Pembahasan Hasil Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

sisanya 80,1 dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dibahas pada penelitian ini. Berikut ini tabel yang menunjukkan nilai koefisien determinasi R 2 Tabel 4.12 Hasil Nilai R 2 Model Summary b .446 a .199 .161 6.56452 1.552 Model 1 R R Square Adjusted R Square St d. Error of the Estimate Durbin- Wat son Predictors: Constant, WCT X1, CR X2 a. Dependent Variable: ROI Y b. Sumber : Lampiran 4 Berdasarkan hasil analisis menujukkan besarnya pengaruh Efisiensi Modal Kerja X 1 dan Likuiditas X 2 terhadap profitabilitas Y relatif sangat rendah yaitu 19,9 walaupun model regresi linier berganda yang dihasilkan adalah sesuaicocok.

4.4. Pembahasan Hasil Penelitian

Berdasarkan uji F menunjukkan bahwa model regresi yang dihasilkan adalah cocok atau sesuai untuk mengetahui pengaruh efisiensi modal kerja dan likuiditas terhadap profitabilitas yang artinya efisiensi modal kerja X1 dan likuiditas X2 keduanya memiliki pengaruh yang cukup signifikan terhadap profitabilitas Y. Hanya saja, besarnya pengaruh efisiensi modal kerja dan likuiditas terhadap profitabilitas relatif sangat rendah yaitu 19,9 sedangkan sisanya 80,1 dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dibahas pada penelitian ini. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Hasil uji t menunjukkan bahwa efisiensi modal kerja secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas, hal ini dapat dilihat dari tingkat signifikan yang dihasilkan lebih dari 5. Sedangkan likuiditas secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap profitabilitas, hal ini dapat dilihat dari tingkat signifikan yang dihasilkan lebih kecil dari 5 dan koefisien regresinya bernilai negatif. Hasil pengaruh secara parsial antara efisiensi modal kerja yang diukur dengan working capital turnover dengan profitabilitas yang diukur dengan Return On Investment menunjukkan bahwa efisiensi modal kerja secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas, hal ini berarti peningkatan efisiensi modal kerja tidak berdampak nyata pada peningkatan profitabilitas. Tidak berpengaruhnya efisiensi modal kerja terhadap profitabilitas ini menunjukkan bahwa perusahaan industri food and beverage yang terdaftar dalam BEI belum optimal dalam menjaga jumlah aktiva lancarnya dalam memenuhi kewajiban jangka pendek yang jatuh tempo. Data penelitian yang mendukung hasil ini, misalnya efisiensi modal kerja PT. Akasha Wira International, Tbk tahun 2009 sampai dengan tahun 2011 cenderung mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut tidak diikuti oleh peningkatan profitabilitas, dimana profitabilitas PT. Akasha Wira International, Tbk tahun 2009 sampai dengan tahun 2010 cenderung mengalami peningkatan, sedangkan profitabilitas tahun 2011 cenderung turun. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Jika dilihat dari rata-rata efektifitas modal kerja dan profitabilitas menunjukkan bahwa efektifitas modal kerja tahun 2010 cenderung mengalami penurunan, begitu juga dengan profitabilitas. Tahun berikutnya, efektifitas modal kerja tahun 2011 mengalami penurunan sedangkan profitabilitas mengalami kenaikan. Hasil pengaruh secara parsial antara likuiditas yang diukur dengan Current Ratio dengan profitabilitas yang diukur dengan Return On Investment menunjukkan bahwa likuiditas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas, hal ini berarti peningkatan likuiditas berdampak nyata pada penurunan profitabilitas. Variabel current ratio memiliki koefisien regresi sebesar -0,0004 dengan nilai p sebesar 0,002 sehingga dapat disimpulkan bahwa current ratio berpengaruh negatif terhadap profitabilitas perusahaan, yang berarti perusahaan industri food and beverage yang terdaftar dalam BEI dapat mengoptimalkan profitabilitas dengan cara menurunkan likuiditas perusahaan. Contoh yang dapat kita lihat salah satunya pada PT. Akasha Wira International, pada tahun 2010 mengalami penurunan likuiditas sedangkan profitabilitasnya mengalami peningkatan. Begitu juga pada tahun 2011, likuiditas perusahaan mengalami peningkatan sedangkan profitabilitasnya mengalami penurunan. Dengan demikian menunjukkan perusahaan industri food and beverage membutuhkan perputaran dana yang cukup tinggi untuk kegiatan produksinya. Dana yang dimiliki perusahaan lebih diutamakan untuk mendukung komponen produksi dibandingkan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. untuk likuiditas perusahaan. Sehingga dengan penurunan likuiditas, perusahaan dapat mengoptimalkan profitabilitasnya. Namun rata-rata tingkat penurunan likuiditas yang dialami perusahaan industri food and beverage masih diatas 100 yang dapat dilihat pada tabel 4.3 . Hasil penelitian ini didukung oleh penelitian Niko Nurcahyo 2009 yang menyatakan bahwa kinerja kesebelas perusahaan otomotif cukup tinggi baik itu dalam rasio likuiditas, aktivitas dan rentabilitas. Begitu juga dengan penelitian Anggita Langgeng Wijaya 2012 yang menyatakan disalah satu kesimpulannya bahwa current ratio berpengaruh negatif terhadap profitabilitas perusahaan.

4.5. Perbedaan Hasil Penelitian Sekarang dengan Penelitian Terdahulu

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Likuiditas (Current Ratio), Profitabilitas (Return On Equity, Return On Investment, Earning Per Share), dan Inventory Turnover Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Tekstil Dan Garmen Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 110 99

Pengaruh Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 117 85

Pengaruh Risk Base Capital (RBC) Dan Pertumbuhan Premi Neto Terhadap Return On Investment (ROI) Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

21 147 74

Hubungan Rasio Likuiditas dan Leverage dengan Return on Investment Pada PT Agro Nusa Medan.

1 42 71

Pengaruh Return On Investment (Roi) Dan Arus Kas Operasi Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 55 90

Pengaruh Kebijakan Modal Kerja Terhadap Return On Investment Pada Industri Rokok Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 38 88

Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Likuiditas, Profitabilitas, dan Working Capital Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Otomotif Dan Komponen yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2013

0 20 113

Analisis pengaruh efesiensi modal kerja, Leverage, likuiditas dan firm size terhadap profita bilitas

0 10 114

The Influence of Working Capital Management and Liquidity Towards Profitability (Case Study: Automotive and Components Industry Listed in Indonesia Stock Exchange 2008-2012)

0 12 112

EFISIENSI MODAL KERJA (WORKING CAPITAL TURNOVER) DAN LIKUIDITAS (CURRENT RATIO) TERHADAP PROFITABILITAS (RETURN ON INVESTMENT) PADA PERUSAHAAN INDUSTRI FOOD AND BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) SKRIPSI

0 0 22