Aspek Yang Terkandung Dalam Pengembangan Permainan Sepakbola

Dalam permainan tidak ada off side dan tendangan sudut, permainan dipimpin oleh satu orang wasit yang berada di luar lapangan permainan. Apabila skor seri, maka akan di lakukan tendangan penalti sampai salah satu tim ada yang menang.

2.9.4. Aspek Yang Terkandung Dalam Pengembangan Permainan Sepakbola

1 Kognitif dalam modifikasi permainan sepakbola ini yaitu : 1 memberi pengetahuan pada siswa bahwa setiap permainan tidak selalu menggunakan sarana dan prasarana yang sama dengan permainan yang sebenarnya, 2 siswa mengetahui dan memahami aturan bermain, 3 siswa mengetahui dan memahami cara bermain, 4 siswa dapat mengetahui perbedaan permainan sepakbola yang sebenarnya dengan sepakbola yang dimodifikasi. 2 Afektif dalam modifikasi permainan sepakbola yaitu : 1 siswa disiplin dan mentaati peraturan modifikasi permainan sepakbola, 2 siswa dapat bekerjasama dengan teman satu tim, 3 sportif dalam permainan, 4 siswa dapat menerima, mengakui, dan menghargai keunggulan dan kelemahan tim lawan. 3 Psikomotorik dalam modifikasi permainan sepakbola yaitu : 1 siswa dapat melakukan tendangan ke gawang dengan kesulitan yang berbeda, 2 siswa dapat bermain lebih baik dengan teman satu tim nya, 3 siswa dapat mengkoordinasi teman satu tim nya dalam sebuah permainan yang sudah dimodifikasi 4 Komponen kondisi fisik dalam pengembangan permainan sepakbola yaitu : kekuatan, kelincahan, kecepatan, keseimbangan, daya tahan, daya ledak. Tabel 2.1 Perbedaan Sepakbola Dengan Soccer Ball Bounce Sepakbola Normal Soccer Ball Bounce Keterangan Ukuran lapangan 110 m x 73.44 m Ukuran lapangan Tidak ada ukuran baku, dan untuk pertandingan 20 m x 13 m Untuk skala besar sekaligus skala kecil Ukuran gawang 7.32 m x 2.44 m Ukuran gawang 100 cm x 75 cm Untuk skala besar dan skala kecil Ukuran berat bola 410-450 gr Ukuran berat bola 410 gr Untuk memudahkan siswa dalam permainan Memakai 2 gawang Memakai 2 gawang Ukuran dan tingkat kesulitan berbeda 11 pemain setiap tim dengan 1 penjaga 5 pemain setiap tim dan tanpa penjaga gawang 10 pemain tanpa penjaga gawang untuk skala kecil. gawang 30 pemain tanpa penjaga gawang dan diujikan tiga kali untuk skala besar Lemparan ke dalam Jarang terjadi tendangan bola ke dalam Mempergunakan seluruh luas lapangan dan benda yang terdapat dalam lapangan Waktu 2 x 45 menit Waktu 15 menit setiap permainan Pemain dalam permainan lebih aktif Peraturan offside berlaku Peraturan offside tidak berlaku Semua pemain bebas berposisi dimanapun Tackling dan benturan fisik diperbolehkan Tackling dan benturan fisik tidak diperbolehkan Dengan lapangan yang kecil sangat rentan terjadi cedera apabila melakukan tackling

2.10 Kerangka Berpikir

Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan merupakan bagian integral dari pendidikan secara keseluruhan, bertujuan untuk mengembangkan aspek