14. Yang mengasuh balita bila ibu bekerja. 15. Umur pengasuh.

A. 13. Status ibu bekerja.

Proporsi terbesar status ibu bekerja untuk kelompok kasus yaitu prosentase ibu yang bekerja sebanyak 59 dan yang tidak bekerja sebanyak 41 . Sedangkan untuk kelompok kontrol hampir sama, dimana ibu yang bekerja dan yang tidak bekerja hampir sama banyaknya yaitu sebesar 50 . Grafik distribusinya dapat dilihat pada grafik13 dibawah ini. 59 41 50 50 20 40 60 Kasus Kontrol Bekerja Tdk bekerja Grafik 13. Distribusi status ibu bekerja

A. 14. Yang mengasuh balita bila ibu bekerja.

Bila ibu balita bekerja maka balita dirumah akan diasuh orang lain dan distribusi hubungan pengasuh dengan balita dapat dilihat pada grafik 14, dimana sebenarnya sebagian besar balita diasuh sendiri oleh ibunya baik itu dikelompok kasus maupun kelompok kontrol. Besarnya proporsi yang diasuh sendiri oleh ibunya untuk kelompok kasus dan kelompok kontrol sama besarnya yaitu sebanyak 48,6 sedangkan sedangkan sisanya diasuh oleh orang lain baik itu diasuh oleh nenekkakek, ayah, tetangga atau lainnya. Rincian distribusi hubungan pengasuh dengan balita yaitu : ayah untuk kasus 6,3 dan kontrol 4,9 , nenekkakek untuk kasus 34,7 dan kontrol 32,6 , kakakbibi untuk kasus 4,9 dan kontrol 6,9 , tetangga untuk kasus 2,1 dan kontrol 2,8 , pembantu untuk kasus 0,7 dan kontrol 2,8 , penitipan untuk kasus 2,8 dan kontrol 1,4 , sedangkan yang diasuh sendiri oleh ibunya untuk kasus dan kontrol sama banyak yaitu sebanyak 48,6 20 40 60 Kasus 6,3 34,7 4,9 2,1 0,7 2,8 48,6 Kontrol 4,9 32,6 6,9 2,8 2,8 1,4 48,6 Ayah Nenek Kakak Tetang Pemba Penitip Ibu Grafik 14. Distribusi pengasuh balita

A. 15. Umur pengasuh.

Bila dilihat distribusi umur pengasuh balita maka proporsi terbanyak untuk kelompok kasus yaitu golongan umur 21 – 30 tahun 31,9 dan terkecil pada golongan umur = 71 tahun 0,7 , sedangkan untuk kelompok kontrol proporsi terbanyak juga pada golongan umur 21 – 30 tahun 3,1 dan terkecil pada klompok umur 61 – 70 tahun 2,8 . Bila dilihat sebarannya ternyata antara kelompok kasus dan kelompok kontrol hampir sama sebarannya. Hal ini dapat dilihat pada grafik 15 dibawah ini. Rincian distribusi umur pengasuh balita yaitu : kelompok umur 10-20 tahun untuk kasus 2,8 dan kontrol 4,2 , kelompok umur 21-30 tahun untuk kasus 31,9 dan kontrol 36,1 , kelompok umur 31-40 tahun untuk kasus 24,3 dan kontrol 23,6 , kelompok umur 41- 50 tahun untuk kasus 16 dan kontrol 17,4 , kelompok umur 51-60 tahun untuk kasus 20,8 dan kontrol 16 , kelompok umur 61-70 tahun untuk kasus 3,5 dan kontrol 2,8 , dan kelompok umur =70 tahun hanya didapatkan pada kasus 0,7 . 10 20 30 40 Kasus 2,8 31,9 24,3 16 20,8 3,5 0,7 Kontrol 4,2 36,1 23,6 17,4 16 2,8 10 - 20 21 - 30 31 - 40 41 - 50 51 - 60 61 - 70 = 71 Grafik 15. Distribusi umur pengasuh balita

A. 16. Tingkat pendidikan pengasuh balita.