Definisi Operasional Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

31

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

3.1.1. Definisi Operasional

Definisi operasional variabel-variabel yang akan dibahas dalam penelitian ini adalah : 1. Promosi X 1 a. Daya tarik promosi, yaitu program promosi untuk memperkenalkan produkjasa kepada konsumen untuk merangsang pembelian produk. adalah bentuk persuasi langsung melalui penggunaan berbagai insentif yang dapat untuk merangsang pembelian Kawasaki Athlete 125 di Surabaya dengan daya tarik, jangkauan serta frekuensi promosi. Sethi, 2001 dalam Navarone, 2003. Indikator yang digunakan: b. Jangkauan promosi, yaitu area yang termasuk dalam kegiatan promosi. c. Frekuensi promosi, yaitu tingkat keseringan perusahaan melakukan promosi. 2. Pengelolaan Pengetahuan Konsumen X 2 a. Menangkap keinginan konsumen, yaitu pemahaman perusahaan terhadap produk yang dibutuhkan konsumen. merupakan pemahaman perusahaan terhadap permintaan, minat, serta layanan dan kebutuhan konsumen terhadap Kawasaki Athlete 125 yang diinginkan konsumen. Keegan, 1996 dalam Navarone, 2003. Indikator yang digunakan : 32 b. Mengintepretasikan pengetahuan, konsumen yaitu kemampuan perusahaan dalam mengartikan keinginan konsumen. c. Mengintegrasikan pengetahuan konsumen, kemampuan perusahaan dalam mewujudkan keinginan konsumen. 3. Keunggulan Produk Baru X 3 a. Desain yang unik, yaitu kemasan produk yang diatur sedemikian rupa sehingga dapat menarik minat beli konsumen. berkaitan dengan atribut Kawasaki Athlete 125 yang dapat memberikan gambaran lebih konkret dari kemampuan perusahaan untuk memahami, memenuhi kebutuhan pelanggannya dan alternatif serta bukti langsung dari keunggulannya. Wensley, 1988 dalam Navarone, 2003. Indikator yang digunakan: b. Kebaruankekinian newness, yaitu pengembangan produk sesuai kebutuhan konsumen pada saat ini. c. Efisiensi, yaitu nilai produk yang sepadan dengan pengorbanan yang dikeluarkan oleh konsumen. 4. Tingkat Kesuksesan Produk Baru X yaitu tingkat keberhasilan Kawasaki Athlete 125 untuk meningkatkan volume penjualan perusahaan. Sidhar, 1999 dalam Navarone, 2003. Indikator yang digunakan: a. Seberapa jauh tumbuhnya minat beli, yaitu seberapa besar perkembangan pertumbuhan konsumen terhadap pembelian produk. b. Prioritas produk yang dibeli, yaitu perilaku konsumen untuk mengutamakan produk tersebut dalam melakukan pembelian. 33 c. Keputusan konsumen untuk membeli kembali varian produk tersebut di waktu yang lain. 5. Kinerja Pemasaran Y merupakan konsep untuk mengukur prestasi pemasaran suatu produk. Ferdinand, 2002:152. Indikator yang digunakan: a. Peningkatan volume penjualan, yaitu seberapa besar meningkatnya jumlah penjualan produk dalam kurun waktu tertentu. b. Pertumbuhan pelanggan, yaitu perkembangan jumlah pelanggan yang membeli produk. c. Pertumbuhan nilai penjualan, yaitu pertumbuhan keuntungan perusahaan dari hasi penjualan produk.

3.1.2. Pengukuran Variabel