Indikator Pencapaian Kompetensi Tujuan Pembelajaran Materi Pembelajaran Metode Pembelajaran Penilaian Hasil Belajar dan Instrumen Penilaian Standar Kompetensi

175 Lampiran 4.a Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMA N 3 Bantul Mata Pelajaran : FISIKA Kelas Semester : XI2 Materi Pokok : Fluida Statis Alokasi Waktu : 2 JP 2 x 45 menit Pertemuan ke- : 1

A. Standar Kompetensi

2. Menerapkan konsep dan prinsip mekanika klasik sistem kontinu dalam menyelesaikan masalah

B. Kompetensi Dasar

2.2 Menganalisis hukum-hukum yang berhubungan dengan fluida statik dan dinamik serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Menganalisis konsep tekanan 2. Menjelaskan definisi tekanan 3. Menjelaskan hubungan antara tekanan, gaya tekan dan luas bidang tekan 4. Menghitung tekanan suatu benda di atas lantai 5. Menyebutkan contoh aplikasi tekanan dalam kehidupan sehari-hari

D. Tujuan Pembelajaran

Melalui kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat: 1. menganalisis konsep tekanan dengan benar 2. menjelaskan definisi tekanan dengan benar 3. menjelaskan hubungan antara tekanan, gaya tekan dan luas bidang tekan dengan benar 4. menghitung tekanan suatu benda di atas lantai dengan benar 5. menyebutkan contoh aplikasi tekanan dalam kehidupan sehari-hari

E. Materi Pembelajaran

Tekanan adalah gaya yang bekerja tegak lurus pada suatu permukaan bidang dan dibagi luas permukaan bidang tersebut. Secara matematis, persamaan tekanan dituliskan sebagai berikut. � = � 176 dengan : F : gaya N, A : luas permukaan m 2 , dan P : tekanan Nm 2 = Pascal Prinsip tekanan dimanfaatkan oleh pembuat paku dan pisau. Ujung mata pisau dan paku dibuat kecil luas permukaannya. Hal ini bertujuan untuk memperkecil gaya yang diberikan.

F. Metode Pembelajaran

Model : Problem Based Learning Metode : Diskusi kelompok, Tanya Jawab, simulasi

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU KEGIATAN GURU Sintaks PBL KEGIATAN PESERTA DIDIK Indikator KPS Pendahuluan  Guru mengucapkan salam dan memimpin do’a  Guru memeriksa kehadiran peserta didik  Guru menyampaikan aturan atau batasan waktu yang akan digunakan selama pembelajaran  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran Tahap 1 Mendefinisikan Masalah  Guru memberikan apersepsi dan motivasi. - “Apa yang kalian ketahui tentang fluida?”  Guru memperagakan simulasi prinsip tekanan yaitu ujung pensil yang tumpul dan lancip yang ditancapkan pada telapak tangan  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran  Guru menyampaikan garis besar materi tentang fluida kemudian membentuk kelompok terdiri dari 4-5 orang  Peserta didik membalas salam dan berdo’a  Peserta didik memperhatikan guru  Peserta didik memperhatikan  Peserta didik memperhatikan kemudian menanggapi pertanyaan yang disampaikan guru  Peserta didik memperhatikan  Peserta didik memperhatikan  Peserta didik memperhatikan dan mengikuti instruksi guru 10 menit 177 KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU KEGIATAN GURU Sintaks PBL KEGIATAN PESERTA DIDIK Indikator KPS Kegiatan inti  Guru membagikan LKPD dan membimbing peserta didik berdiskusi Tahap 2 Mendiagnosis Masalah  Guru membimbing peserta didik berdiskusi Tahap 3 Merumuskan Alternatif Strategi  Guru mendampingi peserta didik berdiskusi Tahap 4 Menentukan Strategi Alternatif  Guru mengawasi dan mendampingi peserta didik dalam mengerjakan eksperimen  Guru mendampingi peserta didik presentasi Mengamati  Peserta didik mengerjakan eksperimen sesuai petunjuk pada LKPD Menyusun Hipotesis  Peserta didik berdiskusi menyusun hipotesis Prediksi  Peserta didik mengerjakan isian pada LKPD Inferensi  Peserta didik mengerjakan isian pada LKPD Merancang eksperimen  Peserta didik berdiskusi mengenai perencanaan eksperimen menentukan judul dan tujuan Mengidentifikasi Variabel  Peserta didik berdiskusi mendefinisikan variabel bebas, kontrol dan terkait  Peserta didik menentukan alokasi waktu pengerjaan eksperimen Mengukur  Peserta didik mengikuti langkah pembuatan eksperimen sesuai petunjuk dalam LKPD, setelah alat sudah jadi peserta didik langsung mengambil data Bereksperimen  Peserta didik melaksanakan eksperimen sesuai rencana yang telah dibuat  Peserta didik berdiskusi untuk membahas hasil pengukuran selanjutnya mendiskusikan 70 menit 178 KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU KEGIATAN GURU Sintaks PBL KEGIATAN PESERTA DIDIK Indikator KPS Tahap 6 Evaluasi  Guru dan peserta didik melakukan refleksi terhadap aktivitas dan hasil eksperimen yang sudah dijalankan permasalahan-permasalahan yang ada pada LKPD Interpretasi data  Peserta didik mengerjakan isian pada LKPD Mengkomunikasikan  Peserta didik mempresentasikan hasil eksperimen yang telah dilakukan sedangkan kelompok lainnya menanggapi  Peserta didik bersama guru melakukan refleksi terhadap aktivitas dan hasil eksperimen yang sudah dijalankan dan menyimpulkan materi yang telah dipelajari Penutup  Guru memberikan tugas dan menyampaikan informasi tentang materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya  Guru memimpin berdo’a dan menutup pembelajaran dengan salam  Peserta didik memperhatikan dan mencatat informasi yang disampaikan guru  Peserta didik berdo’a 10 menit 179

I. Sumber Belajar

1. Marthen Kanginan. 2006. Fisika untuk SMAMA Kelas XI. Jakarta: Erlangga. 2. LKPD 1 Tekanan

J. Penilaian Hasil Belajar dan Instrumen Penilaian

1. Penilaian Kognitif  Tes tertulis soal pilihan ganda pretest dan posttest 2. Penilaian Psikomotor  Keterampilan proses sains LKPD dan lembar observasi ...............,................... Mengetahui, Guru Mata Pelajaran Mahasiswa ......................... .............................. NIPNIK. NIM. 180 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMA N 3 Bantul Mata Pelajaran : FISIKA Kelas Semester : XI2 Materi Pokok : Fluida Statis Alokasi Waktu : 2 JP 2 x 45 menit Pertemuan ke- : 2

A. Standar Kompetensi

2. Menerapkan konsep dan prinsip mekanika klasik sistem kontinu dalam menyelesaikan masalah

B. Kompetensi Dasar