PROSES PEMBELAJARAN a. Persiapan:

di katakana putus asa apabila tidak lagi mempunyai harapan tentang sesuatu yang semula hendak di capai. Ghadabberarti marah atau pemarah.Gadab termasuk sifat tercela, karena marah itu bersumber dari setan. Seseorang yang sedang marah memiliki kecenderungan tidak dapat mengontrol dirinya.Untuk itulah sebagai orang Islam harus pandai-pandai mengendalikan diri agar tidak sampai mudah marah.Orang yang dapat menahan amarah merupakan salah satu ciri orang muttaqin. Adapun tamak adalah sikap rakus terhadap hal-hal yang ber Sifat rakus terhadap dunia menyebabkan manusia menjadi hina, sifat ini digambarkan oleh beliau seperti orang yang haus yang hendak minum air laut, semakin banyak ia meminum air laut, semakin bertambah rasa dahaganya. Maksudnya, bertambahnya harta tidak akan menghasilkan kepuasan hidup karena keberhasilan dalam mengumpulkan harta akan menimbulkan harapan untuk mendapatkan harta benda baru yang lebih banyak. sifat kebendaan tanpa memperhitungkan mana yang halal dan haram.

F. PROSES PEMBELAJARAN a. Persiapan:

1. Guru mengucapkan salam dan bertanya tentang kondisi siswa. 2. Guru mempersiapkan bahan ajar misalnya media gambar- gambar dan memajangnnya di tempat yang strategis bisa jelas di pandang oleh semua siswa. 3. Guru mengajak siswa memulai pembelajaran dengan membaca basmalah atau doa tertentu yang dibiasakan. b. Pelaksanaan 65 a. Guru menyampaikan tema dan tujuan pembelajaran tentang perilaku ananiyah, putus asa, ghadhab, dan tamak . b. Guru mengajak siswa mengamati dan memperhatikan kisah-kisah dan gambar-gambar yang berhubungan dengan perilaku ananiyah, putus asa, ghadhab, dan tamak. c. Guru mengajak siswa berkomentar dan bertanya tentang kisah-kisah dan gambar-gambar yang berhubungan ananiyah, putus asa, ghadhab, dan tamak. d. Guru mengajak siswa membuka cakrawala fikirannya dengan membaca ringkasan materi tentang ananiyah, putus asa, ghadhab, dan tamak. e. Guru mengajak siswa mencermati bentuk-bentuk dari perilaku ananiyah, putus asa, ghadhab, dan tamak. Guru mengajak siswa merenung dan Targhib tentang ghadhab amarah. Yaitu: ada Seorang A’raby Arab Pegunungan datang pada Nabi, ia bertanya: amal apa yang terbaik untukku? Nabi menjawab: janganlah marah, 3x, maka untukmu surga f. Guru mengajak mengembangkan wawasan dengan cara berdiskusi sebagai berikut: sebagai berikut: Kegiatan: Diskusikan dan komunikasikan Langkah-langkah diskusi  Buatlah empat kelompok diskusi Dan praktekkan dalam bentuk bermain peran role playing tentang bahaya ananiyyah, putus asa, ghadhab dan tamak.  Kerjakan hal-hal berikut: Kelompok 1: N o Masalah Hasil Diskusi 1 Carilah dan sajikan kisah yang menunjukkan sikap seseorang yang ananiyyah Sertakan dengan gambar, bila diperlukan 2 Apa saja dampak negatif dari perbuatan 66 yang ia lakukan? Jelaskan Kelompok 2: No Masalah Hasil Diskusi 1 Carilah dan sajikan kisah yang menunjukkan sikap seseorang yang berputus asa Sertakan dengan gambar, bila diperlukan 2 Apa saja dampak negatif dari perbuatan yang ia lakukan? Jelaskan Kelompok 3: No Masalah Hasil Diskusi 1 Carilah dan sajikan kisah yang menunjukkan sikap seseorang yang pemarah Sertakan dengan gambar, bila diperlukan 2 Apa saja dampak negatif dari perbuatan yang ia lakukan? Jelaskan Kelompok 4: No Masalah Hasil Diskusi 1 Carilah dan sajikan kisah yang menunjukkan sikap seseorang yang tamak Sertakan dengan gambar, bila diperlukan 2 Apa saja dampak negatif dari perbuatan yang ia lakukan? Jelaskan  Pajang hasil diskusimupamerkan pada majalah dinding kelas  Searah jarum jam tiap kelompok bergeser menilai hasil kelompok lain dari segi ketepatan jawaban, banyaknya kelengkapan contoh, dan kejujuran pendapat?  Berilah penghargaan pada kelompok yang paling baik hasilnya. 67  Lalu, latih dan lakukan bermain peran sesuai dengan tema-tema di atas beserta kasus yang terjadi, serta dampak negatifnya dalam kehidupan sosial masyarakat.

c. Penutup:

a. Guru mengajak peserta didik menyimpulkan hasil dan manfaat pembelajaran saat itu. b. guru mengajak peserta didik melakukan refleksi sebagai berikut: Lakukan, Berilah tanda centang √ pada kolom yang tersedia sesuai dengan perilaku kalian Ananiyah No Perilaku selal u serin g Jaran g Tdk perna h 1 Tidak memperdulikan teman yang dalam kesusahan 2 Selalu mencontek dalam melaksanakan tugas 3 Berusaha selalu mendahulukan kepentingan orang lain 4 Melaksanakan solat berjamaah bersama warga sekitar 5 Berusaha menjalin hubungan baik dengan sahabat dan warga sekitar 68 I. Penerapan. Berilah tanda centang √ pada kolom yang tersedia sesuai dengan perilaku kalian No Pernyataan Setuju Tidak Setuju 1 Saya meyakini bahwa ananiyah adalah perilaku terpuji 2 Saya meyakini bahwa egois dapat menyinggung perasaan orang lain 3 Saya mendahulikan kepentingan orang lain daripada kepentingan pribadi Aspek bercerita, simulasi: Keterangan : a. Baik = 3 b. Cukup = 2 c. Kurang baik = 1 1 Guru memberikan penguatan atas penampilan atau presentasi siswa di depan kelas. 69 No Aspek yang dinilai Hal yang dinilai Skor Nilai

1 2

3 1. Isi cerita fenomena Ketepatan isi cerita fenomena Kedalaman materi ceritafenomena 2. Penampil Kepercayaan diri penampil Keruntutan penyampaian Kelancaran dan kelugasan bahasa yang digunakan 2 Guru memberikan reward atas penampilan terbaik dari kelompok atau siswa. 3 Guru mengajak siswa melkukan refleksi dengan merenungkan bahaya berputus asa, meliputi bahaya di dunia dan bahaya di Akhirat.

d. Soal-Soal Siswa A. Yuk berlatih

1. Seseorang yang tidak mempunyai harapan untuk berhasil atau maju, maka orang itu disebut ... a. Sabar b. Syukur c. Tawakkal d. Putus asa 2. Orang yang putus asa memiliki ... a. Optimisme

c. Sifat pesimis b. Kemauan apapun

d. harapan 3. Putus asa termasuk dari salah satu akhlak… a. Karimah c. mahmudah

b. Mazmumah d. maunah

4. Yang tidak termasuk dari salah satu ciri sifat putus asa ada a. Takut kepada kegagalan c. selalu berfikir negatif b. Bersandar pada Allah d. tidak dapat meraih sukses 5. Orang yang putus asa berarti orang yang… a. Selalu berfikir positif c. selalu berusaha untuk maju

b. Kehilangan semangat d. tidak puas dengan

harta Essay 1. Tuliskan pengertian putus asa menurut istilah 2. Tuliskan dalil tentang larangan putus asa 3. Tuliskan ciri-ciri orang yang berputus asa 4. Tuliskan beberapa cara agar seseorang tidak berputus asa 5. Tuliskan dampak negative oarng yang berputus asa 70

B. Refleksi 2.