas Kepuasan Konsumen terhadap loyalitas merek kartu pra- bayar Simpati Dinarty Sh Manurung : Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek Pada Pengguna Kartu Pra- Bayar Simpati, 2009. USU Repository © 2009 Keterangan: - VAR00001: Kepuasan konsumen - VAR00002: Loyalitas merek

2. Hasil utama penelitian

Dokumen yang terkait

Analisis perilaku konsumen pada pembelian kartu pra bayar mentari dan simpati di kota administrasi jember

0 4 72

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS MEREK PADA PRODUK LARISSA SOLO Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek Pada Produk Larissa Solo.

0 1 13

ANALISIS TINGKAT LOYALITAS KONSUMEN TERHADAP KARTU simPATI Analisis Tingkat Loyalitas Konsumen Terhadap Kartu simPATI (Studi Kasus Pada Pengunjung GraPARI Telkomse Surakarta).

0 1 15

ANALISIS TINGKAT LOYALITAS KONSUMEN TERHADAP KARTU simPATI Analisis Tingkat Loyalitas Konsumen Terhadap Kartu simPATI (Studi Kasus Pada Pengunjung GraPARI Telkomse Surakarta).

0 2 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA KARTU SIMPATI DI YOGYAKARTA ANALISIS PENGARUH KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA KARTU SIMPATI DI YOGYAKARTA.

0 1 14

BAB I ANALISIS PENGARUH KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA KARTU SIMPATI DI YOGYAKARTA.

0 2 6

PENGARUH KUALITAS JASA DAN HARGA PULSA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA KARTU SIMPATI PENGARUH KUALITAS JASA DAN HARGA PULSA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA KARTU SIMPATI PADA MAHASISWA FKIP UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

0 0 16

PENGARUH MEREK PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PENGGUNA PENGARUH MEREK PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PENGGUNA SEPEDA MOTOR HONDA.

0 0 14

ANALISIS PENERAPAN IKLAN TELEVISI BERDASARKAN PERBANDINGAN TINGKAT LOYALITAS MEREK KONSUMEN KARTU SELULER GSM PRA BAYAR DI KOTA BANDUNG.

0 0 2

Analisis Pengaruh Atribut Produk Terhadap Loyalitas Merek Pelanggan Kartu Pra Bayar ( Studi Kasus Pada Pemakai Kartu Pra Bayar XL Bebas di Kota Semarang ) - Unika Repository

0 0 15