Kegitan Inti Kegiatan Pembelajaran No

Penilaian : jumlah jawaban benar x 20 JUMLAH 10 Nilai Keseluruhan : Nilai LKS + Nilai Evaluasi 2 6. Kriteria Ketuntasan Minimal Siswa yang lulus apabila sudah mencapai nilai minimal 70 Yogyakarta,08 Agustus 2015. Mengetahui, Wali Kelas IV Mahasiswa Kasidi, S.Pd NIP. .......................... Anisa Mutmainah NIM. 12108241012 Mengetahui, Kepala Sekolah Jumadi, S.Pd.SD NIP. 19560926 198201 1 002 Lampiran 1. MATERI PEMBELAJARAN Menghargai Keberagaman Suku Bangsa dan Budaya Bangsa Indonesia terdiri dari bermacam-macam suku bangsa. Menurut ahli- ahli antropologi, ada sekitar tiga ratus kelompoknsuku bangsa di Indonesia. a. Keragaman Suku Bangsa dan Budaya Setempat. Indonesia merupakan salah satu bangsa yang kaya akan keberagama suku bangsa dan budaya. Banyak sekali kita temui di lingkungan tempat tinggal kita temui berbagai suku yang kita jumpai. Suku di Indonesia sangatlah banyak, diantaranya adalah suku Batak, Jawa, Melayu, Ambon, Flores, dan seterusnya. Keberagaman suku bangsa dan budaya di Indonesia sangatlah banyak. Contohnya di wilayah DKI Jakarta. Jakarta menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian Indonesia. Banyak orang dari segala penjuru tanah air hijrah ke Jakarta. Mereka mengadu nasib di ibu kota. Akhirnya, Jakarta menjadi kota padat penduduk. Pada tahun 2006 tercatat penduduk DKI Jakarta berjumlah 7.512.323. Warga Jakarta terdiri dari beragam suku bangsa. Mereka juga memiliki bermacam-macam kebudayaan. o Keragaman suku bangsa di provinsi DKI Jakarta. Pada awalnya, Jakarta dihuni oleh orang-orang Sunda, Jawa, Bali, Melayu, Maluku, dan beberapa suku lain. Selain itu, ada juga orang-orang Cina, portugis, Belanda, Arab, dan India. Suku yang dianggap sebagai penduduk asli Jakarta adalahsuku Betawi. o Keragaman bahasa di provinsi DKI Jakarta Bahasa yang digunakan di Jakarta adalah Bahasa Indonesia. Bahasa percakapan sehari-hari adalah Bahasa Indonesia dialek Betawi. o Keragaman agama dan kepercayaan di provinsi DKI Jakarta. Agama yang dipeluk penduduk Jakarta cukup beragam. Berikut ini jumlah penganut agama berdasarkan hasil sensus penduduk 2000. a. Penganut agama islam 85,75 persen b. Kristen Protestan 6 persen c. Katholik 4,03 persen d. Budha 3,75 persen e. Hindu 0,13 persen