Kriteria Sekolah Unggulan Sekolah Unggulan

22 waktu belajar yang lebih lama dibanding dengan sekolah lain, dapat melayani peserta didik secara merata, dengan didukung ketersediaan fasilitas sarana prasarana yang menunjang pembelajaran.

3. Kriteria Sekolah Unggulan

Departemen Pendidikan Nasional telah menetapkan sejumlah kriteria yang harus dimiliki sekolah ungulan, meliputi : a. Masukan input yaitu siswa diseleksi secara ketat dengan menggunakan kriteria tertentu dan prosedur yang dapat dipertanggung jawabkan. Kriteria yang dimaksud adalah prestasi belajar superior dengan indikator angka rapor, Nilai UN,dan hasil tes prestasi akademik. Skor psikotes yang meliputi intelgensi dan kreativitas. Tes fisik jika diperlukan. b. Sarana dan prasarana yang menunjang untuk memenuhi kebutuhan belajar siswa serta menyalurkan minat dan bakatnya, baik dalam kegiatan kurikuler maupun ekstra kurikuler. c. Lingkungan belajar yang kondusif untuk berkembangnya potensi keunggulan menjadi keunggulan yang nyata baik lingkungan fisik maupun social-psikologis. d. Guru dan tenaga kependidikan yang menangani harus unggul baik dari segi penguasaan materi pelajaran, metode mengajar, maupun komitmen dalam melaksanakan tugas. 23 e. Kurikulum dipercaya dengan pengembangan dan improvisasi secara maksimal sesuai dengan tuntutan belajar peserta didik yang memiliki kecepatan belajar yang tinggi dibandingkan dengan siswa seusianya. f. Kurun waktu belajar lebih lama dibanding sekolah lain. g. Proses belajar mengajar harus berkualitas dan asilnya dapat dipertanggungjawabkan baik kepada siswa, lembaga maupun masyarakat. h. Sekolah unggul tidak hanya memberikan manfaat kepada peserta didik di sekolah tersebut namun harus memiliki resonasi sosial kepada lingkungan sekitarnya. i. Nilai lebih sekolah unggul terletak pada perlakuan tambahan di luar kurikulum nasional melalui pengembangan kurikulum, program pengayaan dan perluasan pengajaran remidial, pelayanan bimbingan konseling yang berkualitas, pembinaan kreatifitas dan disiplin. http:www.republika.co.idberitapendidikanberita100518115906- prof-arief-rachman-ada-sepuluh-ciri-sekolah-unggul . Diakses pada Selasa, 13 Mei 2014. Karakteristik yang dimili sekolah unggulan mencakup pelaksanaan 8 Standar Nasional Pendidikan. Sekolah yang unggul tidak hanya memberikan manfaat kepada peserta didik namun juga memiliki kepedulian sosial yang tinggi untuk masyarakat. 24

4. Aspek Rencana Pengembangan Sekolah RPS

Dokumen yang terkait

PERBEDAAN KREATIVITAS SISWA SMP PADA SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (SBI) DAN RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) DI SURAKARTA.

0 1 12

ANALISIS KESALAHAN SISWA RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) SMP NEGERI 1 BOYOLALI Analisis Kesalahan Siswa Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) SMP Negeri 1 Boyolali dalam Menyelesaikan Soal Geometri.

0 0 14

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN IPS PADA RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) Pengelolaan Pembelajaran IPS Pada Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) (Studi Situs di SMP Negeri 4 Surakarta).

0 0 18

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN IPS PADA RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) Pengelolaan Pembelajaran IPS Pada Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) (Studi Situs di SMP Negeri 4 Surakarta).

0 0 22

EVALUASI RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) DI SMK NEGERI 5 SURAKARTA.

0 0 24

Dampak kegaiatan belajar mengajar dan kinerja sekolah pasca penghapusan rintisan sekolah bertaraf internasional RSBI SMK N 1 Cilacap.

0 0 176

Implementasi program rintisan sekolah bertaraf internasional (rsbi) di sma negeri 1 Karanganyar

1 1 129

Analisis pelaksanaan pembelajaran rintisan sekolah bertaraf internasional (rsbi) di SMA Negeri 1 Surakarta

0 0 141

Analisis implementasi program rintisan sekolah bertaraf internasional (RSBI) di SMA Negeri 1 Salatiga

1 1 116

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DI RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 6 SURAKARTA

0 0 119