Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Penelitian Terdahulu

A. Raharja dan Sari 2008

1. Judul: Kemampuan Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Peringkat Obligasi PT. Kasnic Credit Rating 2. Perumusan Masalah: a. Apakah ada perbedaan kinerja keuangan berupa rasio keuangan antara perusahaan yang obligasinya masuk investment grade dengan perusahaan yang obligasinya masuk non-investment grade? b. Apakah variabel rasio-rasio keuangan dapat membentuk model dan dapat digunakan untuk memprediksi peringkat obligasi ? 3. Hipotesis: a. Terdapat rasio keuangan yang membedakan secara signifikan antara perusahaan yang termasuk dalam investment grade dan - non-investment grade . b. Seperangkat rasio keuangan mempunyai kemampuan membentuk model untuk memprediksi peringkat obligasi. 4. Hasil Penelitian: a. Sebanyak 5 rasio keuangan leverage, likuiditas, solvabilitas, profitabilitas dan produktivitas yang diuji, didapatkan hasil bahwa kelima rasio keuangan tersebut berbeda antara perusahaan yang 12 peringkat obligasnya masuk investment grade dan non-investement grade . b. Kemampuan rasio keuangan memprediksi tingkat obligasi ditunjukkan oleh hasil pengujian dengan menggunakan MDA Multiple Discriminant Analisis. Dari uji diskriminan tersebut terdapat 4 variabel rasio keuangan yang dapat membentuk model prediksi. Keempat rasio keuangan tersebut berasal dari rasio leverage dengan proksi long term liabilitiestotal asset, rasio likuiditas dengan proksi current assetcurrent liabilities, rasio solvabilitas dengan proksi cash flow from operatingtotal liabilities , rasio profitabilitas dengan proksi operating incomesales dan rasio produktivitas dengan proksi salestotal asset. Tingkat ketetapan yang diperoleh dalam memprediksi peringkat obligasi dengan dua kategori mencapai 96,2 dengan nilai Zcu sebesar peringkat obligasi khususnya bagi perusahaan manufactur di Indonesia.

B. Apollo Daito 2006

1. Judul: Pengaruh Penerbitan Obligasi Terhadap Risiko dan Return Saham 2. Perumusan Masalah: a. Apakah pengumuman penerbitan obligasi berdampak terhadap return saham di sekitar tanggal pengumuman penerbitan obligasi ? 13 b. Apakah pengumuman penerbitan obligasi berdampak terhadap risiko saham di sekitar tanggal pengumuman penerbitan obligasi ? 3. Hipotesis: a. Pengumuman penerbitan obligasi berdampak terhadap risiko dan return saham. b. Terdapat perbedaan return saham selama lima belas haru sebelum pengumuman dan lima belas hari setelah pengumuman penerbitan obligasi. 4. Hasil Penelitian: a. Rekasi pasar terhadap pengumuman penerbitan obligasi adalah positif. Pengumuman penerbitan obligasi berdampak secara signifikan terhadap return saham. Namun pada hari ke 10 sebelum pengumuman penerbitan obligasi adalah negatif dan secara statistik signifikan. Jadi penawaran obligasi direspon positif oleh investor dalam bentuk peningkatan harga saham. b. Pengumuman penerbitan obligasi berdasarkan pengujian statistik dapat diduga bahwa setelah penawaran obligasi rata-rata risiko saham lebih besar dibandingkan dengan risiko saham sebelum pengumuman penerbitan obligasi, namun secara statistik tidak signiifkan. Terbukti bahwa risiko saham sebelum dan setelah pengumuman tidak berbeda secara signifikan karena t-hitung berada pada daerah penerimaan hipotesis. 14

2.2. Landasan Teori

Dokumen yang terkait

Peranan Rasio Likuiditas, Rasio Profitabilitas dan Rasio Solvabilitas Perusahaan Sebagai Bahan Pertimbangan Dalam Pengambilan Keputusan Pemberian Kredit Pada PT. Bank Panin Cabang Pemuda Medan

2 59 88

Pengaruh Kinerja Keuangan, Ukuran Bank, Umur Listing, dan Keputusan Auditor terhadap Internet Financial Reporting pada Perbankan yang terdaftar di BEI

3 23 114

Pencapaian Rasio Profitabilitas Melalui Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas dan Rasio Solvabilitas pada Perusahaan Sub Sektor Otomotif dan Komponennya yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 4 1

Pengaruh Rasio Likuditas, Rasio Leverage, Rasio Aktivitas, dan Rasio Profitabilitas terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 25 130

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, RASIO PROFITABILITAS, RASIO AKTIVITAS, RASIO SOLVABILITAS, DAN RASIO NILAI PASAR TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012).

0 0 126

Pengaruh Rasio Likuditas, Rasio Leverage, Rasio Aktivitas, dan Rasio Profitabilitas terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 10

PENGARUH RASIOLIKUIDITAS, RASIO PRODUKTIVITAS, RASIO PROFITABILITAS, DAN RASIO SOLVABILITAS TERHADAP PERINGKAT SUKUK

0 2 10

SKRIPSI PENGARUH RASIO LIKUDITAS, RASIO AKTIVITAS, RASIO SOLVABILITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 14

RASIO LIKUIDITAS, PRODUKTIVITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN DALAM MEMPREDIKSI PERINGKAT OBLIGASI - Perbanas Institutional Repository

0 0 14

ANALISIS RASIO LEVERAGE, RASIO LIKUIDITAS, RASIO SOLVABILITAS, RASIO PROFITABILITAS, RASIO PRODUKTIVITAS DALAM MEMPREDIKSI PERINGKAT OBLIGASI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 32