Aset Keuangan Lancar Lainnya

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO FINANCIAL STATEMENTS Lanjutan Continued Untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada Tanggal For The Years Ended 31 Desember 2015 dan 2014 serta Pada tanggal December 31, 2015 and 2014 and As of 1 Januari 201431 Desember 2013 January 1, 2014December 31, 2013 Disajikan dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain Expressed in Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated 40 7. Saldo dan Transaksi dengan Pihak-pihak Berelasi Lanjutan

7. Balance and

Transaction with Related Parties Continued d. Gaji dan tunjangan yang dibayarkan kepada manajemen kunci Perusahaan pada 31 Desember 2015 dan 2014 masing-masing sebesar Rp2.620.579.828 dan Rp2.500.694.584 yang dicatat sebagai bagian dari beban umum dan administrasi. Cadangan imbalan pasca kerja kepada manajemen kunci Perusahaan sampai dengan 31 Desember 2015 dan 2014 masing-masing sebesar Rp902.130.918 dan Rp988.773.274. d. Salaries and allowances incurred for the Companys key management in December 31, 2015 and 2014 amounted to Rp2,620,579,828 and Rp2,500,694,584, respectively and were presented as part of general and administrative. Post employment benefit obligations for the Companys key management until December 31, 2015 and 2014 amounted to Rp902,130,918 and Rp988,773,274, respectively. e. Rincian sifat hubungan dan jenis transaksi yang material dengan pihak berelasi adalah sebagai berikut: e. Details of the nature and type of material transactions with related parties are as follows: Sifat Hubungan dengan Pihak - Pihak-Pihak Berelasi pihak BerelasiNature Of The Sifat Transaksi Nature of Related Parties Relationships with Related Parties Transactions PT Gunawan Dianjaya Steel, Tbk Entitas AsosiasiAn Associate Penjualan, Utang Usaha, Pembelian Sales, Account Payables, Purchases

8. Persediaan

8. Inventories 2015

2014 Rp Rp Barang Jadi 8,610,063,899 5,579,461,796 Finished Goods Bahan Baku 2,311,498,574 757,643,793 Raw Materials Suku Cadang 2,317,221,488 2,747,513,518 Spare parts Sub Jumlah 13,238,783,961 9,084,619,107 Sub Total Penyisihan Penurunan Allowance for Decline in Value Nilai Persediaan - - of Inventories Total 13,238,783,961 9,084,619,107 Total Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, persediaan suku cadang diasuransikan kepada PT Asuransi Mitra Mayapada dan PT Asuransi Raksa Pratikara terhadap risiko kebakaran, pencurian dan risiko lainnya dengan jumlah pertanggungan masing-masing sebesar Rp1.500.000.000 dan Rp2.500.000.000. On December 31, 2015 and 2014, inventories of spare parts insured with PT Asuransi Mitra Mayapada and PT Asuransi Raksa Pratikara against fire, theft and other risks with sum insured amounting to Rp1,500,000,000 and Rp2,500,000,000, respectively. Berdasarkan reviu atas status persediaan terhadap indikator penurunan nilai, tidak terdapat bukti objektif atas penurunan nilai persediaan sehingga tidak ada penyisihan penurunan nilai persediaan. Based on a review of the status of inventories for indicators of impairment, there is no objective evidence for impairment of inventory so that there is no provision for decline in value of inventories. Seluruh persediaan tidak dijaminkan atas utang ataupun pinjaman Perusahaan. All inventories are not pledged against the debt or loan of the Company.