Jenis Pendekatan Sumber Data Informan

6 1. Mengetahui relevansi mata kuliah jurusan ilmu perpustakaan dalam dunia kerja alumni. 2. Mengetahui kendala-kendala apa saja yang dihadapi para alumni dalam dunia kerja.

D. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat yang diharapkan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Menambah wawasan pengetahuan dan keilmuan penulis tentang perkembangan kurikulum. 2. Dengan adanya penelitian ini diharapkan mampu memberikan masukan kepada jurusan ilmu perpustakaan agar dapat mengkaji lebih dalam tentang perkembangan kurikulum.

E. Metode Penelitian

Metode adalah alat untuk melakukan penelitian. 6 Maka dalam memperoleh data yang diperlukan, penulis menggunakan metode penelitian sebagai berikut:

1. Jenis

Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif yaitu penelitian yang bertujuan untuk mendeskripsikan atau menjelaskan 6 Imam Robandi, Becoming The Winner: riset menulis ilmiah, publikasi ilmiah, dan presentasi Yogyakarta: Andi, 2008, h. 95 7 sesuatu hal seperti apa adanya. 7 Tujuan penelitian ini adalah membuat deskripsi gambaran atau lukisan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta serta fenomena yang digali mengenai “relevansi kurikulum jurusan ilmu perpustakaan terhadap dunia kerja alumni jurusan ilmu perpustakaan”.

2. Pendekatan

Penelitian ini akan lebih menekankan pada metode penelitian dengan pendekatan kualitatif. Metode penelitian kualitatif adalah penelitian yang berangkat dari inkuiri naturalistik yang temuan-temuannya tidak diperoleh dari prosedur penghitungan secara statistik. 8

3. Sumber Data

Sumber data yang diperoleh penulis yaitu: a. Data sekunder yaitu data yang bersumber dari kepustakaan yang terdiri dari literatur- literatur dan artikel yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. b. Data primer yaitu data yang bersumber dari informan langsung tanpa perantara. Data primer dari penelitian ini diperoleh dengan cara wawancara interview. 7 Prasetya Irawan, Logika dan Prosedur Penelitian Jakarta: STIA-LAN, 1999, h. 60 8 Basrowi, Suwandi, Memahami Penelitian Kualitatif Jakarta: Rineka Cipta, 2008, h. 22 8

4. Informan

Informan yaitu orang yang memberi informasi tentang data yang diinginkan peneliti berkaitan dengan penelitian yang sedang dilaksanakannya. 9 Dalam penelitian ini informan yang bersangkutan adalah alumni jurusan ilmu perpustakaan UIN Jakarta angkatan 2006 dan 2007. Dalam hal ini penulis hanya mengambil angkatan 2006 dan 2007 dengan alasan secara personal angkatan 2006 dan 2007 lebih dekat jarak waktu kelulusannya, jadi penulis lebih mudah untuk menjalin komunikasi. Jumlah informan ditetapkan dengan menggunakan teknik purposive sampling, yaitu teknik sampling yang digunakan oleh peneliti jika memiliki pertimbangan-pertimbangan tertentu dalam pengambilan sampelnya. 10 Dalam penelitian ini penulis mengambil 11 informan dari 44 alumni yang telah bekerja. Jumlah alumni angkatan 2006 ada 20 orang. Dari 20 orang itu hanya 4 orang yang bekerja di perpustakaan dan yang tersisa bekerja di bidang lain namun ada pula yang tidak bekerja. Sedangkan jumlah alumni angkatan 2007 ada 24 alumni. Dari 24 alumni tersebut, hanya 12 yang bekerja di perpustakaan. Jadi jumlah alumni keseluruhan angkatan 2006 dan 2007 yang bekerja di perpustakaan ada 16 alumni. Tetapi karena alasan tertentu, 5 alumni tidak bersedia untuk diwawancara. Akhirnya penulis hanya mendapatkan 11 alumni. Sebelas 9 Muhammad Idrus, Metode Penelitian Ilmu Sosial: pendekatan kualitatif dan kuantitatif Yogyakarta: Erlangga, 2009, h. 91 10 Ibid., h. 96 9 11 alumni tersebut memiliki kriteria sebagai informan. Kriteria alumni yang dapat menjadi informan yaitu: a. Bersedia menjadi informan b. Bekerja di wilayah Jabodetabek c. Mempunyai pengalaman kerja minimal 1 tahun Jumlah 11 informan tersebut menurut asumsi penulis mampu memberikan informasi yang cukup untuk menjawab masalah dalam penelitian ini.

5. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Evaluasi Ketersediaan Koleksi Bidang Ilmu Perpustakaan Menggunakan OPAC Di Perpustakaan USU Berdasarkan Kajian Terhadap Silabus Kurikulum Jurusan Ilmu Perpustakaan.

7 56 63

Ketersediaan koleksi Perpustakaan Utama UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan penggunaannya dalam penulisan skripsi mahasiswa Jurusan Ilmu Perpustakaan Dan Informasi Periode Th 2006-2007

0 15 61

Pemenuhan kebutuhan informasi dan ilmu pengetahuan bagi mahasiswa jurusan ilmu perpustakaann di perpustakaan fakultas adab dan humaniora UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 26 102

Kompetensi teknologi informasi bagi mahasiswa jurusan ilmu perpustakaan fakultas adab dan humaniora UIN Jakarta

0 2 142

Penerapan kompetensi TI pada perpustakaan praktek kerja lapangan mahasiswa jurusan Ilmu Perpustakaan

0 7 12

Pentingnya pendidikan pemakai bagi mahasiswa dalam penelusuran informasi melalui katalog online (opac): studi kasus pada perpustakaan utama universitas islam negeri syarif hidayatullah jakarta

0 3 85

Materi Kuliah Jurusan Hukum tentang Ilmu Negara Dunia Kuliah Awal Ilmu Negara

0 0 4

BAB II KAJIAN TEORITIS 2.1. Evaluasi - Evaluasi Ketersediaan Koleksi Bidang Ilmu Perpustakaan Menggunakan OPAC Di Perpustakaan USU Berdasarkan Kajian Terhadap Silabus Kurikulum Jurusan Ilmu Perpustakaan.

0 0 19

MINAT MAHASISWA JURUSAN ILMU PERPUSTAKAAN UIN ALAUDDIN MAKASSAR TERHADAP SENAYAN LIBRARY MANAGEMENT SYSTEM (SLiMS) DALAM PEMBELAJARAN SISTEM OTOMASI

0 0 82

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Perpustakaan Jurusan Ilmu Perpustakaan Fakults Adab dan Humaniora UIN Alauddin Makassar ASFAR ISHAK 40400110010

0 0 72