Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

23 pesat. Bersama itu pula pada tanggal 2 Januari 1991 berubah menjadi PT Perseroan Terbatas dengan nama PT Iskandar Indah Printing Textile bersama keluarnya surat izin usaha No. 19011.16PBVIII1991PI. Adapun faktor-faktor yang mendorong pendirian PT Iskandar Indah Printing Textile, antara lain: 1. Adanya keinginan untuk mengembangkan jenis usaha keluarga menjadi jenis usaha yang lebih maju 2. Adanya keyakinan bahwa permintaan akan tekstil di pasar masih sangat terbatas 3. Adanya keinginan untuk memperoleh laba yang lebih dari sebelumnya untuk meningkatkan taraf hidup 4. Adanya dorongan dari pihak pemerintah agar pihak swasta turut serta menciptakan lapangan pekerjaan dan turut aktif menciptakan iklim kerja usaha yang baik, khususnya di bidang tekstil 5. Adanya dorongan untuk memenuhi kebutuhan tekstil dalam negeri 2. Lokasi Perusahaan Lokasi PT Iskandar Indah Printing Textile berdiri di atas tanah yang memiliki luas empat hektar yang berada di Jalan Pakel No 11 Kerten, Laweyan, Surakarta. Lokasi ini memiliki beberapa keunggulan dan keuntungan bagi perusahaan antara lain: 24 a. Ditinjau dari segi ekonomis 1 Mudah dalam pendistribusian barang, sehingga dapat menghemat biaya transportasi dan pengangkutan. 2 Cukup banyak tenaga kerja karena berada di pusat kota yang padat penduduknya. 3 Memberi kemudahaan dalam aspek pemasaran produk karena dekat dengan jalan Adi Sucipto. b. Ditinjau dari segi sosial 1 Menciptakan lapangan kerja bagi penduduk sekitar, karena perusahaan ini merupakan usaha padat karya. 2 Membantu program pemerintah dalam mensukseskan pemakaian produk dalam negri. 3 Membantu membudayakan batik pada masyarakat. c. Ditinjau dari segi teknis 1 Daerah sekitar perusahaan masih cukup luas untuk mengembangkan usaha pada masa yang akan datang. 2 Mudah dalam proses pengadaan alat-alat yang dibutuhkan seperti sparepart, mesin tenun, peralatan lain dan memperoleh tenaga ahli di bidang yang dibutuhkan. 3. Visi dan Misi Perusahaan 1. Visi PT Iskandar Indah Printing Textile adalah: a Menjalankan usaha dibidang sandang yang merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia.