Keterangan Empiris Desain Penelitian Alat yang Digunakan

21

C. Keterangan Empiris

Tanaman pepaya Carica papaya merupakan salah satu tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat tradisional. Secara tradisional biji buah pepaya dimanfaatkan sebagai demam tifoid, diare dan penyakit kulit. Berdasarkan penelitian Srivastava,et al. 2010, ekstrak etanol 70 biji pepaya mentah dengan konsentrasi 100µgmL dapat menghambat pertumbuhan bakteri Escherichia coli, Bacillus subtilis, Micrococcus luteus, Pseudomonas aeruginosa, Staphylococcus aureus dengan diameter zona hambat masing-masing sebesar 14 mm, 10 mm, 10 mm, 9 mm, dan 8 mm. commit to user 22 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian eksploratif. Data berupa aktivitas antibakteri ekstrak biji buah pepaya terhadap bakteri yang terdapat pada plak gigi. Bakteri uji ini merupakan hasil isolasi dari bakteri pada plak gigi yang ditinjau dari bentuk dan susunan sel serta sifat gramnya.

B. Alat yang Digunakan

1. Ekstraksi Seperangkat alat maserasi, grinder, timbangan analit, kertas saring, kain flanel, corong kaca, ayakan nomor 40 dan 60, batang pengaduk, vacuum rotary evaporator Stewart ® , lemari es, gelas beker, gelas ukur, kaca arloji, waterbath, oven, cawan porselen. 2. Preparasi alat dan pembuatan media bakteri Autoclave Sturdy ® , LAF cabinet Labconco ® , erlenmeyer, gelas ukur, kompor listrik Labortechnik ® , batang pengaduk, timbangan analit Mettler Toledo ® , oven Memmert ® . 3. Pengambilan Apusan dan Isolasi Bakteri Uji Cotton Budd steril, cawan petri, tabung reaksi, handscoon, bunsen burner, jarum ose, inkubator P-Selecta ® , masker, botol flakon, LAF cabinet Labconco ® . perpustakaan.uns.ac.id commit to user 23 4. Pembuatan Suspensi Bakteri Uji Labu erlenmeyer, jarum ose, shaker Labortechnik ® , LAF cabinet Labconco ® , tabung reaksi Pyrex ® , gelas ukur, 5. Pengecatan Gram dan Pemisahan Koloni Bakteri Kertas label, handscoon, masker, jarum ose, object glass, degglass, tabung reaksi, bunsen burner, mikroskop Olympus CX-21 ® , pipet tetes, spidol, cawan petri. 6. Uji Aktivitas Antibakteri Tabung reaksi Pyrex ® , rak tabung reaksi, cawan petri, ose, yellow tip, 1 set mikro pipet digital 10µ L-100µ L Masterpette ® , bunsen burner, gelas ukur,, pelubang gabus, autoklaf, Laminar Air Flow LAF cabinet Labconco ® , inkubator, jangka sorong digital Bdq ® . Labu erlenmeyer, jarum ose, shaker Labortechnik ® .

C. Bahan yang Digunakan