H. Teknik Pengujian Instrumen
Suatu  alat pengukur dikatakan baik  apabila memiliki  persyaratan sebagai alat  pengumpul  data.  Persyaratan  yang  dimaksud  adalah  minimal  alat
pngumpul  data  tersebut  harus  valid  dan  reliabel.  Begitu  pula  dengan  angket yang dipakai dalam penelitian ini juga harus valid dan reliabel.
1. Uji Validitas
Validitas  adalah  suatu  ukuran  yang  menunjukkan  tingkat-tingkat kevalidan  atau  kesahihan  suatuinstrumen.  Nunnanly  1972  menyatakan
bahwa pengertian validitas senantiasa dikaitkan dengan penelitian empiris dan pembuktian-pembuktiannya bergantung kepada macam validitas yang
digunakan. Pengujian  validitas  instrumen  dalam  penelitian  menggunakan  teknik
korelasi Product moment yang dikemukakan oleh Pearson sebagai berikut: r
xy =
N �
XY
– �
X
�
Y
� �
� Keterangan :
R
xy
= Kofisien korelasi antara variabel X dengan variabel Y Y
= Skor total dari seluruh item Y X
= Skor total dari setiap item X N
= Jumlah responden �
xy
= Hasil kali X dan Y Jika nilai koefisien r
hitung
lebih besar dari r
tabel
, maka butir soal tersebut dapat  dikatakan  valid.Jika  r
hitung
lebih  kecil  dari  r
tabel
,  maka  butir  soal tersebut dapat dikatakan tidak valid.
Untuk melakukan uji validitas digunakan bantuan program SPSS versi 16.0  for  windows.  Kriteria  setiap  butir  pernyataan  pada  kuesioner
dikatakan valid jika pada α = 5 r
hitung
bersifat positif dan nilainya lebih besar dari r
tabel..
Untuk  menentukan  keabsahan  setiap  item  ditentukan  derajat kebebasan  dk=  N-2  dengan  taraf  signifikan  5.  Jika  nilai  koefisien  r
hitung
lebih  besar  atau  sama  dengan  r
tabel
maka  butir  soal  tersebut  dapat dikatakan  valid.  Jika  r
hitung
lebih  kecil  dari  r
tabel
maka  butir  soal  tersebut tidak valid dk= 126-2= 124, dengan taraf signifikasi 5 maka diperoleh
r
tabel
sebesar 0,1750.
Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas Butir-butir Pertanyaan Kuesioner
Nomor r
hitung
r
tabel
Keterangan 1
0,690 0,175
Valid 2
0,751 0,175
Valid 3
0,723 0,175
Valid 4
0,726 0,175
Valid 5
0,794 0,175
Valid 6
0,617 0,175
Valid 7
0,553 0,175
Valid 8
0,653 0,175
Valid 9
0,665 0,175
Valid 10
0,668 0,175
Valid 11
0,708 0,175
Valid 12
0,607 0,175
Valid 13
0,484 0,175
Valid 14
0,587 0,175
Valid 15
0,302 0,175
Valid 16
0,723 0,175
Valid 17
0,506 0,175
Valid
Tabel di atas dapat disimpulkan bahwa butir-butir pertanyaan menunjukkan seluruh item dikatakan valid r
hitung
r
tabel.
2. Uji Reliabilitas Keandalan
Reliabilitas  menunjukkan  pada  suatu  pengertian  bahwa  sesuatu instrument cukup dapat dipercaya untukdigunakan sebagai alat pengumpul
data karena instrument tersebut sudah baik Menurut  Juliansyah  Noor  2011:130  reliabilitas  adalah  indeks  yang
menunjukkan  sejauh  mana  alat  ukur  dapat  dipercaya  atau  diandalkan. Pengukuran  dapat  dipercaya  hanya  apabila  dalam  beberapa  kali
pelakasanan  pengukuran  terhadap  kelompok  subjek  yang  sama  diperoleh hasil  yang  relatif  sama,  selama  aspek  yang  diukur  dalam  diri  subjek
memang berubah. Dalam hal ini, relatif sama berarti tetap adanya toleransi terhadap perbedaan-perbedaan kecil diantara beberapa kali pengukuran.
18 0,536
0,175 Valid
19 0,376
0,175 Valid
20 0,752
0,175 Valid
21 0,753
0,175 Valid
22 0,751
0,175 Valid
23 0,623
0,175 Valid
24 0,602
0,175 Valid
25 0,653
0,175 Valid
26 0,746
0,175 Valid
27 0,808
0,175 Valid
28 0,630
0,175 Valid
29 0,705
0,175 Valid
30 0,638
0,175 Valid