Koefisien Determinasi Tabel 4.17 Assets Turn Over ATO

Sumber: Hasil Output SPSS Berdasarkan Tabel 4.16 dapat dilihat bahwa: 1. Variabel VAIC TM tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap ATO hal ini dapat dilihat dari tingkat signifikan 0.352 lebih besar dari 0.05 dan nilai t hitung -0.939 t tabel 2.00856 artinya jika ditingkatkan variabel VAIC TM satu satuan maka ATO tidak meningkat 0.005 satuan. 2. Variabel Size memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap ATO hal ini dapat dilihat dari tingkat signifikan 0.005 lebih kecil 0.05 dan nilai t hitung -2.931 t tabel 2.00856 artinya jika ditingkatkan variabel size satu satuan maka ATO akan menurun 0.012 satuan. 3. Variabel debt ratio tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap ATO hal ini dapat dilihat dari tingkat signifikan 0.195 lebih besar dari 0.05 dan nilai t hitung -1.314 t tabel 2.00856 artinya jika ditingkatkan variabel debt ratio maka ATO tidak menigkatkan 0.176 satuan Berdasarkan Tabel 4.16 maka rumus persamaan regresi untuk hipotesis ketiga sebagai berikut Y = 0.496 – 0.005 VAIC TM – 0.012 Size – 0.176 DR + e

4.2.3.3 Koefisien Determinasi Tabel 4.17

Koefisien Determinasi Hipotesis Ketiga Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .698 a .487 .457 .0082946 a. Predictors: Constant, DR, VAIC, lnsize Universitas Sumatera Utara Sumber: Hasil Output SPSS Pada Table 4.17 Variabel dependen ROA meniliki nilai Adjusted R Square dalam penelitian ini sebesar 0.457, yang berarti 45.7 variasi ROA dijelaskan oleh VAIC TM , size, dan debt ratio. Sedangkan sisanya 54.3 dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini misalnya current ratio, Debt to equity ratio, asset growth, industry type. Tabel 4.18 Koefisien Determinasi Hipotesis Kedua Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .391 a .153 .102 .0678252 a. Predictors: Constant, DR, VAIC, lnsize Sumber: Hasil Outpu SPSS Variabel dependen ROE memiliki nilai Adjusted R Square dalam penelitian ini sebesar 0.102 bearti 10.2 variasi dari ROE dapat dijelaskan oleh VAIC TM , size, dan debt ratio. Sedangkan sisanya 89.8 dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini, misalnya current ratio, Debt to equity ratio, asset growth, industry type. Tabel 4.19 Koefisien Determinasi Hipotesis Ketiga Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .523 a .274 .230 .0250322 a. Predictors: Constant, DR, VAIC, lnsize Sumber: Hasil Output SPSS Variabel dependen ATO memiliki nilai Adjusted R Square dalam penelitian ini sebesar 0.230 berarti 23 variasi dari ATO dapat dijelaskan oleh Universitas Sumatera Utara VAIC TM , size, dan debt ratio. Sedangkan sisanya 77 dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini, misalnya current ratio, Debt to equity ratio, asset growth, industry type.

4.3 Pembahasan

1. Pengaruh Intellectual capital dan fundamental perusahaan yang terdiri dari ukuran perusahaan dan debt ratio terhadap kinerja keuangan yaitu rasio return on assets ROA Bank Pembangunan Daerah BPD di Indonesia.”. Secara simultan intellectual capital, ukuran perusahaan, dan debt ratio berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan yaitu rasio return on assets ROA Bank Pembangunan Daerah BPD di Indonesia. Secara parsial variabel yang paling berpengaruh ialah debt ratio yang memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap ROA. Hal ini berbeda dengan penelitian Firer dan Williams 2003, yaitu debt ratio tidak memiliki pengaruh signifikan dengan ROA. Pada Bank Pembangunan Daerah semakin kecil debt ratio maka ROA akan meningkat, begitu juga dengan sebaliknya. Variabel yang tidak memiliki pengaruh terhadap return on assets ialah variabel VAIC TM dan ukuran perusahaan. Variabel VAIC TM tidak mempunyai pengaruh terhadap return on assets, artinya jika VAIC TM meningkat, maka ROA tidak akan meningkat. Hal ini berbeda dengan hasil penelitian Ulum et al. 2008 yang hasil penelitiannya adanya pengaruh VAIC TM terhadap ROA. Hal ini berarti kinerja intellectual capital pada Bank Pembangunan Daerah BPD belum maksimal untuk mencapai laba yang ditargetkan oleh perusahaan. Variabel ukuran Universitas Sumatera Utara