Refleksi Perencanaan Pada perencanaan ini peneliti mempersiapkan beberapa tahapan yaitu: Pelaksanaan

66 Nilai ketuntasan peserta didik pada siklus I: P = x 100 P = 60 Dengan demikian nilai ketuntasan peserta didik pada siklus I adalah 60

4. Refleksi

Dan dari observasi dan tes yang dijadikan bahan pertimbangan dalam merencanakan dan menentukan tindakan selanjutnya. Kondisi yang ditemukan pada siklus I adalah sebagai berikut: ada beberapa siswa yang belum memperhatikan penjelasan guru pada saat pembelajaran berlangsung, siswa belum memahami pembelajaran penggunaan media powerpoint sehingga siswa pasif. Siswa enggan bertanya tentang materi yang disampaikan guru. Temuan ini selanjutnya didiskusikan dengan guru mata pelajaran, hasil dari diskusi tersebut diperoleh kesepakatan untuk melakukan perbaikan-perbaikan dalam siklus II yang meliputi : 1. Peneliti harus lebih membimbing siswa dalam menerapkan pembelajaran dengan menggunakan media powerpoint 2. Peneliti harus lebih tegas dan menertibkan dan mengarahkan siswa, agar suasana kelas tidak terlalu gaduh sehingga pengelolaan waktu yang digunakan dalam kegiatan pembelajaran menjadi lebih efisien. 67 Siklus II Siklus II dilaksanakan pada tanggal 21 Oktober 2016 dan 28 Oktober 2016, dengan alokasi waktu 2x45 Menit. Pada pertemuan ini materi yang akan di bahas adalah Keragaman suku bangsa dan budaya. Siklus II Pertemuan ke I Dilaksanakan pada hari Jumat, 21 Oktober 2016

1. Perencanaan Pada perencanaan ini peneliti mempersiapkan beberapa tahapan yaitu:

a. Menyiapkan silabus yang akan digunakan b. Membuat rencana pelaksanaan pembelajaran RPP sesuai dengan pembelajaran menggunakan media powerpoint c. Menyiapkan lembar kerja kelompok d. Menyiapkan lembar kerja individu e. Menyiapkan media dan sumber belajar f. Menyiapkan proyektor dan laptop g. Membuat soal pertanyaan

2. Pelaksanaan

Pada pertemuan ini pelaku tindakan mengajar adalah saya sebagai guru yang mengajar, sedangkan guru sebagai observer atau yang melakukan pengamatan terhadap proses pembelajaran yang dilakukan oleh siswa. Untuk lebih jelasnya penerapan pembelajaran menggunakan media powerpoint dalam penelitian ini bisa dipaparkan sebagai berikut: 68

a. Kegiatan Awal Guru membuka pelajaran dengan mengajak peserta didik berdoa

Dokumen yang terkait

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN IPS DI MI AL KHAIRIYAH KALIAWI BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2016 2017

0 6 129

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS (THINK PAIR SHARE) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN PESERTA DIDIK KELAS IV DI MI AL KHAIRIYAH KALIAWI BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2016 2017

0 0 152

Implementasi Pendekatan Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL)Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih di MTs. Al Khairiyah Kaliawi Bandar Lampung

0 11 147

PENINGKATAN HASIL BELAJAR AKIDAH AKHLAK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA PESRTA DIDIK KELAS IV MI AL MUHAJIRIN PANJANG BANDAR LAMPUNG

0 1 134

UPAYA GURU AKIDAH AKHLAK DALAM MELAKSANAKAN TATA TERTIB SEKOLAH DI MTS AL KHAIRIYAH KALIAWI BANDAR LAMPUNG

0 2 99

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MENGGUNAKAN MODEL SCRAMBLE DALAM PEMBELAJARAN IPS KELAS IV SD

0 8 13

PENERAPAN METODE THINK PAIR SHARE (TPS) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA KELAS VI DI MI AL-KHAIRIYAH KALIAWI BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

0 0 116

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN FIQIH KELAS V DI MI AL- KHAIRIYAH KALIAWI KECAMATAN TANJUNG KARANG BARAT KOTA BANDAR LAMPUNG ABSTRAK - PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR

1 2 104

Implementasi Pendekatan Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL)Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih di MTs. Al Khairiyah - Kaliawi Bandar Lampung - Raden Intan Repository

0 0 12

IMPLEMENTASI REINFORCEMENT POSITIF DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENYESUAIAN DIRI PADA PESERTA DIDIK KELAS VII MTS AL-KHAIRIYAH KALIAWI BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2015-2016 - Raden Intan Repository

0 0 89