Fakta Hukum Kedudukan Kurir Anak di Bawah Umur Terhadap Tindak Pidana Narkotika di Indonesia

dalam Golongan I satu Nomor Urut 61 lampiran Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Perbuatan terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 112 Ayat 1 Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika.

3. Fakta Hukum

Berdasarkan keterangan-keterangan saksi, keterangan terdakwa, serta barang bukti yang diajukan pada persidangan yang terungkap dalam persidangan atas perkara dengan Nomor Register: 130Pid.B2010PN.Kbm, maka diperoleh beberapa fakta- fakta hukum, yaitu sebagai berikut: 85 Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi, keterangan terdakwa, barang bukti yang diajukan dipersidangan maupun alat bukti surat, setelah dilihat persesuaianya antara yang satu dengan yang lainya, ternyata saling bersesuaian dan berhubungan satu sama lain, dengan demikian majelis mendapat fakta sebagai berikut: - Bahwa pada hari rabu tanggal 3 Maret 2010 sekitar pukul 14.00 wib bertempat di Jl. Dewi Sartika Gombong Kabupaten Kebumen, terdakwa Parwoto als Woto bin Palim telah ditangkap karena kedapatan sebagai pengantar membawa sabu-sabu; - Bahwa kejadianya berawal pada hari Rabu tanggal 3 Maret 2010 sekitar pukul 13.00 wib, terdakwa mendapat sms untuk mengantar barang berupa sabu-sabu dari Keposan Kebumen ke Gombong kemudian terdakwa mengambil barang berupa sabu-sabu di dalam bungkus rokok Djarum yang diletakan di pinggir jalan di depan warung BIG SWAN; - Bahwa setelah terdakwa mengambil barang tersebut mendapat sms agar barang tersebut ditaruh di bawah pohon asam di Jl. Dewi Sartika Gombong; - Bahwa sesampainya di jalan Dewi Sartika Gombong berang tersebut terdakwa letakan di bawah pohon asam, akan tetapi kemudian terdakwa mendapat perintah agar barang tersebut dipindahkan di bawah pohon pisang samping counter; - Barang berupa sabu-sabu tersebut belum sampai kepada yang memesan karena pada hari itu juga pada pukul 15.00 wib, terdakwa di tangkap polisi; - Bahwa yang menyuruh terdakwa sebagai kurir sabu-sabu adalah Hihin; - Bahwa terdakwa disuruh oleh Hihin mengantar sabu-sabu sudah 7 tujuh kali dan setiap mengantar mendapat upah antara Rp.50.000, sampai Rp.100.000,-; - Bahwa ada 5 lima bungkus sabu-sabu di dalam plastic dan dimasukan ke dalam bungkus rokok Djarum Super

4. Tuntutan Pidana

Dokumen yang terkait

Penuntutan Terhadap Pelaku Tindak Pidana Penyalahguna Narkotika Diluar Golongan yang Diatur dalam Lampiran Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika

4 89 158

Kebijakan Penanggulangan Tindak Pidana Penyalahgunaan Narkotika Yang Dilakukan Oleh Anak Di Bawah Umur Dan Penerapan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika (Analisis Putusan Pengadilan Negeri Padang Sidimpuan No:770/Pid.Su

1 85 157

Penerapan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika Terhadap Tindak Pidana Permufakatan Jahat Jual Beli Narkotika (Analisis Putusan Pengadilan Negeri No. 675/Pid.B/2010/PN.Mdn dan Putusan No. 1.366/Pid.B/2011/PN.Mdn)

3 76 145

Peranan Badan Narkotika Nasional (BNN) Dalam Penanggulangan Tindak Pidana Narkotika Menurut Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika

33 230 74

Penerapan Sanksi Pidana Terhadap Kurir Narkotika dalam Tinjauan Undang-Undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika (Studi Putusan Pengadilan Negeri Kebumen Perkara Nomor 139/Pid.B/2010/PN.Kbm )

3 111 106

Penegakan Hukum Terhadap Oknum Polri Sebagai Pelaku Tindak Pidana Narkotika (Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor 479/Pid.B/2011/Pn.Mdn)

1 50 102

Penerapan Hukum Dalam Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika (Analisis Terhadap Beberapa Putusan Hakim di Pengadilan Negeri Medan)

0 47 117

Tinjauan Hukum Terhadap Rehabilitasi Sebagai Sanksi Dalam Upaya Penanggulangan Penyalahgunaan Narkotika Dihubungkan Dengan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika

0 13 114

Penuntutan Terhadap Pelaku Tindak Pidana Penyalahguna Narkotika Diluar Golongan yang Diatur dalam Lampiran Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika

0 0 15

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Penerapan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika Terhadap Tindak Pidana Permufakatan Jahat Jual Beli Narkotika (Analisis Putusan Pengadilan Negeri No. 675/Pid.B/2010/PN.Mdn dan Putusan No. 1.366/Pid.B/201

0 0 38