Pengetahuan Responden Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Responden Tentang Pemakaian Chlorofluorocarbon CFC

4.3. Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Responden Tentang Pemakaian Chlorofluorocarbon CFC

4.3.1. Pengetahuan Responden

Pengetahuan responden dalam penelitian ini berdasarkan pada 20 pertanyaan yang diberikan dalam bentuk kuesioner untuk mengetahui sejauh mana tingkat pemahaman responden tentang pemakaian Chlorofluorocarbon CFC sebagai polutan gas rumah kaca. Hasil penelitian dapat dilihat pada tabel 4.3. berikut ini. Tabel 4.3. Distribusi Responden Berdasarkan Pengetahuan Tentang Pemakaian Chlorofluorocarbon CFC Sebagai Polutan Gas Rumah Kaca di Kelurahan Petisah Tengah Tahun 2010 No Pengetahuan Responden Jumlah Orang Persentase 1. Pengertian Chlorofluorocarbon CFC 1. Zat pendingin 31 86,1 2. Gas yang tidak beracun 4 11,1 3. Tidak tahu 1 2,8 Jumlah 36 100,0

2. Nama lain dari Chlorofluorocarbon CFC

1. Zat Refrigeran 6 16,7 2. Freon 20 55,6 3. Tidak tahu 10 27,8 Jumlah 36 100,0

3. Jenis zat pendingin yang aman digunakan

untuk lingkungan 1. Hydrofluorocarbon HFC 9 25,0 2. Hydrochlorofluorocarbon HCFC - - 3. Tidak tahu 27 75,0 Jumlah 36 100,0

4. Jenis zat pendingin yang tidak aman

digunakan untuk lingkungan 1. Chlorofluorocarbon CFC 11 30,6 2. Hydrochlorofluorocarbon HCFC 1 2,8 3. Tidak tahu 24 66,7 Jumlah 36 100,0 Universitas Sumatera Utara No Pengetahuan Responden Jumlah Orang Persentase 5. Kegunaan CFC secara keseluruhan 1. Digunakan sebagai pengembang busa, pelarut dan zat pendingin - - 2. Digunakan sebagai zat pendingin pada lemari es, AC rumah tangga dan AC mobil 33 91,7 3. Tidak tahu 3 8,3 Jumlah 36 100,0

6. Semua jenis CFCpendingin dapat digunakan

untuk AC mobil 1. Ya 13 36,1 2. Tidak 23 63,9 Jumlah 36 100,0

7. Jenis Freon pendingin yang aman untuk AC

mobil 1. R134a HFC-134a 35 97,2 2. R-12 CFC-12 - - 3. Tidak tahu 1 2,8 Jumlah 36 100,0

8. Warna tabung Freon yang digunakan pada

AC mobil 1. Biru langit muda 26 72,2 2. Putih - - 3. Lain-lain 10 27,8 Jumlah 36 100,0

9. Cara membedakan jenis Freonpendingin

yang asli 1. Melihat Jenis refrigeranFreon 4 11,1 2. Melihat warna tabung refrigeranFreon 3 8,3 3. Melihat nama pabrik pembuatnya 1 2,8 4. Melihat merek refrigeranFreon 3 8,3 5. Jawaban lebih dari satu 25 69,4 Jumlah 36 100,0

10. Pemakaian freonpendingin dapat merusak lingkungan

1. Tahu 26 72,2 2. Tidak tahu 10 27,8 Jumlah 36 100,0 Universitas Sumatera Utara No Pengetahuan Responden Jumlah Orang Persentase 11. Dampak pemakaian CFCFreonpendingin terhadap lingkungan 1. Penipisan lapisan Ozon 26 72,2 2. Pemanasan Global 1 2,8 3. Tidak tahu 9 25,0 Jumlah 36 100,0

12. Cara mengurangi pelepasan CFC ke udara

1. Memanfaatkan alat pendeteksi kebocoran 13 36,1 2. Teliti dalam mengisi Freon ke dalam sistem Refrigeran 20 55,6 3. Tidak tahu 3 8,3 Jumlah 36 100,0

13. Pengertian Gas-gas rumah kaca

1. Gas-gas yg menyebabkan terjadinya efek rumah kaca dan mempengaruhi kenaikan suhu bumi 5 13,9 2. Gas yang terbentuk di atmosfer yang dihasilkan dari berbagai kegiatan manusia 2 5,6 3. Tidak tahu 29 80,6 Jumlah 36 100,0

14. Jenis-jenis gas rumah kaca

1. Metana CH 4 N , ozon O3,dinitrogeoksida 2 O, dan chlorofluorocarbonCFC 3 8,3 2. Metana, ozon O3, debu, asap dan karbon monoksida CO 1 2,8 3. Tidak tahu 32 88,9 Jumlah 36 100,0

15. Cara mengurangi gas rumah kaca

1. Memanfaatkan CFCFreon yang aman bagi Lingkungan 9 25,0 2. Mengurangi pemakaian pendingin pada AC mobil dan AC rumah tangga 1 2,8 3. Tidak tahu 26 72,2 Jumlah 36 100,0 Universitas Sumatera Utara No Pengetahuan Responden Jumlah Orang Persentase 16. Pengertian efek rumah kaca 1. Panas di atmosfer terperangkap oleh gas- gas rumah kaca yang menyebabkan suhu bumi menjadi panas 5 13,9 2. Suhu yang ada di dalam ruangan rumah kaca lebih tinggi dari pada suhu di luar ruangan 2 5,6 3. Tidak tahu 29 80,6 Jumlah 36 100,0

17. Pengertian global warmingpemanasan global

1. Proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan bumi 8 22,2 2. Peningkatan suhu global 23 63,9 3. Tidak tahu 5 13,9 Jumlah 36 100,0

18. Penyebab global warmingpemanasan global

1. Meningkatnya konsentrasi gas rumah kaca di atmosfer akibat aktivitas manusia yang menyebabkan meningkatnya radiasi yang terperangkap di atmosfer 11 30,6 2. Kebakaran hutan, penebangan hutan, industri, transportasi dan pembangkit tenaga listrik 15 41,7 3. Tidak tahu 10 27,8 Jumlah 36 100,0

19. Dampak pemanasan global terhadap lingkungan

1. Naiknya suhu permukaan air laut, perubahan iklim yang ekstrim dan suhu global meningkat 11 30,6 2. Meningkatnya suhu bumi dan mencairnya es di kutub 19 52,8 3. Tidak tahu 6 16,7 Jumlah 36 100,0

20. Upaya mengurangi gas-gas rumah kaca penyebab pemanasan global

1. Mengurangi pemakaian gas rumah kaca seperti CFC Freon, menghemat pemakaian energi, dan menggunakan kendaraan umum 14 38,9 2. Penanaman pohon dan menghemat pemakaian energi listrik 19 52,8 3. Tidak Tahu 3 8,3 Jumlah 36 100,0 Universitas Sumatera Utara Pengetahuan responden tentang pemakaian CFC sebagai polutan gas rumah kaca berdasarkan tabel 4.3. menunjukkan bahwa sebagian besar responden 86,1 telah mengetahui pengertian Chlorofluorocarbon yaitu sebagai zat pendingin. Sebanyak 55,6 responden memilih Freon sebagai nama lain dari CFC. Mayoritas responden 75 tidak mengetahui jenis zat pendingin yang aman digunakan untuk lingkungan. Begitu juga dengan 66,7 responden, tidak mengetahui jenis zat pendingin yang tidak aman bagi lingkungan. Untuk kegunaan CFC secara keseluruhan maka mayoritas responden 91.7 mengetahui kegunaan CFC sebagai sebagai zat pendingin pada lemari es, AC rumah tangga dan AC mobil. Selain itu, terdapat 63,9 responden yang mengetahui bahwa tidak semua jenis CFCpendingin dapat digunakan untuk AC mobil. Mayoritas responden 97,2 telah mengetahui jika R134a HFC-134a merupakan jenis Freon pendingin yang aman untuk AC mobil. Pada penelitian didapatkan juga bahwa mayoritas responden 72.2 sudah mengetahui jika biru langit muda merupakan warna tabung Freon yang digunakan pada AC mobil. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa untuk jawaban tentang cara membedakan jenis Freonpendingin yang asli, maka mayoritas responden 69,4 telah mengetahui lebih dari satu cara membedakan jenis Freon tersebut yaitu dengan melihat jenis refrigeranFreon, melihat warna tabung refrigeranFreon, melihat nama pabrik pembuatnya dan merek refrigeranFreon. Dan umumnya responden lebih memilih pilihan jenis refrigerant dan mereknya. Responden yang mengetahui jika pemakaian freonpendingin itu dapat merusak lingkungan yaitu sebanyak 72,2 dan yang tidak tahu sebanyak 28,8 . Pada pertanyaan dampak pemakaian CFCFreonpendingin terhadap lingkungan, Universitas Sumatera Utara maka mayoritas responden 72,2 memilih penipisan lapisan ozon sebagai jawaban yang tepat. Diketahui pula mayoritas responden 55,6 menjawab teliti dalam mengisi Freon ke dalam sistem refrigeran sebagai jawaban atas pertanyaan bagaimana cara mengurangi pelepasan CFC ke udara. Sementara itu, untuk pengertian gas-gas rumah kaca, maka responden yang mengetahui bahwa gas rumah kaca merupakan gas yang menyebabkan efek rumah kaca dan mempengaruhi kenaikan suhu bumi hanya sebanyak 5 orang 13,9. Untuk jenis-jenis gas rumah kaca, hanya 3 orang 8,3 responden yang mengetahui dengan benar. Demikian juga untuk cara mengurangi gas rumah kaca, dominan responden yaitu sebanyak 26 orang 72,2 tidak mengetahui dan hanya 25 yang mengetahui dengan benar. Pada pengertian efek rumah kaca, dominan responden 80,6 tidak mengetahui dan hanya 13,9 yang mengetahui pengertian dari efek rumah kaca. Mengenai global warmingpemanasan global terdapat 8 orang 22,2 yang mengetahui dengan benar bahwa global warming merupakan proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut dan daratan bumi. Untuk penyebab global warming, sebanyak 11 orang 30,6 yang mengetahui dengan benar. Pengetahuan responden tentang dampak pemanasan global terhadap lingkungan yaitu mayoritas reponden 52,8 memilih jawaban meningkatnya suhu bumi dan mencairnya es di kutub sebagai jawaban yang mereka anggap paling tepat. Selain itu, dalam hal upaya mengurangi gas-gas rumah kaca penyebab pemanasan global sebanyak 14 orang 38,9 yang sudah mengetahuinya yaitu dengan mengurangi pemakaian CFC, menghemat energi dan menggunakan kendaraan umum. Universitas Sumatera Utara

4.3.2. Sikap Responden