Tingkat Penyaluran Kredit Bank Y Capital Adequacy Ratio X Non Performing Loan X

3.3 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel Penelitian

Variabel penelitian ini dikelompokkan menjadi dua kelompok, yaitu: 1 variabel independen, dan 2 variabel dependen. Variabel independen yang merupakan rasio keuangan bank diwakili oleh CAR rasio solvabilitas, NPL rasio aktiva produktif, ROA rasio profitabilitas, dan LDR rasio likuiditas sedangkan variabel terikatnya adalah tingkat penyaluran kredit. Adapun definisi operasional dan pengukuran dari masing-masing variabel tersebut adalah sebagai berikut:

3.3.1 Tingkat Penyaluran Kredit Bank Y

Kredit merupakan kredit yang diberikan kepada pihak ketiga tidak termasuk kredit kepada bank lain. Kredit merupakan suatu fasilitas keuangan yang memungkinkan seseorang atau badan usaha untuk meminjam uang untuk membeli produk dan membayarnya kembali dalam jangka waktu yang ditentukan. UU No. 10 tahun 1998 menyebutkan bahwa kredit adalah penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjam meminjam antara bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi utangnya setelah jangka waktu tertentu dengan pemberian bunga. Dalam penelitian ini besarnya kredit dilihat dari nilai rupiah yang disalurkan setiap tahunnya oleh masing- masing perusahaan perbankan di Indonesia. Jika seseorang menggunakan jasa kredit, maka ia akan dikenakan bunga tagihan. Universitas Sumatera Utara

3.3.2 Capital Adequacy Ratio X

1 Capital Adequacy Ratio CAR adalah rasio kecukupan modal bank yang diukur berdasarkan perbandingan antara jumlah modal dengan aktiva tertimbang menurut risiko ATMR. CAR adalah rasio yang memperlihatkan seberapa besar jumlah seluruh aktiva. bank yang mengandung resiko kredit, penyertaan, surat berharga, tagihan pada bank lain ikut dibiayai dari modal sendiri disamping memperoleh dana-dana dari sumber-sumber diluar bank. Rasio ini dapat dirumuskan sebagai berikut : Capital Adequacy Ratio = ����� ���� x 100 Perhitungan Modal dan Aktiva Tertimbang Menurut Risiko dilakukan berdasarkan ketentuan Kewajiban Penyediaan Modal Minimum yang berlaku.

3.3.3 Non Performing Loan X

2 Cara menghitungnya adalah dengan membandingkan jumlah kredit bermasalah dibagi dengan kredit yang disalurkan kemudian dikalikan dengan 100 Semakin kecil persentase NPL, maka semakin baik kualitas pinjaman dari lembaga tersebut dan dana anda yang ditempatkan terjamin keamanannya. Non Performing Loan = ������ ������ ���������� ����� ������ x 100 Terjadinya non performing loan biasanya disebabkan oleh kredit yang disalurkan kepada usaha yang kurang produktif. 1. Jaminan berupa barang jaminan kebendaan tidak dapat menjamin pengembalian pinjaman karena sifatnya tidak likuid. Universitas Sumatera Utara 2. Tidak adanya lembaga yang menjamin pengembalian angsuran dari pinjaman yang diberikan. 3. Tidak ada jaminan bahwa setiap bulan debitur akan mampu membayar. 4. Adanya debitur nasabah yang nakal.

3.3.4 Return On Assets X

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Tingkat Profitabilitas Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 81 82

Pengaruh Dana Pihak Ketiga dan Rasio Risk Based Bank Rating terhadap Penyaluran Kredit Pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 48 139

Pengaruh penyaluran kredit dan rasio BOPO terhadap perolehan laba pada perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

9 27 61

PENGARUH RASIO INDIKATOR TINGKAT KESEHATAN BANK TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN GO PUBLIC Pengaruh Rasio Indikator Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan Go Public Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 13

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 16

PENGARUH TINGKAT KESEHATAN BANK TERHADAP PERTUMBUHAN LABAPADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR Pengaruh Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

1 1 15

PENGARUH RASIO KEUANGAN BANK TERHADAP PENYALURAN KREDIT MODAL KERJA (Studi Pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2010).

0 2 97

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Pengaruh Rasio Keuangan Bank terhadap Tingkat Penyaluran Kredit Bank Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 34

ABSTRAK Pengaruh Rasio Keuangan Bank Terhadap Tingkat Penyaluran Kredit Bank Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Tingkat Profitabilitas Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11