Kriteria Diagnosa DM Edukasi Perawatan Kaki Kriteria Pengendalian DM Skor Kuesioner Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Distribusi Frekuensi Karakteristik R

DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 2.1. Kadar Gula Darah Sewaktu dan Puasa 10

2.2. Kriteria Diagnosa DM

10

2.3. Edukasi Perawatan Kaki

18 2.4. Prosedur Pemantauan 19

2.5. Kriteria Pengendalian DM

20

3.1. Skor Kuesioner

25 4.1. Hasil Uji Validitas dan Reabilitas 30

5.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden

Berdasarkan Umur 33 5.2. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 33

5.3. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden

Berdasarkan Tingkat Pendidikan 34

5.4. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden

Berdasarkan Jenis Pekerjaan 34

5.5 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden

Berdasarkan Lama Menderita DM 35

5.6. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden

Berdasarkan KGD Pertama Terdiagnosa 36

5.7. Distribusi Frekuensi Gambaran Pengetahuan

Responden 36

5.8. Distribusi Frekuensi Jawaban atas Pertanyaan

38 Universitas Sumatera Utara DAFTAR BAGAN Nomor Judul Halaman Bagan 1. Kerangka Konsep Penelitian 24 Universitas Sumatera Utara DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Daftar Riwayat Hidup Lampiran 2 Lembar Penjelasan Lampiran 3 Kuesioner Lampiran 4 Surat Persetujuan Setelah Penjelasan informed consent Lampiran 5 Surat Izin Penelitian dari RSUP. H. Adam Malik Medan Lampiran 6 Data induk validitas Lampiran 7 Hasil Uji Validitas dan Realibilitas Lampiran 8 Data Induk Penelitian Lampiran 9 Hasil Analisa Data dengan SPSS Karakteristik Responden, Distribusi Jawaban Responden dan Gambaran Pengetahuan Responden tentang Penyakit dan Pengelolaan DM Tipe 2 Lampiran10 Surat Persetujuan Komisi Etik Ethical Clerance Universitas Sumatera Utara DAFTAR SINGKATAN ADA : American Diabetic Association BB : Berat Badan DEPKES RI : Departemen Kesehatan Republik Indonesia DM : Diabetes Melitus DNA : Deoxyribonucleat Acid HLA : Human Leukocyte Antigen IL- 1β : Interleukin 1β IMT : Indeks Massa Tubuh KAD : Ketoasidosis Diabetik KGD : Kadar Glukosa Darah LDL : Low Density Lipoprotein NF- κB : Necroting Factor Κb OHO : Obat Hipoglikemik Oral PERKENI : Perkumpulan Endokrinologi Indonesia SPSS : Statistical Package for Social Sciences WHO : World Health Organization Universitas Sumatera Utara ABSTRAK Di antara penyakit degeneratif, Diabetes Melitus DM adalah salah satu penyakit tidak menular yang akan meningkat jumlahnya di masa yang akan datang. Dari semua populasi DM, lebih dari 90 menderita DM tipe 2. Dan saat ini DM sudah merupakan salah satu ancaman utama bagi kesehatan umat manusia pada abad ke-21. Dalam hal penanggulangan DM, penderita DM harus memiliki pengetahuan tentang DM yang baik dan akhirnya dapat mencegah penderita DM dari mortalitas dan morbiditas penyakit DM. Pengetahuan yang harus diberikan kepada penderita DM tipe 2 meliputi pengetahuan tentang penyakit DM tipe 2, pelatihan penderita DM tipe 2 dalam melakukan pengelolaan penyakit DM tipe 2 serta kapasitas penderita DM tipe 2 dalam mengatur gaya hidupnya yang sinkron dalam pengelolaan penyakit DM tipe 2. Untuk itu perlu diadakan penelitian tentang gambaran pengetahuan penderita DM tipe 2 terhadap penyakit dan pengelolaan DM tipe 2. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan rancangan penelitian cross sectional. Populasi penelitian ini adalah penderita DM tipe 2 rawat jalan poliklinik bagian endokrin RSUP. H. Adam Malik Medan selama 1 bulan. Sampel penelitian ini dipilih dengan menggunakan teknik consecutive sampling yaitu sebanyak 99 orang. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Dari hasil penelitian didapat gambaran pengetahuan penderita DM tipe 2 sebagian besar dalam kategori sedang yaitu sebanyak 52,5 52 orang. Untuk karakteristik responden terbanyak berdasarkan data sosiodemografi dan riwayat penyakit DM-nya yaitu : kelompok umur 40-60 tahun sebanyak 55,655 orang ; Jenis kelamin perempuan sebanyak 66,7 66 orang ; pendidikan SMA dan sederajat sebanyak 37,4 37 orang ; pekerjaan Ibu Rumah Tangga sebanyak 37,4 37 orang ; lama menderita DM selama 1-10 tahun sebanyak 54,5 54 orang dan KGD pertama terdiagnosa DM 300 mgdl sebanyak 59,6 59 orang. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka perugas kesehatan hendaknya terus meningkat dalam hal pemberian edukasi yang berkesinambungan agar penderita DM tipe 2 dapat mengontrol penyakitnya sendiri. Kata kunci : pengetahuan, Diabetes Melitus Tipe 2, Penyakit dan pengelolaan DM tipe 2 Universitas Sumatera Utara ABSTRACT Among all of degenerative diseases, Diabetes Mellitus DM is a kind of non- infectious disease that will be increased in frequency in future. Of all population of DM patients, more than 90 is having type II DM. And nowadays, DM has become a main threat of health in 21st century. In order to cure DM, the patient need to know about DM itself correctly and further they may prevent death and morbidity of DM. The knowledge which need to be told to patient of DM type II is the DM itself, the training to patient in managing the DM, and the capacity of the patient to set their lifestyle and synchronize it with the management of DM. Therefore, a study must be made about the descryption of knowledge among DM type II patients about the disease and the management of DM type II. This research is made with descryptive approach and xross-sectional design. The population of research is DM type II patients which is in ambulatory care of endocrine subdivision of RSUP H.Adam Malik Medan in one month. The research samples are taken with consecutive sampling method as much as 99 person. The data is collected by using questionnaire. From the research, it has been known that the descryption of knowledge among DM type II patients mostly are in medium rate, it is 52,5 52 person. The most type of characteristic that occured in population based on sociodemographical data and history of the DM, is age group 40-60 years old as much as 55,6 55 person; gender-group of female as much as 66,7 66 person; education grade-group of Senior High School SMA as much as 37,4 37 person; type of work-group of housewife as much as 37,4 37 person; duration of disease-group of 1-10 years as much as 54,5 54 person; and first diagnosed blood glucose level-group as 300 mgdl as much as 59,6 59 person. Based on the result, it is concluded that medical worker might increase the spreading of followed-up education so that the patients of DM type II may control their own disease. Keywords: knowledge, DM type II, the disease and management of DM type II Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang