Kerangka Pikir TINJAUAN PUSTAKA

2.2.10. Pengaruh laba Per Saham dan Dividen Per Saham terhadap

Perubahan Harga Saham Pada saat dimulainya perdagangan saham tersebut dengan nilai nominal yang baru, maka harga saham tersebut di bursa akan dikoreksi sesuai dengan rasio dari stock split atas dasar harga terakhir perdagangan dengan nilai nominal yang lama. Stock split juga dipengaruhi waktu dan rasio atau pemecahan harga nominal. Beberapa contoh kasus stock split biasanya satu saham dipecah menjadi dua saham, namun demikian tidak menutup kemungkinan lebih dari itu selama tidak melanggar aturan di bursa. Secara matematis apabila kita mengetahui berapa rasio pemecahannya kita dapat mengukur berapa koreksi harga yang akan terjadi secara teoritis Tjiptono, 2000 : 132

2.3. Kerangka Pikir

Adapun premis-premis yang digunakan oleh peneliti sebagai acuan dalam melakukan penelitian dapat diikhtisarkan sebagai berikut : Premis 1 : Laba per saham, dividen per saham dan pemecahan saham berpengaruh secara simultan terhadap perubahan harga saham Ewijaya dan Nur Indriantoro, 1999 Premis 2 : Laba per saham berpengaruh signifikan terhadap perubahan harga saham McNichols dan Dravid,1990 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Premis 3 : Laba per saham berpengaruh signifikan terhadap perubahan harga saham Lakonishok dan Lev, 1987 Premis 4 : Signaling theory menyatakan bahwa pemecahan saham memberikan informasi kepada investor tentang prospek peningkatan return masa depan yang substantial. Return yang meningkat tersebut dapat diprediksi dan merupakan sinyal tentang laba jangka pendek dan jangka panjang. Lakonishok dan Lev, JRAI, 1999 ; 214 Premis 5 : Trading range theory menyatakan bahwa pemecahan saham akan meningkatkan likuiditas perdagangan saham. Menurut teori ini, harga saham yang terlalu tinggi overprice menyebabkan kurang aktifnya saham tersebut diperdagangkan. Dengan adanya pemecahan saham, maka harga saham akan tidak terlalu tinggi, sehingga investor mampu untuk bertransaksi.McNichols dan Dravid, JRAI, 1999 ; 314 Stock split masih merupakan fenomena yang membingungkan bagi analis keuangan. Hasil dari penelitian-penelitian yang telah dilakukan ada yang menunjukkan mendukung teori empiris stock split, tetapi ada pula yang menunjukkan bahwa stock split tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel yang diteliti. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui apakah ada pengaruh Laba Per Saham dan Dividen Per Saham Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. baik secara simultan maupun parsial terhadap Perubahan Harga Saham pada perusahaan yang melakukan pemecahan saham di PT. Bursa Efek Jakarta Berdasarkan perumusan masalah serta landasan teori yang telah dibahas maka dapat disusun kerangka pikir sebagai berikut: Gambar 1 : Kerangka Pikir

2.4. Hipotesis

Dokumen yang terkait

Analisis Peluang Kecenderungan Overvalue Atau Undervalue Harga Saham Perdana Dengan Metode Real Option Pada Bursa Efek Indonesia

3 51 109

Pengaruh Laba Per Lembar Saham (EPS) Dan Dividen Tunai Terhadap Harga Saham (Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

0 10 73

Analisis Pertumbuhan Laba dan Return Saham Terhadap Perusahaan yang Melakukan Stock Split di Bursa Efek Indonesia (Studi Kasus di Perusahaan yang Melakukan Pemecahan Saham 2011)

1 11 86

Pengaruh Harga Saham dan Volume Perdagangan Saham Terhadap Likuiditas Saham pada Perusahaan Sebelum dan Setelah Melakukan Stock Split di Bursa Efek Indonesia

2 21 39

Pengaruh Stock Split dan Earnings Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 0 20

Analisis Perbedaan Kinerja Keuangan, Tingkat Kemahalan Harga Saham dan Return Saham Perusahaan yang Melakukan Stock Split dan Perusahaan yang Tidak Melakukan Stock Split pada Perusahaan Listing di Bursa Efek Indonesia.

0 3 24

Pengaruh Harga Saham dan Volume Perdagangan Saham Terhadap Likuiditas Saham pada Perusahaan Sebelum dan Setelah Melakukan Stock Split di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Pengaruh Harga Saham dan Volume Perdagangan Saham Terhadap Likuiditas Saham pada Perusahaan Sebelum dan Setelah Melakukan Stock Split di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Harga Saham dan Volume Perdagangan Saham Terhadap Likuiditas Saham pada Perusahaan Sebelum dan Setelah Melakukan Stock Split di Bursa Efek Indonesia

0 0 10

ANALISIS LABA PER SAHAM DAN DIVIDEN PER SAHAM TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN STOCK SPLIT DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 16