Jenis Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Penelitian Sampel Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Penelitian ini merupakan empirical research yang menguji hipotesis dengan aplikasi teori dalam memecahkan masalah yang diteliti dan mengadakan interpretasi tentang hubungan tertentu, pengaruh, atau perbedaan antar kelompok atau independensi dari dua atau lebih faktor dalam suatu objek yang diteliti Sularso, 2003. Penelitian ini bersifat survey data sekunder perusahaan dan berupa kejadian sesungguhnya yang terjadi sesuai fakta. Data perusahaan yang digunakan sebagai sampel dalam penelitian ini dimuat dalam laporan keuangan yang diterbitkan oleh perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dalam penelitian ini, penulis mencoba untuk mengetahui apakah variabel independen berupa profitabilitas, kepemilikan institusional dan struktur aset memiliki pengaruh terhadap variabel dependen berupa kebijakan utang perusahaan.

3.2 Populasi dan Sampel Penelitian

a. Populasi Penelitian

Menurut Djarwanto 2000 “populasi adalah jumlah dari keseluruhan obyek satuan-satuan indvidu-individu yang karakteristiknya hendak diduga”. Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia untuk periode 2009–2011 yang berjumlah 15 perusahaan. Universitas Sumatera Utara

b. Sampel Penelitian

Menurut Erlina 2008 “Sampel adalah bagian populasi yang digunakan untuk memperkirakan karakteristik populasi”. Pengambilan Sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik non-probability sampling dengan cara purposive sampling yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Beberapa pertimbangan yang ditentukan oleh peneliti dalam pengambilan sampel adalah: 1. Perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI pada tahun 2009– 2011. 2. Perusahaan tersebut tidak didelisting dari BEI pada tahun 2009- 2011. 3. Perusahaan memiliki laporan keuangan yang lengkap selama tahun 2009– 2011. Berdasarkan pertimbangan tersebut, maka sampel dalam penelitian ini berjumlah 12 data perusahaan makanan dan minuman dengan 3 tahun penelitian 12 x 3 tahun 36 sampel. Perusahaan yang menjadi sampel penelitian dapat dilihat di tabel 3.1. Tabel 3.1 Daftar perusahaan yang menjadi Sampel Penelitian No. Nama Perusahaan Kode Kriteria Sampel 1 2 3 1 Akasha Wira International Tbk. ADES √ √ √ Sampel 1 2 PT Aqua Golden Mississipi AQUA √ x √ - 3 PT Cahaya kalbar Tbk CEKA √ √ √ Sampel 2 Universitas Sumatera Utara 4 PT Davomas Abadi Tbk DAVO √ √ √ Sampel 3 5 PT Delta Djakarta Tbk DLTA √ √ √ Sampel 4 6 PT Indofood Sukses Makmur Tbk INDF √ √ √ Sampel 5 7 PT Mayora Indah Tbk MYOR √ √ √ Sampel 6 8 PT Multi Bintang Indonesia Tbk MLBI √ √ √ Sampel 7 9 Prasidha Aneka Niaga Tbk PSDN √ √ √ Sampel 8 10 PT. Sekar Bumi SKBM x x X - 11 PT Sekar Laut Tbk SKLT √ √ √ Sampel 9 12 PT Siantar Top Tbk STTP √ √ √ Sampel 10 13 PT Tiga Pilar Sejahtera Food Tbk AISA √ √ √ Sampel 11 14 PT Ultra Jaya Milk ULTJ √ √ √ Sampel 12 15 PT Nippon Indosari Corpindo ROTI x x X - Sumber : Indonesian Capital Market Directory yang diolah.

3.3 Sumber Data dan Metode Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 75 76

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 24 74

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 6

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Analisis Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Institusional Dan Struktur Aset Terhadap Kebijakan Utang Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Analisis Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Institusional Dan Struktur Aset Terhadap Kebijakan Utang Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengertian dan Pengklasifikasian Utang - Analisis Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Institusional Dan Struktur Aset Terhadap Kebijakan Utang Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek In

0 0 12

Pengaruh Kepemilikan Institusional, Struktur Aset, Ukuran Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Utang Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 11