Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari Pilihan Karier Siswa Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari sebaran kelas siswa

3. Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari Pilihan Karier Siswa

Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari Pilihan Karier Siswa dapat dilihat pada tabel 34: Tabel.34 : Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari Pilihan Karier Siswa Pilihan Karier Siswa Gaya Belajar Total Akomodasi Asimilasi Divergen Konvergen Aktor 1 1 2 Aktris 1 1 1 2 5 Akuntan 2 5 2 1 10 Apoteker 1 1 2 Arsitek 1 1 2 Astronot 1 1 Atlet 1 2 3 Disainer 3 1 1 3 8 Dokter 1 13 3 8 25 Dosen 1 4 2 2 9 Guru 3 3 6 12 Ilmuwan 2 1 3 4 10 Komputer Programer 4 7 3 9 23 Konselor 1 1 2 ManagerSupervisor 1 4 6 8 19 Musisi 2 3 7 12 Penambang 1 1 Pengacara 2 1 3 2 8 Pengamat Ekonomi 1 1 1 3 Penulis 4 2 4 10 Perawat 1 1 2 Planolog 1 1 Polisi 1 2 1 1 5 Politikus 2 3 1 2 8 Polwan 2 2 1 5 Psikolog 3 1 3 5 12 Relawan 3 2 5 Wirausaha 1 1 2 Total 31 63 44 69 207 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan tabel 34, dapat dilihat penggolongan gaya belajar siswa SMA kelas XII dengan pilihan karier yang disukai oleh siswa didominasi oleh karier dokter sebanyak 25 orang siswa dengan pembagian sebanyak satu orang siswa dengan gaya belajar akomodasi, 13 orang siswa dengan gaya belajar asimilasi, 3 orang siswa dengan gaya belajar divergen, dan 8 orang siswa dengan gaya belajar konvergen. Pilihan karier yang paling sedikit disukai oleh siswa SMA kelas XII adalah astronot yang memiliki gaya belajar divergen, penambang yang meiliki gaya belajar akomodasi dan planolog dengan gaya belajar asimilasi.

4. Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari sebaran kelas siswa

Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari Pilihan Karier Siswa dapat dilihat pada tabel 35: Tabel.35 : Gambaran Gaya Belajar Siswa Kelas XII ditinjau dari sebaran kelas siswa Kelas Gaya belajar TOTAL Akomodasi Asimilasi Divergen Konvergen IPA 5 SMAN 1 4 13 6 8 31 IPA 1 SMAN 3 3 12 3 12 30 IPA 2 SMAN 3 2 13 6 10 31 IPA 6 SMAN 3 5 6 6 8 25 IPA 7 SMAN 3 1 3 4 14 22 IPA 1 SMAN 4 8 8 9 9 34 IPA 5 SMAN 4 8 8 10 8 34 TOTAL 31 63 44 69 207 Universitas Sumatera Utara Tabel 35 menunjukkan distribusi gaya belajar pada tiap-tiap kelas, dimana pada IPA 5 SMAN 1 dominan memiliki gaya belajar asimilasi, pada kela IPA 1 SMAN 3 dominan memiliki gaya belajar asimilasi dan konvergen, pada kelas IPA 2 SMAN 3 dominan memiliki gaya belajar asimilasi, pada kelas IPA 6 SMAN 3 dominan memiliki gaya belajar konvergen, pada kelas IPA 7 SMAN 3dominan memiliki gaya belajar konvergen, pada kelas IPA 1 SMAN 4 dominan memiliki gaya belajar divergen dan konvergen, dan pada kelas IPA 5 SMAN 4 dominan memiliki gaya belajar divergen.

B. PEMBAHASAN