Analisa Frekuensi Curah Hujan

4.2.5 Analisa Frekuensi Curah Hujan

Frekuensi hujan adalah besarnya kemungkinan suatu besaran hujan disamai atau dilampaui. Analisa frekuensi diperlukan seri data hujan yang diperoleh dari penakar hujan, baik yang manual maupun otomatis. Analisa frekuensi ini didasarkan pada sifat statistik data kejadian yang telah lalu untuk memperoleh probabilitas besaran hujan di masa yang akan datang. Dengan anggapan bahwa sifat statistik kejadian hujan yang akan datang masih sama dengan sifat statistik kejadian hujan masa lalu. Analisa frekuensi curah hujan diperlukan untuk menentukan jenis sebaran distribusi. Perhitungan analisa frekuensi curah hujan selengkapnya dapat dilihat pada tabel 4.12 berikut ini. Tabel 4.12 Analisa Frekuensi Curah Hujan No Curah hujan mm Xi i X X  2 i X X  3 i X X  4 i X X  1 62 -53.40 2851.56 -152273.30 8131394.43 2 69 -46.40 2152.96 -99897.34 4635236.76 3 85 -30.40 924.16 -28094.46 854071.71 4 85 -30.40 924.16 -28094.46 854071.71 5 97 -18.40 338.56 -6229.50 114622.87 6 100 -15.40 237.16 -3652.26 56244.87 7 112 -3.40 11.56 -39.30 133.63 8 118 2.60 6.76 17.58 45.70 9 190 74.60 5565.16 415160.94 30971005.83 10 236 120.60 14544.36 1754049.82 211538407.81 Jumlah 1154 27556.40 1850947.68 257155235.32 X 115.40 S 55.33 Sumber : Hasil Perhitungan Dari hasil perhitungan diatas selanjutnya ditentukan jenis sebaran yang sesuai, dalam penentuan jenis sebaran diperlukan faktor-faktor sebagai berikut: 1. Koefesien Kemencengan C s Universitas Sumatera Utara n 3 i i 1 S 3 S 3 n X X C n 1n 2S 10 1850947.68 C 1.517 9 8 55.3            2. Koefesien Kurtosis C k n 2 4 i i 1 k 4 2 k 4 n X X C n 1n 2n 3S 10 257155235.32 C 5.443 9 8 7 55.3              3. Koefesien Variasi C v v v S C X 55.3 C 0.479 115.4    4.2.6 Pemilihan Jenis Distribusi Dalam statistik terdapat beberapa jenis sebaran distribusi, diantaranya yang sering digunakan dalam hidrologi adalah: 1. Distribusi Gumbel 2. Distribusi Log Normal 3. Distribusi Log Person III 4. Distribusi Normal Berikut ini adalah perbandingan syarat-syarat distribusi dan hasil perhitungan analisa frekuensi hujan yang ditunjukkan pada tabel 4.13. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.13 Perbandingan Syarat Distribusi dan Hasil Perhitungan No Jenis Distribusi Syarat Hasil Perhitungan 1 Gumbel C S ≤ 1.1396 C k ≤ 5.4002 1.517 ≥ 1.1396 5.443 ≥ 5.4002 2 Log Normal C S = 3 C V + C V 2 C S = 0.8325 1.517 0.835 3 Log Person III C S ≈ 0 1.517 0 4 Normal C S = 0 1.517 ≠ 0 Sumber : Hasil Perhitungan Berdasarkan perbandingan hasil perhitungan dan syarat diatas, maka dapat dipilih jenis distribusi yang memenuhi syarat, yaitu Distribusi Log Person III.

4.2.7 Pengujian Kecocokan Jenis Sebaran