Rumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian

8 keuanganssecara signifikan berpengaruh terhadap pergantian auditor. Penelitian oleh Nasser et al. 2006, Sinarwati 2010 menemukan bahwa kesulitan keuangan berpengaruh terhadap pergantian auditor, sedangkan penelitian yang dilakukan oleh Damayanti dan Sudarma 2008, Wijayanti 2010 menemukan bahwa kesulitan keuangan tidak berpengaruh terhadap pergantian auditor. Berdasarkan keterbatasan dan perbedaan pendapat dari penelitian- penelitiansebelumnya, maka penelitian ini menarik untuk diteliti kembali.Mengingat terdapatpihak-pihak yang mendukung dan menentangnya, terkait adanya independensi auditordalam masalah pergantian auditor. Adapun judul dalam penelitian ini adalah “ PENGARUH PERGANTIAN MANAJEMEN, BIAYA AUDIT, REPUTASI AUDIT, OPINI AUDIT DAN KESULITAN KEUANGAN TERHADAP PERGANTIAN AUDITOR SECARA SUKARELA ”.

1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang diatas, dapat dilihat adanya faktor-faktor yang mempengaruhi penggantian KAP di Indonesia. Hal itu karena adanya beberapa faktor antara lain yaitu pergantian manajemen, biaya audit, reputasi audit, opini audit dan kesulitan keuangan perusahaan. Selain itu juga dari berbagai penelitian tentang pergantian auditor yang telah banyak dilakukan, tetapi hasil penelitian selalu menunjukkan bukti empiris yang berbeda-beda. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini mencoba menguji kembali faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi keputusan perusahaan di Indonesia untuk melakukan pergantian auditor. Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Universitas Sumatera Utara 9 1. Apakah pergantian manajemen mempengaruhi pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia? 2. Apakah Biaya audit mempengaruhi pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia? 3. Apakah Reputasi Audit mempengaruhi pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia? 4. Apakah Opini Audit mempengaruhi pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia? 5. Apakah Kesulitan keuangan mempengaruhi pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia 6. Apakah Pergantian Manajemen, Biaya audit, Reputasi Audit, Opini Audit dan Kesulitan keuangan secara simultan mempengaruhi pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia?

1.3. Tujuan dan Manfaat Penelitian

Berdasarkan pada rumusan masalah diatas, makan akan dibahas tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Untuk memperoleh bukti empiris apakah pergantian manajemen berpengaruh terhadap pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia. 2. Untuk memperoleh bukti empiris apakah biaya audit berpengaruh terhadap pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia. 3. Untuk memperoleh bukti empiris apakah reputasi auditor berpengaruh terhadap pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia. Universitas Sumatera Utara 10 4. Untuk memperoleh bukti empiris apakah opini auditor berpengaruh terhdap pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia. 5. Untuk memperoleh bukti empiris apakah Kesulitan Keuanganberpengaruh terhadap pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia. 6. Untuk memperoleh bukti empiris apakah pergantian manajemen, biaya audit, reputasi audit, opini audit dan kesulitan keuangan secara simultan berpengaruh terhadap pergantian KAP pada perusahaan manufaktur di Indonesia. Adapun manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Untuk peneliti, diharapkan memberikan bukti empiris tentangfaktor-faktor yang mempengaruhi pergantian auditor. b. Untuk peneliti selanjutnya, penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi dan sumbangan konseptual dalam rangka mengembangkan ilmu pengetahuan untuk perkembangan dan kemajuan dunia pendidikan khususnya dibidang pengauditan. c. Untuk pimpinan Kantor Akuntan Publik, diharapkan berguna dalam rangka menjaga dan meningkatkan independensi dan obyektivitas dalam melaksanakan audit. d. Untuk para auditor, dapat digunakan sebagai bahan evaluasi sehingga dapat meningkatkan independensi, obyektif, kualitas dan kompetensi auditor. Universitas Sumatera Utara 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

PENGARUH AUDIT DELAY, OPINI AUDIT, REPUTASI AUDITOR DAN PERGANTIAN MANAJEMEN PADA VOLUNTARY AUDITOR SWITCHING (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI)

4 73 20

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pergantian kantor akuntan publik: studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode 2008-2012

1 8 137

Faktor-faktor yang mempengaruhi Perusahaan dalam melakukan Pergantian Kantor Akuntan Publik (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2006-2011)

0 7 116

Pengaruh Diferensiasi Kualitas Audit, Kesulitan Keuangan Perusahaan dan Opini Audit Terhadap Pergantian Kantor Akuntan Publik (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2011)

0 9 123

Analisis Faktor-faktor yang mempengaruhi Auditor Swittching (Studi Empiris pada Perusahaan Real Estate dan Properti yang terdaftar di BEI)

0 4 127

PENGARUH OPINI AUDIT, PERGANTIAN MANAJEMEN, DAN REPUTASIAUDITOR TERHADAP PERGANTIAN AUDITOR Pengaruh Opini Audit, Pergantian Manajemen, Dan Reputasi Auditor Terhadap Pergantian Auditor (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia).

0 3 16

PENGARUH OPINI AUDIT, PERGANTIAN MANAJEMEN, DAN REPUTASI AUDITORTERHADAP PERGANTIAN AUDITOR Pengaruh Opini Audit, Pergantian Manajemen, Dan Reputasi Auditor Terhadap Pergantian Auditor (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia).

0 1 18

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Teori Stakeholders - Pengaruh Pergantian Manajemen, Biaya Audit, Reputasi Audit, Opini Audit dan Kesulitan Keuangan terhadap Pergantian Auditor secara sukarela (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang

0 0 17

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Pengaruh Pergantian Manajemen, Biaya Audit, Reputasi Audit, Opini Audit dan Kesulitan Keuangan terhadap Pergantian Auditor secara sukarela (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2012-2

0 0 10

ABSTRAK Pengaruh Pergantian Manajemen, Biaya Audit, Reputasi Audit, Opini Audit dan Kesulitan Keuangan terhadap Pergantian Auditor secara sukarela (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2012-2013)

0 0 14