Kuat Nominal pada Komponen Struktur I Kompak Kuat Nominal pada Komponen Struktur Berbentuk Persegi atau Persegi Panjang

49 Batas-batas lendutan untuk keadaan kemampuan-layan batas harus sesuai peraturan yang berlaku. Batas lendutan maksimum menurut AISC Design Guide7 diberikan dalam Tabel 3-4.

3.3.3. Kuat Lentur Nominal Penampang

Kuat lentur nominal, M n , harus nilai terendah yang diperoleh sesuai dengan keadaan batas dari leleh momen plastis dan tekuk torsi lateral sesuai dengan peraturan yang berlaku.

3.3.3.1. Kuat Nominal pada Komponen Struktur I Kompak

Pada SNI 1729-2015 komponen struktur I kompak adalah sebagai berikut: 1 Untuk komponen struktur yang memenuhi kuat nominal komponen struktur terhadap momen lentur adalah = …..persamaan3.1 2 Untuk komponen struktur yang memenuhi kuat nominal komponen struktur terhadap momen lentur adalah = . [ − - 0,7 . . . − − ] KONDISI BATAS LENDUTAN Defleksi maksimal arah vertikal Defleksi maksimal arah horizontal maksimum 10 mm L adalah panjang bentang Sumber: AISC Design Guide7 Tabel 3-4 Batas lendutan maksimum Universitas Sumatera Utara 50 …..persamaan3.2 3 Untuk komponen struktur yang memenuhi kuat nominal komponen struktur terhadap momen lentur adalah Mn = Fcr . Sx ≤ Mp …..persamaan3.3 Dimana: = � . � 2 . � 2 √ + , . � . � …..persamaan3.4 = , . � , . � .+ + + …..persamaan3.5 = , . . √ …..persamaan3.6 = √ � …..persamaan3.7 = , , √ � � ℎ + √ � � ℎ + , , …..persamaan3.8 = √ √ . � � …..persamaan3.9 = . . …..persamaan3.10 = − …..persamaan3.11 = . + . . …..persamaan3.12 Keterangan : M max = Momen maksimum pada bentang yang ditinjau. M A = Momen pada ¼ bentang. M B = Momen pada ½ bentang. M C = Momen pada ¾ bentang. C b = Koefisien pengali momen tekuk torsi lateral. = Panjang bentang antara 2 pengekang yang berdekatan, mm. = Jari-jari girasi terhadap sumbu tengah, mm. Universitas Sumatera Utara 51 A = Luas penampang, mm 2 . S x = Modulus penampang, mm 3 . J = Konstanta torsi,mm 4 C w = Konstanta wraping,mm 6

3.3.3.2. Kuat Nominal pada Komponen Struktur Berbentuk Persegi atau Persegi Panjang

Pada SNI 1729-2015 komponen struktur berbentuk persegi atau persegi panjang adalah sebagai berikut: a. Tekuk lokal pelat sayap 1. Untuk penampang kopak, keadaan batas dari tekuk lokal sayap tidak diterapkan 2. Untuk penampang sayap non kompak = − − . , √ − , ....persamaan3.13 3. Untuk penampang dengan sayap langsing = . ....persamaan3.14 b. Tekuk lokal pelat badan 1. Untuk penampang kompak, keadaan batas dari tekuk lokal badan tidak diterapkan. 2. Untuk penampang dengan badan nonkompak = − − . , ℎ √ − , ....persamaan3.15 Universitas Sumatera Utara 52 Keterangan : = Panjang bentang antara 2 pengekang yang berdekatan, mm. A = Luas penampang, mm 2 . S x = Modulus penampang, mm 3 . J = Konstanta torsi,mm 4 S e = modulus penampang efektif ditentukan dengan lebar efektif, b e , dari sayap tekan diambil sebesar: = , √ [ − , ⁄ √ ] ....persamaan3.16 3.3.4. Faktor Kelangsingan 3.3.4.1. Faktor Kelangsingan memikul tekan aksial