Distribusi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.1 Distribusi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan Distribusi Berdasarkan Mata Pencaharian

4.3 kondisi Demografi

4.3.1 Distribusi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.1

Distribusi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin No Kategori Jumlah Persentase 1 2 Laki-laki Perempuan 5.627 5386 51,09 48,90 Jumlah 11.013 100,00 Sumber : Kelurahan Sukaramai I Tahun 2013 Berdasarkan data pada Tabel 4. Penduduk di Kelurahan Sukaramai I dapat diketahui mayoritasnya adalah laki-laki, berbeda tipis dengan penduduk yang berjenis kelamin perempuan. Ini karena tenaga laki-laki lebih dibutuhkan untuk mencari nafkah dan memenuhi kebutuhan hidup keluarga

4.3.2 Distribusi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Kelurahan Sukaramai I merupakan salah satu desa yang sangat memperhatikan pendidikan masyrakatnya. Kesadaran masyrakat akan pentingnya pendidikan anak dapat dilihat dari banyaknya masyarakat yang menyekolahkan anak mereka seperti pada tabel berikut ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.2 Distribusi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan No Sekolah Jumlah Persentase 1 2 3 4 5 6 7 8 SD SMP SMA D-1 D-2 D-3 S-1 S-2 1.849 2.346 2.725 31 24 48 189 9 25,60 32,49 37,73 0,43 0,33 0,66 2,62 0,12 Jumlah 7.221 100,00 Sumber: Kelurahan Sukarai I Tahun 2013 Berdasarkan tabel 4.2 membuktikan bahwa minat mayarak untuk menyekolahkan anaknya hingga jenjang yang lebih tinggi sangat besar. Akan tetapi kendala yang terjadi pada banyak masyarakat seperti tidak mampu melanjutkan pendidikan sampai sarjana, terlihat jelas pada umumnya hanya sampai SMA. Kondisi ekonomi yang rendah merupakan kendala terbesar masyrakat, sulitnya mencari lapangan pekerjaan sehingga menuntut masyrakat untuk lebih dini bekerja.

4.3.3 Distribusi Berdasarkan Mata Pencaharian

Masyarakat di Kelurahan ini memiliki mata pencaharian yang berbeda- beda seperti pada tabel yang dibawah ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3 Distribusi Berdasarkan Mata Pencaharian No Kategori Jumlah Persentase 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 PNS Pengrajin industri Pedagang keliling Montir Dokter swasta Pembantu rumah tangga TNI POLRI Pensiunan Pengusaha Pengacara Notaris Jasa pengobatan Dosen swasta Karyawan Swasta Karyawan pemerintah Wiraswasta Tukang becak 81 71 280 27 8 112 8 9 147 158 4 5 5 2 791 15 417 57 3,68 3,23 12,74 1,23 0,36 5,09 0,36 0,40 6,69 7,19 0,18 0,22 0,22 0,09 36,00 0,68 18.98 2,59 Jumlah 2.197 100,00 Sumber : Kelurahan Sukaramai I Tahun 2013 Berdasarkan tabel diatas dapat kita lihat beragam mata pencaharian masyarakat ini menandakan daerah ini adalah daerah yang cepat berkembang. Universitas Sumatera Utara Dilihat dari kemampuan yang dimiliki warga untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, dengan melakukan berbagai macam kegiatan usaha,dan wiraswasta merupakan usaha yang paling banyak dilakukan oleh warga di Kelurahan Sukaramai I.

4.3.4 Distribusi Penduduk Berdasarkan Agama