Kondisi Fisik Hunian Tinjauan 3 Desa

58 Gambar 2 26 Hutan Pinus disekitar kawasan permukiman Sumber : Dokumentasi Pribadi, 2015 Gambar 2 27 Papan Pinus yang digunakan untuk membantu proses konstruksi Sumber : Dokumentasi Pribadi, 2015

3. Kondisi Fisik Hunian

Menurut hasil pengamatan, kondisi fisik rumah yang dibangun di Perkampungan Siosar sudah cukup baik terlihat dari segi tampilan maupun struktur dai rumah itu sendiri. Tipologi rumah di Perkampungan ini sama seperti tipologi perumahan pada umumnya yang memiliki orientasi yang jelas, pola Universitas Sumatera Utara 59 rumah yang dibuat mengikuti pola grid, dan sebagainya. Struktur dan konstruksi rumah juga sama seperti rumah-rumah pada umumnya yang menggunakan material babtu bata, pondasi batu kali, dan lainnya yang mengacu pada konstruksi yang aman. Beberapa alasan yang menjadi dasar pemikiran mengenai hunian di perkampungan ini adalah persoalan kenyamanan dan apakah masyarakat dapat betah untuk tinggal di permukiman ini dengan lingkungan yang berbeda dari hunian sebelumnya. Faktor lain adalah perbedaan dari jenis material hunian dan karakteristik permukiman. Dari alasan-alasan diatas maka dibutuhkan adanya kajian terhadap tipologi hunian awal masyarakat , penggunaan material dan karakteristik dari permukiman sebelumnya. Gambar 2 28 Bentuk Hunian masyarakat Korban Gunung Sinabung Sumber : Dokumentasi Pribadi, 2015 Universitas Sumatera Utara 60 Gambar 2 29 Hunian bagi masyarakat korban bencana Gunung Sinabung Sumber : Dokumentasi Pribadi, 2015 Gambar 2 30 Proses Konstruksi Perkampungan Siosar Sumber : Dokumentasi Pribadi, 2015

3. Tinjauan 3 Desa

Untuk peninjauan tiga desa Desa Bekerah, Desa Simacem dan Desa Sukameriah tidak dilakukan secara langsung disebabkan oleh ketiga desa ini masih dalam zona yang tidak aman untuk aktivitas manusia. Dengan kondisi ini Universitas Sumatera Utara 61 maka peninjauan 3 desa hanya ditinjau melalui media elektronik, media cetak, buku dan berita koran. Peninjauan tiga desa ini dilakukan untuk menyesuaikan perancangan dalam kawasan perkumiman Siosar yang akan dirancang dengan aspek-aspek yang ada pada tiga desa tersebut sehingga warga akan merasa nyaman dan lebih mudah beradaptasi pada lingkungan hidup yang baru.

1. Jenis Desa