Pengajuan Hipotesis LANDASAN TEORI

commit to user 34 akhirnya akan meningkatkan prestasi belajar siswa pada akhir proses belajar- mengajar. Selain dengan pemberian penguatan, fasilitas belajar yang tersedia di sekolah dan di rumah sangat mempengaruhi prestasi belajar siswa. Kelengkapan fasilitas belajar dan peralatan pendukung kegiatan belajar mengajar yang tersedia baik di sekolah maupun di rumah dapat membuat siswa mendapatkan berbagai kemudahan dalam melakukan aktivitas belajar. Dengan adanya fasilitas belajar yang menunjang kegiatan belajar, maka siswa akan merasa lebih nyaman dan termotivasi untuk belajar. Hal ini tentu saja akan mempengaruhi prestasi belajar siswa akan tercermin di akhir proses belajar mengajar. Secara sistematis dapat dibuat skema kerangka pemikiran dalam penelitian ini sebagai berikut: Gambar 1 : Kerangka Berpikir

D. Pengajuan Hipotesis

Hipotesis merupakan jawaban sementara terhadap masalah penelitian. Hipotesis dari penelitian ini dibangun dari hasil kajian teoritis atau melalui proses menghubungkan sejumlah bukti empiris. Penguatan reinforcement Fasilitas Belajar Prestasi Belajar Mata Pelajaran Ekonomi commit to user 35 Berdasarkan latar belakang masalah, kajian teori dan kerangka berpikir, dapat disusun hipotesis sebagai berikut: 3. Ada pengaruh yang signifikan pemberian penguatan reinforcement terhadap prestasi belajar pada mata pelajaran ekonomi siswa kelas X SMA N 1 Klego Boyolali tahun 20102011. 4. Ada pengaruh yang signifikan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar pada mata pelajaran ekonomi siswa kelas X SMA N 1 Klego Boyolali tahun 20102011. 5. Ada pengaruh yang signifikan antara pemberian penguatan reinforcement dan fasilitas belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar pada mata pelajaran ekonomi siswa kelas X SMA N 1 Klego Boyolali tahun 20102011. commit to user 36

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Dalam sebuah penelitian, metodologi mempunyai peranan yang amat penting dalam menentukan berhasil tidaknya penelitian yang akan dilaksanakan. Cholid Nurbuko H. Abu Achmadi 2005:1 “Metode penelitian berasal dari kata metode yang artinya cara yang tepat untuk melakukan sesuatu, dan Logos yang artinya ilmu pengetahuan. Jadi metodologi artinya cara melakukan sesuatu dengan menggunakan pikiran secara seksama unt uk mencapai suatu tujuan”. Sedangkan penelitian masih menurut Cholid Nurbuko Abu Achmadi 2005:1 adalah “Suatu kegiatan untuk mencari, mencatat, merumuskan dan mengalisis sampai menyusun laporannya”. Dari pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa metodologi penelitian adalah suatu ilmu yang mempelajari cara-cara melaksanakan penelitian meliputi kegiatan-kegiatan mencari, mencatat, merumuskan, dan menganalisis sampai menyusun laporan berdasarkan fakta-fakta secara ilmiah. Di dalam metodologi penelitian memuat langkah-langkah yang ditempuh guna menemukan, mengembangkan dan menguji kebenaran suatu pengetahuan. Adapun hal-hal yang terkait dalam metodologi penelitian ini, yaitu meliputi: Tempat dan Waktu Penelitian, Metode Penelitian, Populasi dan Sampel, Teknik Pengumpulan data dan Teknik Analisis Data.

A. Tempat dan Waktu Penelitian

1. Tempat Penelitian

Tempat penelitian untuk pengambilan data dilaksanakan di SMA N 1 Klego, Boyolali. Alasan pemilihan lokasi penelitian sebagai berikut: 1. Pengamatan awal peneliti di kelas X menunjukkan bahwa di dalam kegiatan belajar mengajar kurang adanya pemberian penguatan, akibatnya prestasi belajar siswa kurang optimal. 2. Tersedianya data yang diperlukan dalam penelitian ini. 36

Dokumen yang terkait

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS X SMA N 1 LAGUBOTI PADA TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014.

0 4 24

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN LCD PROJECTOR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI SISWA KELAS XII SMA NEGERI I KLEGO BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 17 82

PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN DORONGAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN DORONGAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 1 16

PENDAHULUAN PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN DORONGAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 1 13

PENGARUH POLA BELAJAR DAN FREKUENSI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI SISWA KELAS XI SMA N 1 JUMAPOLO TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 0 10

PENDAHULUAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 WEDI TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 2 9

PENGARUH PENGELOLAAN KELAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI SMA NEGERI I TERAS BOYOLALI TAHUN 2009/2010.

0 1 10

PENGARUH KESIAPAN BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 ANDONG BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2006/2007.

0 0 23

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA N I Pengaruh Kedisiplinan BElajar dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA N I Banyudono Boyolali Tahun Ajaran

0 2 15

PENDAHULUAN Pengaruh Kedisiplinan BElajar dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA N I Banyudono Boyolali Tahun Ajaran 2010/2011.

0 4 7