Pembahasan Hasil Penelitian Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

68 signifikansinya di bawah 0,05 atau 0,000 0,05 menunjukkan bahwa pengaruh variabel independen Perputaran Persediaan Barang Jadi adalah tidak signifikan terhadap Modal Kerja.

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Perputaran Persediaan Barang Jadi mempengaruhi Modal Kerja pada perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Indonesia. Penelitian menggunakan data perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia mulai dari tahun 2009, 2010 dan 2011. Berdasarkan hasil pengujian dapat diketahui bahwa R 2 adalah 0,005 atau 5. Hal ini berarti bahwa secara variabel independen menjelaskan perubahan variabel dependen sebesar 5, sedangkan variabel-variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model mampu menjelaskan sebesar 95. Oleh karena itu, dengan nilai sebesar 5 dapat diketahui bahwa model yang digunakan dalam penelitian ini kurang meyakinkan, masih ada faktor-faktor lainnya yang lebih besar pengaruhnya terhadap modal kerja. Hasil uji t dan uji F digunakan untuk mengetahui peran variabel independen terhadap variabel dependen. Analisis mengenai hasil uji t dan uji F variabel independen dapat kita lihat sebagai berikut:  Perputaran Persediaan Barang Jadi Universitas Sumatera Utara 69 Variabel Perputaran Persediaan Barang Jadi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Modal Kerja, hal ini terlihat dari nilai t hitung t tabel -0,538 2,002 dan signifikansi di atas 0,05 0,593 0,05. Hasil uji F dapat dilihat bahwa nilai F hitung adalah 0,290 dengan tingkat signifikansi 0,593. Sedangkan F tabel pada tingkat keperc ayaan 95 α = 0,05 adalah 4,00 , karena F hitung F tabel atau 0,290 4,00 dan tingkat signifikansinya di atas 0,05 atau 0,593 0,05 menunjukkan bahwa pengaruh variabel independen Perputaran Persediaan Barang Jadiadalah tidak signifikan terhadap Modal Kerja. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Perputaran Persediaan Barang Jadi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Modal Kerja. Penelitian ini menyatakan bahwa kenaikan Perputaran Persediaan Barang Jadi akan mempengaruhi penurunan Modal Kerja perusahaan. Penelitian ini tidak sejalan dengan yang dilakukan oleh Nida 2008, Diana 2008 yang mengemukakan bahwa Perputaran Persediaan berpengaruh secara signifika terhadap Modal Kerja. Universitas Sumatera Utara 70 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Perputaran Persediaan terhadap Likuiditas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

16 141 75

PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG, PERSEDIAAN DAN AKTIVA TETAP TERHADAP RENTABILITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2013.

0 4 31

Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Likuiditas Perusahaan (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2008-2011).

0 0 43

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 12

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 2

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 9

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 30

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

2 7 3

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 6

PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, PERPUTARAN KAS, DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2014

0 0 16