Kuesioner Penyusunan Kuesioner Teknik Pengumpulan Data

kelamin dan tempat tinggal. Dari tabel di atas menunjukkan bahwa Cronbach’s Alpha sebesar 0,956 lebih besar dari 0,6, sehingga hasil pengujian reliabilitas item- item dalam kuesioner untuk mengukur variabel kompetensi tersebut reliabel.

I. Teknik Analisis Data

1. Teknik Deskriptif

Data yang diperoleh dari sampel penelitian berupa skor perbedaan jenis kelamin, tempat tinggal, dan persepsi siswa mengenai implementasi kurikulum 2013 yang dianalisis menurut Sarwono 2016: 138, statistik deskriptif mengacu pada transformasi data mentah kedalam suatu bentuk yang akan membuat pembaca lebih mudah memahami dan menafsirkan maksud dari data atau angka yang ditampilkan. Kegunaan utama teknik deskriptif ialah untuk mengelompokkan perbedaan persepsi guru yang signifikan terhadap implementasi kurikulum 2013 ke dalam kategori sangat positif, positif, cukup positif, negatif dan sangat negatif. 2. Uji Prasyarat Analisis a. Pengujian Normalitas Uji normalitas dalam penelitian ini digunakan untuk mengetahui apakah data yang terjaring berdistribusi normal atau tidak. Untuk mengetahui normalitas suatu data perlu dicek keberadaannya agar langkah selanjutnya dapat dipertanggungjawabkan. Teknik yang digunakan untuk uji normalitas dengan menggunakan tes atau sampel Kolmogrof Smirnov Sugiyono, 2009: 326. Pengujian ini dilakukan untuk memenuhi salah satu syarat dalam melakukan uji hipotesis. Ketentuannya sebagai berikut jika nilai Asymp Sig.2-tailed lebih besar dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa data tersebut berdistribusi normal. Sebaliknya jika nilai Asymp Sig.2-tailed lebih besar dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa data tersebut berdistribusi tidak normal. b. Uji Homogenitas Uji homogenitas digunakan untuk menguji kesamaan varians dari beberapa kelompok sampel. Dalam penelitian ini uji homogenitas yang digunakan adalah homogeneity of varians yang dilakukan dengan bantuan program SPSS windows. Apabila probabilitas yang diperoleh melalui perhitungan lebih kecil dari taraf signifikan 5 maka data tersebut tidak homogen. Jika nilai probabilitas yang diperoleh melalui perhitungan lebih besar dari taraf signifikan 5, artinya data tersebut homogen.

3. Pengujian Hipotesis

Pada hipotesis pertama dan kedua pengujian hipotesis menggunakan uji tteknik yang digunakan untuk menguji hipotesis yaitu dengan Independent T-test, uji ini digunakan karena variabel berdistribusi normal dan memiliki varians yang tidak homogen. Jika nilai Probabilitas 0,05

Dokumen yang terkait

HASIL BELAJAR AKUNTANSI DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA MENGENAI KETERAMPILAN GURU DALAM MENGAJAR DAN Hasil Belajar Akuntansi Ditinjau Dari Persepsi Siswa Mengenai Keterampilan Guru dalam Mengajar dan Disiplin Belajar Pada Siswa Kelas X Di SMK Prawira Mart

0 6 16

HASIL BELAJAR AKUNTANSI DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA MENGENAI KETERAMPILAN GURU DALAM MENGAJAR DAN Hasil Belajar Akuntansi Ditinjau Dari Persepsi Siswa Mengenai Keterampilan Guru dalam Mengajar dan Disiplin Belajar Pada Siswa Kelas X Di SMK Prawira Mart

0 4 18

PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SISWA DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI GURU MENGAJAR Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Ditinjau Dari Persepsi Siswa Mengenai Kompetensi Guru Mengajar Dan Kemandirian Belajar Sisw

0 7 18

PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SISWA DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI GURU MENGAJAR Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Ditinjau Dari Persepsi Siswa Mengenai Kompetensi Guru Mengajar Dan Kemandirian Belajar Sisw

0 4 13

PROKRASTINASI AKADEMIK DITINJAU DARI TEMPAT TINGGAL DAN JENIS KELAMIN Prokrastinasi Akademik Ditinjau Dari Tempat Tinggal Dan Jenis Kelamin.

0 1 15

PENDAHULUAN Prokrastinasi Akademik Ditinjau Dari Tempat Tinggal Dan Jenis Kelamin.

0 1 13

DAFTAR PUSTAKA Prokrastinasi Akademik Ditinjau Dari Tempat Tinggal Dan Jenis Kelamin.

0 2 4

Persepsi siswa mengenai implementasi kurikulum 2013 dalam kegiatan belajar mengajar ditinjau dari jenis kelamin dan tempat tinggal

0 5 138

Tingkat Aspirasi Karir Siswa di Tinjau dari Jenis Kelamin, Jurusan dan Daerah Tempat Tinggal

0 1 19

PERSEPSI SISWA TERHADAP PROFESI GURU DITINJAU DARI JENIS KELAMIN SISWA, PRESTASI BELAJAR SISWA DAN PEKERJAAN ORANGTUA

0 0 129