Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

1.2 Perumusan Masalah

Pada umumnya, penelitian-penelitian sebelumnya yang berkaitan dengan merger dan akuisisi akan berfokus kepada perbedaan atau akibat yang terjadi terhadap kondisi kinerja keuangan perusahaan ataupun kondisi saham perusahaan yang melakukan akuisisi tersebut. Berbeda dengan penelitian-penelitian sebelumnya, penelitian menduga bahwa rasio keuangan perusahaan mempunyai peran dalam pengambilan keputusan akuisisi suatu perusahaan. Berdasarkan uraian latar belakang masalah diatas , masalah penelitian yang dapat dirumuskan sebagai berikut : 1. Apakah faktor rasio keuangan perusahaan mempengaruhi keputusan strategi akuisisi? 2. Seberapa besarkah rasio keuangan berpengaruh secara parsial maupun simultan terhadap keputusan strategi akuisisi?

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan uraian latar belakang masalah dan perumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui rasio keuangan Price Earning Ratio, Debt to Equity Ratio, Return on Investment, Net Profit Margin, Earning per share, Equity per share, Leverage Ratio manakah yang dapat mempengaruhi pengambilan keputusan Akuisisi terhadap suatu perusahaan. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Price Earning Ratio, Debt to Equity Ratio, Return on Investment, Net Profit Margin, Earning per share, Equity per share, Leverage Ratio secara simultan maupun secara parsial terhadap pengambilan keputusan Akuisisi terhadap suatu perusahaan.

1.4. Manfaat Penelitian

Manfaat atau kegunaan penelitian adalah sebagai berikut : 1. Bagi perusahaan, dapat dijadikan sebagai pertimbangan perusahaan dalam pengambilan keputusan akuisisi. 2. Bagi peneliti dapat meningkatkan wawasan tentang penelitian yang dilakukan. 3. Bagi pembaca, mahasiswa, akademisi, diharapkan dapat menambah wawasan dan dapat dijadikan referensi dalam penelitian-penelitian yang sejenis. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Penggabungan Usaha

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2013.

1 7 15

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2013.

0 4 16

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATWAKTUAN PELAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2006-2008).

0 1 6

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2007-2010).

0 1 25

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen pada perusahaan yang terdaftar di bursa efek Indonesia m.anas

0 0 109

Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Terhadap Akuisisi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2005-2012 Doc1

0 0 1

Skripsi Rini Dwiyanti

1 3 112

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 - Analisis Faktor-Faktor Keuangan Perusahaan yang Memotivasi Tindakan Akuisisi Pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI Periode 2000-2007

0 0 24

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Analisis Faktor-Faktor Keuangan Perusahaan yang Memotivasi Tindakan Akuisisi Pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI Periode 2000-2007

0 1 8

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

0 0 17