Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Pendidikan Orangtua Distribusi Responden Kasus Berdasarkan Status Pekerjaan Orangtua Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Status Pekerjaan Orangtua

Tabel 4.4 Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Pendidikan Pendidikan Terakhir Frekuensi Pendidikan Dasar 19 31,7 Pendidikan Menengah 25 41,7 Pendidikan Tinggi 16 26,7 Total 60 100,0 Berdasarkan tabel 4.4 dapat diketahui bahwa distribusi responden kelompok kontrol berdasarkan pendidikan responden. Responden dengan pendidikan dasar sebanyak 19 responden dengan persentase 31,7 , responden dengan pendidikan menengah yakni sebanyak 25 orang dengan persentase 41,7 dan responden pendidikan tinggi sebanyak 16 orang dengan persentase 26,7.

4.2.3 Distribusi Kelompok Kasus Berdasarkan Pendidikan Orangtua

Distribusi frekuensi pendidikan orangtua responden kelompok kasus dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.5 Distribusi Kelompok Kasus Berdasarkan Pendidikan Orang Tua Pendidikan Terakhir Frekuensi Pendidikan Dasar 52 86,7 Pendidikan Menengah 8 13,3 Pendidikan Tinggi Total 60 100 Berdasarkan tabel 4.5 dapat di ketahui distribusi kelompok kasus berdasarkan pendidikan orangtua diketahui bahwa sebagian orangtua responden, pendidikan dasar sebanyak 52 responden dengan persentase 86,7 , pendidikan menengah sebanyak 8 responden dengan persentase 13,3 dan pendidikan tinggi sebanyak 0 dengan persentase 0.

4.2.4 Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Pendidikan Orangtua

Distribusi frekuensi pendidikan terakhir orangtua responden yang ditempuh responden dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.6 Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Pendidikan Orangtua Pendidikan Terakhir Frekuensi Pendidikan Dasar 57 95,0 Pendidikan Menengah 3 5,0 Pendidikan Tinggi Total 60 100,0 Berdasarkan tabel 4.6 dapat diketahui distribusi kelompok kontrol berdasarkan pendidikan orangtua diketahui bahwa sebagian orangtua responden pendidikan dasar sebanyak 57 responden dengan persentase 95,0 dan pendidikan menengah sebanyak 3 responden dengan persentase 5,0 .

4.2.5 Distribusi Responden Kasus Berdasarkan Status Pekerjaan Orangtua

Responden Distribusi frekuensi status pekerjaan orangtua kelompok kasus dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.7 Distribusi Responden Kasus Berdasarkan Status Pekerjaan Orangtua Responden Status Pekerjaan Frekuensi Tidak Bekerja Bekerja 1 59 1,7 98,3 Total 60 100,0 Berdasarkan tabel 4.7 dapat diketahui bahwa berdasarkan kelompok kasus status pekerjaan orangtua sebagian besar bersetatus bekerja yakni sebanyak 59 responden dengan persentase 98,3 dan responden yang tidak bekerja sebanyak 1 responden dengan persentase 1,7.

4.2.6 Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Status Pekerjaan Orangtua

Responden Distribusi frekuensi status pekerjaan orangtua kelompok kontrol dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.8 Distribusi Responden Kontrol Berdasarkan Status Pekerjaan Orangtua Responden Status Pekerjaan Frekuensi Tidak Bekerja Bekerja 5 55 8,3 91,7 Total 60 100,0 Berdasarkan tabel 4.8 dapat diketahui bahwa berdasarkan kelompok control status pekerjaan orangtua sebagian besar berstatus bekerja yakni sebanyak 55 orang dengan persentase 91,7 dan responden yang tidak bekerja sebanyak 5 orang dengan persentase 8,3.

4.2.7 Distribusi Responden Kasus Berdasarkan Status Pekerjaan Responden