Manfaat Program sebagai berikut: Tabel

5.3.4 Manfaat Program

Data distribusi responden dalam manfaat program mengenai modal yang diberikan oleh kelompok program UPPKS, dapat dilihat pada Tabel 5.29 sebagai berikut: Tabel 5.29 Distribusi Responden Berdasarkan Modal yang Diberikan Oleh Kelompok UPPKS Dapat Dimanfaatkan Secara Maksimal No Kategori Frekuensi F Persentase 1 Dapat 2 Kurang dapat 5 13 27,8 72,2 Jumlah 18 100,00 Sumber : Hasil Penelitian 2013 Berdasarkan data yang disajikan pada Tabel 5: 29 menunjukkan bahwa distribusi responden berdasarkan modal yang diberikan oleh program UPPKS, maka dapat kita ketahui terdapat 13 orang 77,2 yang mengatakan dapat. responden yang mengatakan kurang dapat ada 5 orang 27,8, sebagian kelompok mengatakan kurang itu karena harga barang semakin lama semakin naik, namun meskipun demikian para anggota dapat memanfaatkan modal tersebut secara maksimal. Universitas Sumatera Utara Data distribusi responden dalam manfaat program mengenai hubungankerjasama diluar pelatihan program UPPKS, dapat dilihat pada Tabel 5.30 sebagai berikut: Tabel 5.30 Distribusi responden berdasarkan hubungan kerjasama diluar pelatihan No Kategori Frekuensi F Persentase 1 Dapat 2 Kurang dapat 14 4 77,8 22,2 Jumlah 18 100,00 Sumber : Hasil Penelitian 2013 Berdasarkan data yang disajikan pada Tabel 5.30, maka kita ketahui bahwa distribusi responden berdasarkan hubungankerjasama diluar pelatihan. Responden yang mengatakan dapat ada 14 orang 77,8, dan responden yang mengatakan kurang dapat hanya 4 orang 22,2. Meskipun diluar pelatihan para anggota atau kelompok UPPKS itu dapat melakukan hubungan kerjasama misalnya saat arisan dikelurahan Sukaramai I Universitas Sumatera Utara Data distribusi responden dalam manfaat program mengenai penghasilan anggota sebelum adanya program UPPKS, dapat dilihat pada Tabel 5.31 sebagai berikut: Tabel 5.31 Distribusi Responden Berdasarkan Penghasilan Anggota Sebelum Adanya Program No Kategori Frekuensi F Persentase 1 Rp500.000bulan 2 Rp500.00-1.000.000 Bulan 16 2 88,9 11,1 Jumlah 18 100,00 Sumber : Hasil Penelitian 2013 Berdasarkan data yang disajikan pada Tabel 5.31, maka kita ketahui bahwa distribusi responden berdasarkan penghasilan anggota sebelum menjadi kelompok UPPKS. Reponden yang mengatakakan Rp500.00bulan ada 16 orang 88,9, yang mengatakan Rp500.00-1.000.000bulan ada 2 orang11,1. Responden memiliki pendapatan bersih dibawah Rp 500.00 perbulan dari usaha yang dikembangkanya. Besar atau kecilnya keuntungan dipengaruhi oleh besar atau kecilnya usaha yang dikembangkanya, adapun yang jumlah keuntungan yang samapai dengan 1 juta rupiah mempunyai usaha beternak. Perbedaan jumlah keuntungan dipengaruhi perbedaan jumlah produksi. Universitas Sumatera Utara Data distribusi responden dalam manfaat program mengenai penghasilan anggota sesudah mengikuti program UPPKS, dapat dilihat pada Tabel 5.32 sebagai berikut: Tabel 5.32 Distribusi Responden Berdasarkan penghasilan anggota sesudah mengikuti program UPPKS No Kategori Frekuensi F Persentase 1 Rp500.000- Rp1.000.000 2 Rp 1.000.000 3 15 16,7 83,3 Jumlah 18 100,00 Sumber: Hasil Penelitian 2013 Berdasarkan data yang disajikan pada Tabel 5.31, maka kita ketahui bahwa distribusi responden berdasarkan penghasilan anggota sesudah mengikuti program UPPKS, yang mengatakan Rp500.000-Rp1.000.000 ada 3 orang 16,7, dan yang mengatakan lebih dari 1 juta rupiah ada 15 orang 83,3. Hal ini menunjukkan bahwa program UPPKS di Kelurahan Sukaramai I meghasilkan perubahan yang positif bagi warga, terbukti dari mulai berkurangnya angka kemiskinan dan semakin meningkatnya kemandirian dan kesejahteraan keluarga, terutama bagi ibu-ibu rumah tangga di kelurahan Sukaramai I kecamatan Medan Area. Universitas Sumatera Utara

BAB VI PENUTUP

Bab ini berisikan kesimpulan dan saran, yang didapat dari hasil penelitian. Kesimpulan yang terdapat di bab ini adalah merupakan hasil yang dicapai dari analisis data dalam penelitian tentang Implementasi Pelaksanaan Program Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Sejahtera di Kelurahan Sukaramai I Kecamatan Medan Area.

6.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa Implementasi Pelaksanaan Program Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Sejahtera di Kelurahan Sukaramai I Kecamatan Medan Area. Dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut. 1. Pemahaman responden terhadap UPPKS ini kurang paham, ini terjadi sebelum program UPPKS ini terbentuk, hal ini dikarenakan kurang memadainya sarana informasi dari pihak BKKBN langsung kepada masyarakat. Pihak BKKBN hanya memberikan informasi pada pihak PLKB didaerah masing-masing. Tidak secara khusus sehingga informasi tidak langsung kepada masyarakat tentang adanya Pogram UPPKS ini hanya mendapatkan informasi dari teman keteman. 2. Tujuan dari program UPPKS adalah untuk memberdayakan ibu-ibu wanita dibidang ekonomi sebagai upaya peningkatan penanggulangan kemiskinan dalam rangka membangun kemandirian dan ketahanan keluarga serta mewujudkan keluarga kecil, bahagia, dan sejahtera. Maka dari hasil Universitas Sumatera Utara