Return On Assets X Loan Deposit Ratio X

2. Tidak adanya lembaga yang menjamin pengembalian angsuran dari pinjaman yang diberikan. 3. Tidak ada jaminan bahwa setiap bulan debitur akan mampu membayar. 4. Adanya debitur nasabah yang nakal.

3.3.4 Return On Assets X

3 Return On Total Asset ROA menunjukkan kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba dari aktiva yang digunakan. Return On Total Asset ROA merupakan rasio yang terpenting di antara rasio profitabilitas yang ada Ang, 1997. Return On Total Asset ROA atau yang sering disebut juga Return On Investment ROI diperoleh dengan cara membandingkan laba bersih setelah pajak terhadap total aktiva. Secara matematis ROA dapat dirumuskan sebagai berikut: Return On Total Assets = ���� ������ ������� ����� ����� ������ X 100

3.3.5 Loan Deposit Ratio X

4 Rasio ini digunakan untuk menilai likuiditas suatu bank yang dengan cara membagi jumlah kredit yang diberikan oleh bank terhadap dana pihak ketiga. Semakin tinggi rasio ini, semakin rendahnya kemampuan likuiditas bank yang bersangkutan sehingga kemungkinan suatu bank dalam kondisi bermasalah akan semakin besar. Kredit yang diberikan tidak termasuk kredit kepada bank lain sedangkan untuk dana pihak ketiga adalah giro, tabungan, simpanan berjangka, sertifikat deposito. Rasio ini dapat dirumuskan sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara Loan Deposit Ratio = ����� ���� ����� ������ ����� ������ x 100 Kredit merupakan kredit yang diberikan kepada pihak ketiga tidak termasuk kredit kepadabank lain. Dana pihak ketiga mencakup giro, tabungan, deposito tidak termasuk giro dan deposito antar bank. Tabel 3.2 Skala Pengukuran Variabel No Variabel Definisi Skala Pengukuran 1 Capital Adequacy Ratio Perbandingan antara modal dengan aktiva tertimbang menurut risiko Rasio ����� ���� 2 Non Performing Loan Perbandingan antara kredit bermasalah dengan total kredit Rasio �� �� 3 Loan Deposit Ratio Perbandingan antara total kredit dengan total dana pihak ketiga Rasio �� ���� 4 Return on Assets Perbandingan antara laba bersih setelah pajak dengan total aktiva Rasio ��� �� Sumber : Data diolah Keterangan: ATMR: Aktiva tertimbang menurut risiko, KB: Kredit bermasalah, TK: Total kredit, TDPK: Total dana pihak ketiga, LSP: Laba setelah pajak, TA: Total Aktiva. Universitas Sumatera Utara

3.4 Populasi dan Sampel Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Tingkat Profitabilitas Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 81 82

Pengaruh Dana Pihak Ketiga dan Rasio Risk Based Bank Rating terhadap Penyaluran Kredit Pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 48 139

Pengaruh penyaluran kredit dan rasio BOPO terhadap perolehan laba pada perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

9 27 61

PENGARUH RASIO INDIKATOR TINGKAT KESEHATAN BANK TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN GO PUBLIC Pengaruh Rasio Indikator Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan Go Public Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 13

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 16

PENGARUH TINGKAT KESEHATAN BANK TERHADAP PERTUMBUHAN LABAPADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR Pengaruh Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

1 1 15

PENGARUH RASIO KEUANGAN BANK TERHADAP PENYALURAN KREDIT MODAL KERJA (Studi Pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2010).

0 2 97

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Pengaruh Rasio Keuangan Bank terhadap Tingkat Penyaluran Kredit Bank Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 34

ABSTRAK Pengaruh Rasio Keuangan Bank Terhadap Tingkat Penyaluran Kredit Bank Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Tingkat Profitabilitas Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11