216 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Berdasarkan tabel 4.34 di atas dapat diketahui gambaran pendapat responden mengenai pernyataan tentang keinginan pelanggan berpindah ke toko lain yang sejenis. Mayoritas responden menjawab “Setuju”, yaitu sebanyak 56 responden atau 64.37, sedangkan yang paling sedikit menjawab “Sangat Tidak Setuju”, yaitu sebanyak 1 responden atau 1.15. Menurut Suwarni 2011:82 Dengan penawaran dari produk pesaing, konsumen lebih cenderung untuk mencoba menggunakan produk lain, bahkan akan mempengaruhi konsumen untuk berpindah ke produk pesaing dan tidak berminat untuk melakukan pembayaran lebih untuk produk tersebut. Pernyataan pada tabel 4.34 di atas menyatakan bahwa total responden tertinggi adalah yang menyatakan setuju sejumlah 56 responden dan yang terendah menyatakan sangat tidak setuju 1 responden. Hal ini karena persaingan yang sangat ketat mengakibatkan pesaing berputar otak untuk membuat promosi semenarik mungkin sehingga membuat pelanggan tertarik.

c. Refferal rekomendasi

Tabel 4.35 Pelanggan Ja-it Memiliki Keinginan Merekomendasikan produk Ja-it Kategori Frekuensi Persentase Skor Total Sangat Setuju 1

1.15 5

Setuju 38

43.68 152

Kurang Setuju 29 33.33 87 Tidak Setuju 19 21.84 38 Sangat Tidak Setuju Total 87 100 282 Sumber : Hasil pengolahan data kuesioner 2014 Berdasarkan tabel 4.35 di atas dapat diketahui gambaran pendapat responden mengenai pernyataan tentang pelanggan merekomendasikan produk Ja-it. Mayoritas responden menjawab “Setuju”, yaitu sebanyak 38 responden atau 43.68, sedangkan yang paling se dikit menjawab “Sangat Tidak Setuju”, yaitu sebanyak 0 responden atau 0. Menurut Koentjaraningrat 2000; 23 Menarik pelanggan baru untuk perusahaan, penciptaan prospek bagi perusahaan dengan konsumen merekomendasikan kepada orang lain recommendation dan menjadikan produk perusahaan lebih di kenal. Pernyataan pada tabel 4.35 di atas menyatakan bahwa total responden tertinggi adalah yang menyatakan setuju sejumlah 38 responden dan yang terendah menyatakan sangat tidak setuju 0 responden. Hal ini disebabkan karena pelanggan merasa jika produk Ja-it memang bagus pelanggan akan mengajak temannya untuk membeli. Tabel 4.35 Pernyataan Pelanggan Tentang hal-hal positif tentang produk Ja-it Kategori Frekuensi Persentase Skor Total Sangat Setuju 1 1.15 5 Setuju 38

43.68 152

Kurang Setuju 29 33.33 87 Tidak Setuju 19 21.84 38 Sangat Tidak Setuju Total 87 100 282 Sumber : Hasil pengolahan data kuesioner 2014

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan Pada BT/BS BIMA Medan

7 55 95

Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Occupant Pada Hotel Lido Graha Di Lhokseumawe

6 92 143

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Ekuitas Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Serta Dampaknya Pada Loyalitas Pelanggan Sepeda Motor Merek Vespa

1 14 192

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Pada Konsumen Assalam Hypermarket).

0 3 13

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN Pengaruh Harga, Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Pelanggan Wardah di Universitas Muhammadiyah Surakarta).

1 5 16

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN Pengaruh Harga, Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Pelanggan Wardah di Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 3 18

Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Pelanggan Toko Gumbira Bandung.

0 0 20

PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PRODUK FASHION ZOYA DIPONEGORO SURABAYA.

3 12 102

TAP.COM - PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN ... 1365 5160 1 PB

1 2 20

KUESIONER HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN JA

0 0 31