Uji Validitas dan Reliabilitas

3.8 Metode Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penenlitian ini adalah: 1. Kuesioner Memberikan daftar pertanyaan kepada pelanggan yang telah ditetapkan sebagai sampel atau responden penelitian. 2. Wawancara Pengumpulan data dengan melakukan wawancara langsung dengan bagian personalia dan perawat RS Malahayati Medan. 3. Studi dokumentasi Dilakukan dengan cara mengumpulkan dan mempelajari data- data yang diperoleh dari berbagai macam buku, jurnal dan informasi dari internet yang berhubungan dengan penelitian.

3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas

1. Uji Validitas Uji validitas dilakukan untuk untuk mendapatkan data yang valid. Valid diartikan bahwa instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur Sugiyono 2008: 172. Kriteria dalam menentukan validitas suatu kuesioner adalah sebagai berikut: Jika r hitung r tabel maka pertanyaan tersebut valid Jika r hitung r tabel maka pertanyaan tersebut tidak valid. Uji validitas kuesioner dalam penelitian ini menggunakan bantuan aplikasi Software SPSS versi 18,00. Universitas Sumatera Utara 2. Uji Reliabilitas Reliabilitas adalah indeks yang menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan Situmorang, dkk. 2010: 72. Menurut Ghazali, 2010: 80, suatu konstruk atau variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach Alpha 0,60 atau nilai Cronbach Alpha 0,80. Uji reliabilitas kuesioner dalam penelitian ini menggunakan bantuan aplikasi Software Software SPSS versi 18,00. Uji validitas dan reliabilitas akan dilakukan kepada 30 perawat responden dilakukan di RS Malahayati Medan. 3. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Uji validitas dan reliabilitas dilakukan pada RS Islam Malahayati juga dengan jumlah responden sebanyak 30 orang. Data mengenai uji validitas untuk variabel Keselamatan Kerja dapat dilihat pada Tabel 3.3 Tabel 3.3 Hasil Uji Validitas Untuk Variabel Keselamatan Kerja Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan X1.1 22,0000 14,828 ,696 ,882 Valid X1.2 22,0333 14,999 ,704 ,881 Valid X1.3 21,9333 13,857 ,805 ,868 Valid X1.4 21,9667 14,723 ,787 ,872 Valid X1.5 22,0000 15,103 ,696 ,882 Valid X1.6 22,4667 14,602 ,576 ,899 Valid X.1.7 22,0000 14,690 ,674 ,884 Valid Sumber: Pengolahan Data Primer kuesioner dengan SPSS 18.00, 2013 Tabel 3.3 menunjukkan bahwa hasil dari uji validitas pada variabel Keselamatan kerja untuk 7 item pertanyaan dinyatakan valid. Nilai Corrected Universitas Sumatera Utara Item-Total Correlation menunjukkan lebih dari 0,361. Sementara uji reliabitas untuk variabel Keselamtan kerja dengan 7 item pertanyaan dapat dilihat pada Tabel 3.4 Tabel 3.4 Hasil Uji Reliabilitas Untuk Variabel Keselamatan Kerja Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items ,897 7 Sumber: Pengolahan Data Primer kuesioner dengan SPSS 18.00, 2013 Tabel 3.4 menunjukkan bahwa hasil dari uji reliabiltas pada variabel Keselamatan kerja untuk 7 item pertanyaan dinyatakan reliabel. Nilai reliabilitas pada penelitian ini menunjukkan lebih dari 0,8. Pernyataan pada variabel Keselamatan kerja dinyatakan valid dan reliabel. Kemudian data validitas untuk variabel Kesehatan kerja dengan 6 item pertanyaan dapat dilihat pada Tabel 3.5 Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Untuk Variabel Kesehatan Kerja Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan X2.1 21,9000 16,231 ,380 ,856 Valid X2.2 22,0667 14,133 ,513 ,846 Valid X2.3 22,0000 14,138 ,674 ,815 Valid X2.4 22,4333 14,875 ,538 ,836 Valid X2.5 22,0000 14,414 ,713 ,811 Valid X2.6 21,8333 14,557 ,698 ,814 Valid X2.7 21,7667 13,978 ,796 ,799 Valid Sumber: Pengolahan Data Primer kuesioner dengan SPSS 18.00, 2013 Tabel 3.5 menunjukkan bahwa hasil dari uji validitas pada variabel Kesehatan kerja untuk 7 item pertanyaan dinyatakan valid. Nilai Corrected Item- Universitas Sumatera Utara Total Correlation menunjukkan lebih dari 0,361. Sementara uji reliabitas untuk variabel Kesehatan kerja dengan 7 item pertanyaan dapat dilihat pada Tabel 3.6 Tabel 3.6 Hasil Uji Reliabilitas Untuk Variabel Kesehatan Kerja Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items ,847 7 Sumber: Pengolahan Data Primer kuesioner dengan SPSS 18.00, 2013 Tabel 3.6 menunjukkan bahwa hasil dari uji reliabiltas pada variabel Kesehatan kerja untuk 7 item pertanyaan dinyatakan reliabel. Nilai reliabilitas pada penelitian ini menunjukkan lebih dari 0,8. Pernyataan pada variabel Kesehatan kerja dinyatakan valid dan reliabel. Kemudian data validitas untuk variabel Kesehatan kerja dengan 6 item pertanyaan dapat dilihat pada Tabel 3.7 Tabel 3.7 Hasil Uji Validitas Untuk Variabel Kinerja Karyawan Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan Y.1 24,4000 20,938 ,861 ,944 Valid Y.2 24,4333 21,082 ,815 ,948 Valid Y.3 24,3333 19,816 ,897 ,941 Valid Y.4 24,4333 21,633 ,830 ,946 Valid Y.5 24,2333 21,289 ,872 ,943 Valid Y.6 24,4667 21,223 ,816 ,947 Valid Y.7 24,5000 21,914 ,788 ,950 Valid Sumber: Pengolahan Data Primer kuesioner dengan SPSS 18.00, 2013 Tabel 3.7 menunjukkan bahwa hasil dari uji validitas pada variabel Kinerja karyawan untuk 7 item pertanyaan dinyatakan valid. Nilai Corrected Item-Total Universitas Sumatera Utara Correlation menunjukkan lebih dari 0,361. Sementara uji reliabitas untuk variabel Kesehatan kerja dengan 7 item pertanyaan dapat dilihat pada Tabel 3.6 Tabel 3.6 Hasil Uji Reliabilitas Untuk Variabel Kesehatan Kerja Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items ,953 7 Sumber: Pengolahan Data Primer kuesioner dengan SPSS 18.00, 2013 Tabel 3.6 menunjukkan bahwa hasil dari uji reliabiltas pada variabel Kinerja karyawan untuk 7 item pertanyaan dinyatakan reliabel. Nilai reliabilitas pada penelitian ini menunjukkan lebih dari 0,8. Pernyataan pada variabel Kinerja karyawan dinyatakan valid dan reliabel.

3.10 Teknik Analisis