Jenis Penelitian Batasan Operasional Populasi dan Sampel

40 BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian asosiatif kausal. Menurut Erlina 2008: 34, “Penelitian asosiatif kausal adalah penelitian yang menghubungkan dua variabel atau lebih atau menjelaskan pengaruh variabel independen terhadap variabel depende n.” Variabel yang dipakai dalam penelitian ini yaitu perputaran persediaan barang jadi sebagai variabel independen dan modal kerja sebagai variabel dependen.

3.2 Batasan Operasional

Penelitian ini memiliki batasan operasional sebagai berikut: 1. Variabel independen yaitu perputaran persediaan barang jadi . Sedangkan yang menjadi variabel dependen adalah modal kerja. 2. Perusahaan yang menjadi sampel terbatas hanya pada perusahaan-perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI tahun 2009-2011.

3.3 Populasi dan Sampel

3.3.1 Populasi

Menurut Sugiyono 2005:55 menyatakan “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas : objek atau subjek yang Universitas Sumatera Utara 41 mempunyai kuantitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya ”. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI tahun 2009- 2011 yang berjumlah 35 emiten. Data populasi yang digunakan adalah data laporan keuangan perusahaan-perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI tahun 2009- 2011

3.3.2 Sampel

Menurut Sugiyono 2005:56 menyatakan “Sampel adalah sebagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut”. Sampel merupakan bagian dari populasi. Unit sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu laporan keuangan 20 perusahaan-perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI tahun 2009-2011. Universitas Sumatera Utara 42 Tabel 3.1 Daftar Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Menjadi Sampel NO. Nama Perusahaan Kode 1. PT. Akasha Wira International Tbk. ADES 2. PT. Cahaya Kalbar Tbk. CEKA 3. PT. Delta Djakarta Tbk. DLTA 4. PT. Darya Varia Laboratoria Tbk. DVLA 5. PT. Gudang Garam Tbk. GGRM 6. PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. INDF 7. PT. Kimia Farma Tbk. KAEF 8. PT. Kedawung Setia Industrial Tbk KDSI 9. PT. Kedaung Indah Can Tbk. KICI 10. PT. Kalbe Farma Tbk.. KLBF 11. PT. Martina Berto Tbk. MBTO 12. PT. Merck Tbk. MERK 13. PT. Mustika Ratu Tbk. MRTA 14. PT. Mayora Indah Tbk. MYOR 15. PT. Pyridam Farma Tbk. PYFA 16. PT. Bentoel Internasional Investama Tbk RMBA 17. PT. Sekar Laut Tbk. SKLT 18. PT. Taisho Pharmaceutical Indonesia Tbk. SQBI 19. PT. Mandom Indonesia Tbk. TCID 20. PT. Ultra Jaya Milk Tbk. ULTJ

3.4 Jenis dan Sumber Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Perputaran Persediaan terhadap Likuiditas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

16 141 75

PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG, PERSEDIAAN DAN AKTIVA TETAP TERHADAP RENTABILITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2013.

0 4 31

Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Likuiditas Perusahaan (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2008-2011).

0 0 43

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 12

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 2

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 9

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 30

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

2 7 3

Pengaruh Perputaran Persediaan Barang Jadi Terhadap Modal Kerja Perusahaan-Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 0 6

PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, PERPUTARAN KAS, DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2014

0 0 16