Waktu dan Tempat Penelitian Prosedur Penelitian

Ayu Amelia, 2014 Studi Komparatif Tentang Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Yang Belajar Dengan Pendekatan Tematik Integratif Melalui Model Webbed Dan Siswa Yang Belajar Melalui Direct Instruction Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 10 Sedang Sangat baik Sedang

F. Waktu dan Tempat Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SDN Cimincrang yang beralamat di Jl. Cilameta No. 1 Kecamatan Gedebage Kota Bandung. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai April 2014. SDN Cimincrang ini dipilih sebagai tempat penelitian atas pertimbangan sebagai berkut: 1. Sekolah ini terletak di Kota Bandung sehingga lokasinya dapat dijangkau oleh peneliti. 2. SDN Cimincrang merupakan tempat dimana peneliti juga bekerja. 3. Sekolah ini sangat terbuka dalam menerima pembaharuan dalam hal pembelajaran. 4. Sekolah ini belum melaksanakan kurikulum baru yaitu kurikulum 2013 yang menggunakan pendekatan tematik integratif.

G. Prosedur Penelitian

Prosedur penelitian akan dikelompokkan dalam tiga tahap yaitu, tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahap analisis data. 1. Tahap persiapan Tahap persiapan dimulai dengan penyusunan proposal dan seminar proposal. Selanjutnya akan dilakukan dilakukan observasi ke sekolah yang akan dijadikan tempat penelitian. Pada tahap ini juga akan dilakukan penyusunan instrumen penelitian, pengujian instrumen, dan perbaikan instrumen, sehingga pada tahap ini diperoleh instrumen penelitian yang siap dan layak pakai. 2. Tahap pelaksanaan penelitian Pada tahap ini akan dilakukan pelaksanaan penelitian. Kegiatan akan diawali dengan memberikan pretes pada kedua kelompok eksperimen untuk mengetahui kemampuan awal siswa dalam koneksi matematis. Setelah pretes dilakukan, dilanjutkan dengan melaksanakan pembelajaran dengan pendekatan tematik integratif melalui model webbed dan direct instruction dikelompok kelas Ayu Amelia, 2014 Studi Komparatif Tentang Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Yang Belajar Dengan Pendekatan Tematik Integratif Melalui Model Webbed Dan Siswa Yang Belajar Melalui Direct Instruction Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu eksperimen yang berbeda. Setelah seluruh kegiatan pembelajaran selesai akan dilakukan post-test pada kedua kelompok tersebut. Post-test akan memberikan gambaran mengenai perbandingan kedua pembejaran tersebut terhadap kemampuan koneksi matematis siswa. 3. Tahap analisis data Pada tahap ini akan dilakukan pengolahan dan penganalisisan data penelitian serta penulisan hasil penelitian secara lebih lengkap. Jenis data yang telah dikumpulkan adalah data kuantitatif, berupa data hasil tes kemampuan koneksi matematis siswa. Data-data yang telah dikumpulkan selanjutnya dianalisis dengan bantuan program sofeware SPSS versi 20 for windows dan Microsoft Excell 2007. Data hasil tes kemampuan koneksi matematis siswa di analisis berdasarkan pengolahan data kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui besarnya peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa yang belajar dengan pendekatan tematik integratif melalui model webbed dan siswa yang belajar melalui direct instruction. Adapun kerangka penelitian dapat dilihat pada gambar di bawah ini : Identifikasi Masalah Menyiapkan RPP Menyiapkan Instrumen Uji Coba Instrumen Analisis validitas, Reliabilitas, Daya Pembeda, dan Tingkat Pelaksanaan Tes Awal Pretest Kelas Eksperimen Dengan Pendekatan Tematik Integratif melalui Model Webbed Kelas Pembanding Dengan model pembelajaran direct instruction Tes Akhir Post test Analisis Kemampuan koneksi matematis Kemampuan koneksi matematis Ayu Amelia, 2014 Studi Komparatif Tentang Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Yang Belajar Dengan Pendekatan Tematik Integratif Melalui Model Webbed Dan Siswa Yang Belajar Melalui Direct Instruction Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

H. Teknik Pengumpulan dan Analisis Data

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui pendekatan kontekstual pada pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas IV di SDN Neglasari 02

1 13 149

ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA YANG DIAJAR DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN METAKOGNITIF.

0 2 17

PERBANDINGAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN DISPOSISI MATEMATIS ANTARA SISWA YANG BELAJAR MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DAN SISWA YANG BELAJAR MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING.

0 4 43

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN DAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA MELALUI PROBLEM BASED LEARNING DI SEKOLAH DASAR : Studi Kuasi Eksperimen di Kelas IV SDN Sukakarya Kota Bandung.

0 3 38

STUDI KOMPARASI TENTANG PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS SISWA YANG BELAJAR DENGAN METODE PENEMUAN DAN SISWA YANG BELAJAR DENGAN METODE EKSPOSITORI: Studi Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas X di Madrasah Aliyah Negeri di Bandung.

0 1 27

STUDI KOMPARATIF TENTANG PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN RELASIONAL DAN REPRESENTASI MATEMATIS ANTARA SISWA YANG BELAJAR KOOPERATIF DENGAN TEKNIK PROBING-PROMPTING DENGAN SISWA YANG BELAJAR DENGAN PEMBELAJARAN LANGSUNG: kuasi eksperimen pada kelas vii sal

0 2 55

KEMAMPUAN PEMBUKTIAN MATEMATIS DAN DISPOSISI MATEMATIS ANTARA SISWA YANG BELAJAR MELALUISTRATEGI THINK-TALK-WRITEDENGAN SISWA YANG BELAJAR MELALUI EKSPOSITORI : Studi Komparatif pada Salah Satu SMA di Bandung.

0 2 15

STUDI KOMPARATIF TENTANG PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA MTs YANG MEMPEROLEH PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN PROBLEM POSING DAN SISWA YANG MEMPEROLEH PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION).

0 1 56

Penerapan Pembelajaran Tematik Model Webbed Dengan Pendekatan Saintifik Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Tentang Keluargaku.

1 9 38