Metode Pengumpulan Data Hubungan Self Efficacy Dengan Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa USU yang Sedang Menyusun Skripsi

kurang proporsional Sugiyono, 2012. Pada penelitian ini kuota di setiap fakultas berbeda-beda, tergantung perbandingannya dengan persentase total populasi. Rumus mencari jumlah sampel tiap fakultas : contoh : FKG Jumlah populasi USU 2529 jumlah sampel 307 menurut tabel Isaac dan Michael, pupulasi FKG 104. 104 2529 x 100 = 4 4 x 307 = 12 sampel FKG Dari teknik sampling di atas, didapat jumlah total sampel penelitian sebanyak 307 orang, dimana masing-masing sebarannya FKG 12 orang, FKM 20 orang, FMIPA 15 orang, Fak. Farmasi 14 orang, Fak. Pertanian 25 orang, Fak. Teknik 67 orang, Fak. Keperawatan 9 orang, Fasilkom TI 18 orang, FH 30 orang, Fak. Psikologi 12 orang, FISIP 15 orang. FIB 30 orang dan FEB 40 orang.

D. Metode Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data diperlukan dalam usaha mengumpulkan data penelitian. Dalam penelitian ini, metode pengumpulan data yang digunakan adalah dengan skala. Skala merupakan suatu alat atau metode pengumpulan data yang terdiri dari seperangkat pertanyaan yang disusun untuk mengungkap atribut tertentu memalui respon yang diberikan subjek terhadap pertanyaan tersebut Azwar, 2012. Pada penelitian ini, instrumen pengumpulan data yang digunakan dengan menggunakan skala psikologi. Pemilihan menggunakan skala psikologi dikarenakan pengukuran didasarkan pada atribut-atribut Universitas Sumatera Utara psikologi yang bertujuan untuk mengungkap indikator perilaku dari atribut-atribut psikologi yang bersangkutan yang disajikan dalam bentuk aitem-aitem Azwar, 2012. Penelitian ini menggunakan dua jenis skala, yaitu skala yang mengukur self efficacy dan prokrastinasi akademik. Format skala akan menggunakan model skala Likert, dengan lima kategori jawaban interval yang terdiri dari Sangat Sesuai SS, Sesuai S, Netral N, Tidak Sesuai TS, dan Sangat Tidak Sesuai STS. Dalam skala terdapat sejumlah item-item yang diuraikan ke dalam bentuk favorable mendukung dan unfavorable tidak mendukung. Nilai dari setiap pilihan akan bergerak dari angka 1 sampai 5. Bobot penilaian untuk pernyataan favorable adalah SS=5, S=4, N=3, TS=2, STS=1, sedangkan untuk pernyataan unfavorable, bobot penilaiannya adalah SS=1, S=2, N=3, TS=4, STS=5. a Self efficacy Skala self efficacy yang digunakan pada penelitian ini menggunakan tiga dimensi self-efficacy yang dikemukakan oleh Bandura 1997 yaitu: Level, generality, dan strength. Penelitian ini menggunakan penskalaan model skala Likert dengan memberi lima alternatif jawaban, yaitu: STS Sangat Tidak Sesuai TS Tidak Sesuai, Netral N, S Sesuai, SS Sangat Sesuai. Pada model penskalaan ini terdapat dua jenis pernyataan, yaitu favourable dan unfavourable. Pernyataan favourable merupakan pernyataan positif yang mendukung Universitas Sumatera Utara objek sikap yang diungkap, sedangkan pernyataan unfavourable merupakan pernyataan negatif yang tidak mendukung objek sikap yang hendak diungkap Azwar, 2000. Tabel 3.1 Blue Print Skala Self Efficacy sebelum uji coba No. Dimensi Jumlah Aitem Bobot Total Favourable Unfavourable 1. Level 1, 7, 13, 19 4, 10, 16 37 7 2. Generality 2, 8, 11 5, 14, 17 31.5 6 3. Strength 3, 6, 18 9, 12, 15, 31.5 6 Total 10 9 100 19 b Prokrastinasi akademik Skala prokrastinasi akademik yang digunakan pada penelitian ini disusun berdasarkan aspek prokrastinasi yang dikemukakan oleh Ferrari, Johnson, McGown, Steel, Ellis Knaus Surijah Tjunjing, 2007, yaitu Perceived Time, Intention-Action, Emotional Distress dan Perceived Ability. Penelitian ini menggunakan penskalaan model skala Likert dengan memberi lima alternatif jawaban, yaitu: STS Sangat Tidak Sesuai TS Tidak Sesuai, Netral N, S Sesuai, SS Sangat Sesuai. Pada model penskalaan ini terdapat dua jenis pernyataan, yaitu favourable dan unfavourable. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.2 Blue Print Skala Prokratinasi Akademik Sebelum Uji Coba No. Dimensi Indikator Perilaku Bobot Total Favourable Unfavourable 1. Perceived Time 9, 13, 17, 21, 1, 5,25 26 7 2. Intention-Action 6, 10, 18, 22, 2, 14, 26 26 7 3. Emotional Distress 3, 7, 19, 27 11, 15, 23, 26 7 4. Perceived Ability 12, 24 4, 8, 16, 20, 22 6 Total 14 13 100 27

E. Uji Coba Alat Ukur