Potensi Peserta Didik Guru dan Pegawai

6

2. Kondisi Non Fisik SMP N 1 Turi Potensi Sekolah

a. Potensi Peserta Didik

Peserta didik di SMP N 1 Turi mempunyai kemampuan akademik yang baik. Hal ini dikarenakan cukup ketatnya seleksi yang dilakukan sekolah dalam memperoleh peserta didik baru. Hal ini bisa dilihat dari NEM dalam penerimaan siswa baru pada tahun ajaran 20162017. Peserta didik SMP N 1 Turi melakukan kegiatan rutin disetiap paginya dengan adanya pembiasaan yang berisikan kegiatan tadarus di setiap harinya dan dilakukan sebelum jam pertama dimulai. Kegiatan ini biasanya didampingi oleh guru yang akan mengajar pada jam pertama atau jika guru yang berkaitan belum hadir maka digantikan oleh guru yang piket pada saat tersebut. Tadarusan ini dilakukan secara bersama-sama di dalam kelas bagi peserta didik yang sudah dapat membaca Al-Quran. Bagi peserta didik yang masih membaca Iqra, ruangannya terpisah dan dilakukan di ruang BK dengan didampingi oleh guru yang bertugas. Bagi yang beragama KristenKatholik pembiasaan dilakukan di perpustakaan dengan didampingi oleh guru yang berkaitan. Selain itu, pembiasaan yang lainnya yakni : menyanyikan lagu kebangsaan “Indonesia Raya” dengan salah satu peserta didik memberi aba-aba atau menjadi dirigen dalam menyanyikan lagu tersebut. Hal ini dilakukan agar peserta didik dapat memiliki jiwa patriotisme dan nasionalisme. Pada tiap kelas terdiri dari 32 peserta didik per kelas VII, VIII dan IX. Penampilan peserta didik sudah baik, pakaian yang diguanakan rapi dan sopan serta peserta didik nampak aktif dalam kegiatan akademik maupun non akademik. SMP Negeri 1 Turi memiliki potensi peserta didik baik akademik maupun non akademik yang dapat dikembangkan dalam berbagai bidang dan meraih prestasi yang membanggakan dengan pelatihan khusus.

b. Guru dan Pegawai

SMP Negeri 1 Turi memiliki tenaga pengajar yang berpotensi dalam bidangnya. Masing-masing terdiri atas 25 guru. Tenaga pengajar yang ada di antaranya juga memiliki tugas tambahan, yaitu mulai dari wali kelas hingga wakil kepala sekolah.. Jumlah guru di SMP Negeri 1 Turi ini dapat dikatakan sudah sesuai dengan peserta didik yang ada. 7 Selain tenaga pelajar, terdapat karyawan sekolah yang telah memiliki kewenangan serta tugas masing-masing, yakni berjumlah lima staff karyawan. Pembagian tugas jelas menurut kompetensi yang dimiliki. Jumlah staff dan karyawan cukup dan memungkinkan satu karyawan tidak merangkap tugas. Manajemen sekolah secara umum baik.

c. Bimbingan dan Konseling

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI : SMP NEGERI 1 TURI TURI, DONOKERTO, TURI, SLEMAN, YOGYAKARTA.

0 5 234

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 TURI Jalan Turi Tempel Km. 1 Dusun Gununganyar, Desa Donokerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Telp. (0274) 4461539, Kode Pos 55551.

1 9 160

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 TURI Jalan Turi Tempel Km. 1 Dusun Gununganyar, Desa Donokerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Telp. (0274) 4461539, Kode Pos 55551.

1 8 214

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 TURI Jalan Turi Tempel Km. 1 Dusun Gununganyar, Desa Donokerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Telp. (0274) 4461539, Kode Pos 55551.

0 6 139

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN PERIODE 18 JULI – 18 SEPTEMBER 2016 LOKASI SMP NEGERI 1 TURI TURI, DONOKERTO, TURI, SLEMAN, YOGYAKARTA.

0 0 27

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 TURI Jalan Turi Tempel Km. 1 Dusun Gununganyar, Desa Donokerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Telp. (0274) 4461539, Kode Pos 55551.

0 9 180

LAPORAN PRAKTIK PENGAJARAN LAPANGAN (PPL) LOKASI SMA NEGERI TURI Jl. Turi-Tempel, Gununganyar, Donokerto, Turi, Sleman, D.I.Yogyakarta 55551 Telp. (0274)4461539 TAHUN PELAJARAN 2016/2017.

0 5 204

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LOKASI SMA Negeri 1 Turi Gununganyar, Kelurahan Donokerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta 15 JULI – 15 SEPTEMBER 2016.

0 0 190

LAPORAN PRAKTIK PENGAJARAN LAPANGAN (PPL) LOKASI SMA NEGERI TURI Jl. Turi-Tempel, Gununganyar, Donokerto, Turi, Sleman, D.I.Yogyakarta 55551 Telp. (0274)4461539 TAHUN PELAJARAN 2016/2017.

0 12 255

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMP NEGERI 1 TURI Jalan Turi Pakem, Desa Donokerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Telp. (0274) 896673, Kode Pos 55551.

0 4 173