Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian

86 Tabel IV.14. Sikap Koperatif Frekuensi Pernyataan Sangat setuju Setuju Ragu-ragu Tidak setuju Total 38 22,90 66,70 6,30 4,20 100 39 33,30 56,30 10,40 - 100 40 35,40 52,10 12,50 - 100 Rata-rata 30,50 58,40 9,70 1,40 100 Berdasarkan Tabel IV.14 di atas dapat dijelaskan bahwa, 30,5 responden menyatakan sangat setuju dengan adanya sikap koperatif, 58,4 responden menyatakan setuju, 9,7 responden menyatakan ragu-ragu, dan 1,4 responden menyatakan tidak setuju. Hal ini jelas bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju dengan adanya sikap koperatif di Lembaga Pemasyarakatan Klas II B Tanjungbalai.

IV.4. Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian

Uji validitas dan reliabilitas dalam penelitian ini dilakukan pada 30 orang responden atau pegawai pada Lapas Labuhan Ruku di luar daripada responden yang dijadikan sebagai sampel penelitian.

IV.4.1. Uji Validitas Instrumen

Validitas data penelitian ditentukan oleh proses pengukuran yang akurat. Suatu instrumen pengukur dikatakan valid jika instrumen tersebut mengukur apa yang seharusnya diukur. Dengan perkataan lain, instrumen tersebut dapat mengukur construct sesuai dengan yang diharapkan peneliti. 87 Uji validitas instrumen dalam penelitian ini dilakukan dengan membandingkan nilai Correlated Item-Total Correlation pada setiap butir pernyataan dengan nilai r tabel . Jika nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung nilai r tabel dan nilainya positif, maka butir pernyataan pada setiap variabel penelitian dinyatakan valid Ghozali, 2005. Untuk melakukan pengujian validitas instrumen dilakukan dengan menggunakan Predictive Analytics SofWare PASW. Hasil pengujian validitas instrumen dari setiap variabel dalam penelitian ini ditunjukkan pada tabel berikut ini. Tabel IV.15. Uji Validitas Instrumen Tunjangan Dari Tabel IV.15 di atas menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung pada setiap butir pernyataan untuk variabel tunjangan. Nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung nilai r tabel 0,361 untuk degree of fredom Item-Total Statistics 36,2333 22,806 ,409 ,859 36,1667 22,075 ,463 ,856 36,3667 19,482 ,691 ,836 36,4667 19,637 ,727 ,832 36,4000 20,386 ,657 ,839 36,4000 21,697 ,593 ,846 36,4667 21,085 ,643 ,841 36,4000 21,559 ,483 ,855 36,5000 21,431 ,522 ,851 36,5000 22,397 ,501 ,853 Pernyataan 1 Pernyataan 2 Pernyataan 3 Pernyataan 4 Pernyataan 5 Pernyataan 6 Pernyataan 7 Pernyataan 8 Pernyataan 9 Pernyataan 10 Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data diolah 88 df = 28 dan alpha = 5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pernyataan dari variabel tunjangan adalah valid. Tabel IV.16 Uji Validitas Instrumen Gaya Kepemimpinan Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data diolah Dari Tabel IV.16 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung pada setiap butir pernyataan untuk variabel Gaya Kepemimpinan. Nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung nilai r tabel 0,361 untuk degree of fredom df 28, dan alpha = 5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pernyataan dari variabel gaya kepemimpinan adalah valid. Item-Total Statistics 56,7000 45,872 ,630 ,910 56,7000 44,493 ,732 ,906 56,7333 45,789 ,568 ,912 56,8000 46,786 ,512 ,913 56,6000 45,214 ,630 ,909 56,7000 45,734 ,594 ,911 56,7000 48,493 ,416 ,916 56,6667 45,057 ,695 ,907 56,6667 44,782 ,727 ,906 56,5000 44,672 ,734 ,906 56,4667 44,533 ,732 ,906 56,5667 46,530 ,513 ,913 56,1333 45,775 ,578 ,911 56,5000 44,603 ,604 ,911 56,9000 45,541 ,606 ,910 Pernyataan 11 Pernyataan 12 Pernyataan 13 Pernyataan 14 Pernyataan 15 Pernyataan 16 Pernyataan 17 Pernyataan 18 Pernyataan 19 Pernyataan 20 Pernyataan 21 Pernyataan 22 Pernyataan 23 Pernyataan 24 Pernyataan 25 Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted 89 Tabel IV.17 Uji Validitas Instrumen Produktivitas Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data diolah Dari Tabel IV.17 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung pada setiap butir pernyataan untuk variabel Gaya Kepemimpinan. Nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung nilai r tabel 0,361 untuk degree of fredom df 28, dan alpha = 5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pernyataan dari variabel produktivitas adalah valid.

IV.4.2. Uji Reliabilitas Instrumen

Reliabilitas sebenarnya adalah alat untuk mengukur suatu kuesioner yang merupakan indikator dari variabel atau konstruk. Setelah semua butir pernyataan dinyatakan valid, maka uji selanjutnya adalah menguji reliabilitas kehandalan instrumen. Reliabilitas instrumen digunakan untuk melihat apakah alat ukur yang Item-Total Statistics 55,9333 55,168 ,742 ,927 55,9667 55,206 ,658 ,929 56,0000 55,172 ,642 ,930 55,7333 54,547 ,669 ,929 55,9333 54,616 ,689 ,928 55,8000 58,166 ,435 ,935 55,8667 54,326 ,769 ,926 55,9333 55,375 ,720 ,928 55,9000 55,472 ,741 ,927 56,0667 56,547 ,566 ,932 55,8333 53,661 ,758 ,926 55,8000 53,545 ,749 ,927 55,9000 55,541 ,623 ,930 55,7000 52,838 ,766 ,926 56,2333 56,806 ,530 ,933 Pernyataan 26 Pernyataan 27 Pernyataan 28 Pernyataan 29 Pernyataan 30 Pernyataan 31 Pernyataan 32 Pernyataan 33 Pernyataan 34 Pernyataan 35 Pernyataan 36 Pernyataan 37 Pernyataan 38 Pernyataan 39 Pernyataan 40 Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted 90 digunakan menunjukkan konsistensi di dalam mengukur gejala yang sama. Uji reliabilitas dapat dilakukan bersama-sama terhadap seluruh butir pernyataan untuk lebih dari satu variabel, namun sebaiknya uji reliabilitas dilakukan pada masing- masing variabel sehingga dapat diketahui konstruk variabel mana yang tidal reliabel Sebagaimana yang pernah disampaikan Ghozali 2005 bahwa pengukuran reliabilitas dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu: 1. Repeated Measure atau pengukuran ulang dilakukan dengan cara memberikan kuesioner pernyataan yang sama pada waktu yang berbeda, dan kemudian dilihat apakah responden tetap konsisten dengan jawabannya. 2. One Shot atau pengukuran sekali saja dilakukan dengan cara hanya sekali saja kuesioner diberikan kepada responden dan kemudian hasilnya dibandingkan pernyataan lain atau mengukur korelasi antar jawaban pernyataan. Pengujian reliabilitas kuisioner dalam penelitian ini menggunakan oneshot atau pengukuran sekali saja dan untuk pengujian reliabilitasnya digunakan uji statistik Cronbach Alpha. Suatu konstruk atau variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach Alpha 0,60. Untuk melakukan pengujian reliabilitas kuisioner dilakukan dengan menggunakan Predictive Analytics SoftWare PASW. Hasil pengujian reliabilitas instrumen ditunjukkan pada Tabel IV.18 berikut ini 91 Tabel IV.18. Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Instrumen Variabel Nilai Cronbach Alpha Ketengan Tunjangan 0,860 Reliabel Gaya Kepemimpinan 0,915 Reliabel Produktivitas Kerja 0,933 Reliabel Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data diolah Dari Tabel IV.18 di atas menunjukkan bahwa nilai Cronbach Alpha dari setiap instrumen variabel pada penelitian memiliki nilai 0,60. Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa setiap instrumen variabel tunjangan, gaya kepemimpinan, dan produktivitas adalah reliabel. IV.5. Pengujian Asumsi Klasik IV.5.1. Uji Normalitas