Kerangka Konsep Batasan Operasional

2.2. Kerangka Konsep

Tingkat Pengetahuan Karakteristik wanita Umur Status pernikahan Jumlah anak Pendidikan terakhir Pekerjaan Penghasilan keluarga wanita usia 25- 55 tahun terhadap kanker serviks dan permasalahannya

2.3. Batasan Operasional

No Variabel Definisi operasional Hasil ukurkategori Skala ukur Alat ukur 1 Umur Sesuai dengan KTP dengan faktor bulantahun 1. 25-34 tahun 2. 35-55 tahun Ordinal Lembar Kuesioner 2 Pernikahan Sesuai dengan buku nikah 1. Belum menikah 2. Menikah Nominal Lembar kuesioner 3 Jumlah anak Banyaknya anak yang dimiliki dalam satu keluarga 1. 0 2. 1-2 3. 2 Ordinal Lembar Kuesioner 4 Pendidikan Jenjang pendidikan formal yang mencakup tingkat SD, SMP, SMA, dan Perguruan Tinggi 1. Rendah tidak sekolah-tamat SMP 2. Menengah tamat SMA 3. Tinggi tamat tidak tamat perguruan tinggi Ordinal Lembar Kuesioner 5 Pekerjaan Kegiatan rutin yang dilakukan dalam upaya mendapatkan penghasilan untuk pemenuhan kebutuhan hidup keluarga 1. Ibu Rumah Tangga 2. Bekerja Nominal Lembar Kuesioner 6 Tingkat penghasilan keluarga Dikelompokkan menurut rata-rata upah gaji pendapatan pekerja perbulan sesuai UMR provinsi 1. Rendah : Rp. 1.000.000 2. Tinggi : Rp. 1.000.000 Ordinal Lembar Kuesioner 7 Pengetahuan Fakta atau ide yang didapat melalui proses observasi, belajar, atau penelitian mengenai kanker serviks. 1. baik bila XM+1SD 2. sedang bila X+SD 3. kurang bila XM-1SD Ordinal Lembar Kuesioner

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1. Desain Penelitian

Penelitian ini dilakukan dengan metode survey secara deskriptif dengan menggunakan desain cross sectional.

3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan di RW 01 Kelurahan Rawa Bunga, Jatinegara, Jakarta Timur pada bulan Juni 2010.

3.3. Populasi Dan Sampel

Populasi penelitian seluruh wanita usia 25-55 tahun yang berdomisili di RW 01 Kelurahan Rawa Bunga, Jatinegara, Jakarta Timur. Sampel diambil secara cluster sampling sampel secara kelompok dari seluruh wanita usia 25-55 tahun yang berdomisili di wilayah tersebut. 3.4. Kriteria Penelitian 3.4.1. Kriteria Inklusi : - Seluruh wanita usia 25-50 tahun yang berdomisili di RW 01 Kelurahan Rawa Bunga, Jatinegara, Jakarta Timur.

3.4.2. Kriteria Eksklusi :

- Seluruh wanita yang tidak berdomisili di RW 01 Kelurahan Rawa Bunga, Jatinegara, Jakarta Timur yang berusia selain 25-50 tahun. - Wanita yang mempunyai kelainan jiwa - Wanita yang menolak menjadi responden

3.5. Besar Sampel

n1 = Z 2 . p.q L 2 Keterangan : n1 = jumlah sampel awal Z = 1.96 P = keadaan yang akan dicari = 0.19

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Usia Menopause pada Wanita di RW 01 Kelurahan Utan Kayu Utara, Jakarta Timur, Provinsi DKI Jakarta Tahun 2015

6 41 118

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG KANKER SERVIKS DAN PARTISIPASI WANITA DALAM DETEKSI DINI KANKER SERVIKS (DI MOJOSONGO RW 22 SURAKARTA)

9 118 87

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR TENTANG KANKER SERVIKS DAN TINDAKAN PEMERIKSAAN Hubungan Antara Pengetahuan Wanita Usia Subur Tentang Kanker Serviks dan Tindakan Pemeriksaan Pap Smear di Kelurahan Sidanegara Kabupaten Cilacap.

0 5 17

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR TENTANG KANKER SERVIKS DAN TINDAKAN PEMERIKSAAN Hubungan Antara Pengetahuan Wanita Usia Subur Tentang Kanker Serviks dan Tindakan Pemeriksaan Pap Smear di Kelurahan Sidanegara Kabupaten Cilacap.

0 2 13

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT DEPRESI PADA PASIEN KANKER SERVIKS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT DEPRESI PADA PASIEN KANKER SERVIKS DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA.

0 3 16

Tingkat Pengetahuan Dengan Perilaku Deteksi Dini Kanker Serviks Pada Wanita Usia Subur di Puskesmas Padang Bulan Tahun 2015

0 0 11

Tingkat Pengetahuan Dengan Perilaku Deteksi Dini Kanker Serviks Pada Wanita Usia Subur di Puskesmas Padang Bulan Tahun 2015

0 0 2

55 HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KANKER SERVIKS DENGAN PERILAKU PEMERIKSAAN PAP SMEAR PADA WANITA USIA ANTARA 30 – 45 TAHUN

0 0 8

KARYA TULIS ILMIAH STUDI TENTANG PERILAKU WANITA USIA SUBUR DALAM UPAYA PENCEGAHAN KANKER SERVIKS DI RT 01 RW 01 KELURAHAN BALONGSARI SURABAYA

0 0 35

1 GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG PENCEGAHAN DAN PENYEMBUHAN KANKER SERVIKS DENGAN PERILAKU DETEKSI DINI KANKER SERVIKS PADA WANITA PASANGAN USIA SUBUR SKRIPSI

0 0 20